Definisi atau arti kata kena berdasarkan KBBI Online:
kena /
ke·na/
v 1 bersentuhan (dng); terantuk (pd):
ujung tombak itu
• kena pd tengkuk pencuri itu; 2 tepat pd sasarannya; tidak luput:
burung itu ditembaknya, tetapi tidak
• kena; 3 tertimpa (oleh); mengalami; menderita (sesuatu); mendapat atau beroleh suatu perbuatan:
sekarang banyak anak
• kena penyakit cacar; 4 tidak bebas dr (aturan, pajak, dsb):
tidak ada yg terkecuali, semuanya
• kena aturan ini; 5 tepat benar; sesuai benar; cocok; berpatutan (berpaduan); sedang dan patut (tt pakaian dsb):
pantun ini tidak
• kena sajaknya;
• kena
andika kl kena tulah;
• kena
dakwa dituntut dl perkara; dituduh;
• kena
emas mendapat uang sogok;
• kena
hama kejangkitan benih penyakit; infeksi;
• kena
hati 1 jatuh cinta kpd;
2 sebal; kesal hati;
• kena
hukum dijatuhi hukuman (yg diputuskan oleh hakim);
• kena
lotre 1 mendapat uang (barang dsb) dr undian;
2 beruntung besar;
• kena
sembur 1 kena jampi-jampi (kunyahan obat-obatan dsb yg disemprotkan dr mulut);
2 cak kena marah; dimaki-maki;
berkenaan /
ber·ke·na·an/
v 1 bertepatan (dng); sehubungan (dng):
berkenaan dng ulang tahun ygke-5 akan diadakan perayaan besar-besaran; 2 berhubungan (dng); berkaitan (dng):
pengunduran dirinya sbg anggota organisasi itu diduga berkenaan dng peristiwa semalam; 3 setuju; sesuai; cocok:
kedua orang muda itu sudah berkenaan;
berkena-kenaan /
ber·ke·na-ke·na·an/
v saling mengena:
perkataan kedua orang itu selalu berkena-kenaan;
mengena /
me·nge·na/
v 1 tepat kena (pd sasarannya, pd yg diarah, dsb):
jeratnya akan mengena; rupanya tebakanku mengena; 2 berhasil (tidak gagal, tidak keliru);
kena-mengena /
ke·na-me·nge·na/
v 1 saling mengena;
2 ada sangkut pautnya; ada hubungannya;
3 peduli akan;
4 saling memberi;
mengenai /
me·nge·nai/
1 n kena pd sasarannya (tujuannya dsb):
tembakannya tidak mengenai sasaran; dua buah bom atom meledak mengenai tempat penyimpanan mesiu; 2 v menyentuh:
perban yg kotor itu jangan sampai mengenai luka itu; 3 p berkenaan (berhubungan) dng; tt hal:
pembicaraan mengenai pembentukan panitia kursus ditunda sampai besok malam; 4 v cak menyetubuhi;
mengenakan /
me·nge·na·kan/
v 1 memakai (pakaian, topi, dsb):
ia selalu mengenakan pakaian barunya apabila datang ke pesta; ia mengenakan topi kesayangannya; 2 menggunakan (tipu muslihat, teori, guna-guna, dsb):
untuk mencapai tujuan itu, ia mengenakan tipu dayanya secara baik; 3 menipu; memperdayakan:
mereka selalu berusaha mengenakan kita agar mau menerima usul-usulnya; 4 menjalankan atau melaksanakan (aturan, pajak, denda, dsb):
ia selalu mengenakan ketentuan yg berlaku dl urusan perpajakan; 5 mengarahkan (bidikan, tembakan) pd sasaran:
pemburu itu mengenakan bidikannya dng tepat pd sasarannya;
terkena /
ter·ke·na/
v 1 sudah dikenakan (dipasang, dilekatkan, dsb):
beberapa butir intan terkena pd hulu kerisnya itu; 2 sudah kena sesuatu (dl berbagai arti spt tertipu, teperdaya, dsb):
terkena pengaruh uang;
terkena beragih 1 merasa merugi dl menerima bagian;
2 suram (muram) mukanya;
perkenaan /
per·ke·na·an/
n 1 hal (perbuatan) berkena:
garis perkenaan , pertemuan dua garis sehingga berhimpitan;
2 tempat (sasaran) yg harus dikenai;
pengenaan /
pe·nge·na·an/
n proses, cara, perbuatan mengenai atau mengenakan
Kata kena digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI gelimang kalimat ke 1
ge·li·mang, ber·ge·li·mang v 1 berlumuran lumpur dsb; 2 ki mengandung; penuh dng: langit ~ awan hitam spt kapas kena abu dapur;
Referensi dari KBBI pantas kalimat ke 3
pantas pangus ki cepat dan cekatan: terlalu baik parasnya, lakunya sedap, dan
Referensi dari KBBI sangkil kalimat ke 2
sangkil dng selamat ke tempat tujuan; 2 kena; mengenai: bidikannya tepat
Referensi dari KBBI sajak kalimat ke 1
sa·jak n 1 gubahan sastra yg berbentuk puisi; 2 bentuk karya sastra yg penyajiannya dilakukan dl baris-baris yg teratur dan terikat; 3 gubahan karya sastra yg sangat mementingkan keselarasan bunyi bahasa, baik kesepadanan bunyi, kekontrasan, maupun kesamaan; 4 patut; kena; cocok: ia berpakaian indah lagi
Referensi dari KBBI bulus kalimat ke 1
3bu·lus n kura-kura kecil (di darat atau di air tawar); labi-labi;
Referensi dari KBBI obsesi kalimat ke 3
ter·ob·se·si v kena obsesi
Referensi dari KBBI antara kalimat ke 8
antara belum kena;
Referensi dari KBBI tendang kalimat ke 4
ter·ten·dang v 1 tersepak; kena sepak (tidak sengaja disepak): mainan adik ~ kaki temannya; 2 ki terusir; terpecat: krn keserakahannya, akhirnya ia ~ juga dr jabatannya;
Referensi dari KBBI bulan kalimat ke 18
bulan purnama keadaan bulan pd saat berada di arah yg bertentangan dng matahari (tanggal 14 dan 15) sehingga bagian yg kena sinar dapat terlihat sepenuhnya; bulan penuh;
Referensi dari KBBI balur kalimat ke 1
4ba·lur Jw n jalur merah-merah bekas kena cambuk, pukul, dsb
Posisi kata kena di database KBBI Online
kemucing -
kemudi -
kemudian -
kemudu -
kemukus -
kemukus -
kemul -
kemumu -
kemumu -
kemuncak -
kemuncup -
kemundir -
kemung -
kemungkus -
kemuning -
kemuning -
kemunting -
kemurgi -
kemut -
kemutul -
ken -
ken -
kena -
kenaf -
kenal -
kenan -
kenan -
kenang -
kenanga -
kenantan -
kenap -
kenapa -
kenapang -
kenari -
kenari -
kenas -
kencan -
kencana -
kencang -
kencang -
kencar -
kenceng -
kenceng -
kencing -
kencit