Definisi atau arti kata berdasarkan berdasarkan KBBI Online:
1dasar /
1da·sar/
n 1 tanah yg ada di bawah air (tt kali, laut, dsb):
ia berhasil menyelam sampai ke
• dasar laut; 2 bagian yg terbawah (tt kuali, botol, dsb) yg di sebelah dalam ataupun yg di sebelah luar:
isi botol itu tinggal 1 cm dr
• dasarnya; 3 lantai:
rumah papan
• dasarnya ubin; 4 latar (warna yg menjadi alas gambar dsb):
gambar bulan sabit putih pd
• dasar warna hijau; 5 lapisan yg paling bawah:
meni dipakai sbg cat
• dasar; 6 bakat atau pembawaan sejak lahir:
tidak ada
• dasar dagang padanya; 7 alas; fondasi:
gotong royong adalah
• dasar masyarakat Indonesia; 8 pokok atau pangkal suatu pendapat (ajaran, aturan); asas:
apa yg akan dijadikan
• dasar pembicaraan kita nanti; tindakan itu bertentangan dng
• dasar demokrasi yg sebenarnya; 9 cak memang begitu (tt adat, tabiat, kelakuan, dsb):
• dasar
pencuri, di mana pun tetap juga mencuri;
• dasar miliknya, walaupun sudah dua hari hilang akhirnya ditemukan juga; 10 Ling bentuk gramatikal yg menjadi asal dr suatu bentukan;
• dasar
awan Met bagian terendah dr awan yg tingkat ketaktampakannya bertambah jelas dr keadaan atmosfer cerah atau kabut;
• dasar
laut bagian laut mulai dr batas pasang tertinggi sampai daerah yg paling dalam;
• dasar
mudasir cak memang sudah dasarnya demikian;
• dasar
terikat Ling morfem terikat yg bukan afiks, yg dapat berdiri sbg kata jika bergabung dng morfem lain, msl
juang, temu; • dasar
warna latar warna yg menjadi alas gambar yg lain;
berdasar /
ber·da·sar/
v 1 ada dasarnya; memakai dasar (dl berbagai arti):
lukisan bunga teratai berdasar warna biru muda; botol itu berdasar tebal; 2 ki beralasan:
tuduhan itu tidak berdasar;
berdasarkan /
ber·da·sar·kan/
v 1 menurut:
berdasarkan keterangan para saksi, terbukti bahwa ia bersalah; pelanggar hukum akan ditindak berdasarkan hukum yg berlaku; 2 memakai sbg dasar; beralaskan; bersendikan:
kerja sama ini hanya berdasarkan percaya-memercayai; 3 bersumber pd:
cerita film itu disusun berdasarkan pengalaman penulis yg hidup di kota besar;
mendasar /
men·da·sar/
v bersifat dasar (asas, pokok):
hal itu merupakan permulaan dr persoalan besar yg lebih mendasar;
mendasari /
men·da·sari/
v menjadi dasar (asas, pokok):
ayat-ayat itulah yg mendasari argumentasinya;
mendasarkan /
men·da·sar·kan/
v memakai sbg dasar (alasan dsb):
ia mendasarkan pendapatnya itu pd dugaan dan kata orang sajaKata berdasarkan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI kuat kalimat ke 35
~ batin kekuatan yg ditimbulkan oleh adanya daya jiwa seseorang; kekuatan rahasia; kekuatan jiwa; ~ fisik kekuatan yg dimiliki berdasarkan jasmaninya; ~ gaib kekuatan sakti; ~ jiwa kekuatan batin ; ~ rahasia kekuatan batin; ~ sakti Antr kekuatan gaib yg bersifat luar biasa yg ada di luar jangkauan akal manusia dan yg dianggap berada di dl alam, dl benda, dl tumbuhan, dl binatang, atau manusia yg tertentu; ~ sosial desakan atau dorongan efektif yg menjurus pd tindakan sosial;
Referensi dari KBBI kanan kalimat ke 1
ka·nan n 1 arah, pihak, atau sisi bagian badan kita yg tidak berisi jantung; sisi (pihak) yg merupakan lawan dr kiri; 2 Pol partai atau golongan yg berhaluan moderat, yaitu berdasarkan asas keagamaan, kebangsaan, atau tradisi yg sudah ada di dl percaturan politik dalam negeri sbg lawan golongan kiri yg berhaluan keras dan berdasar pd sosialisme;
Referensi dari KBBI warganegara kalimat ke 1
war·ga ne·ga·ra n penduduk sebuah negara atau bangsa berdasarkan keturunan, tempat kelahiran, dsb yg mempunyai kewajiban dan hak penuh sbg seorang warga dr negara itu;
Referensi dari KBBI sanat kalimat ke 2
sanat Islam atau Hijriah ditentukan berdasarkan perhitungan peredaran bulan;
Referensi dari KBBI patung kalimat ke 7
~ jalanan pematung yg bakatnya berdasarkan bakat alam (nonakademik); ~ tradisional pematung jalanan
Referensi dari KBBI ilmu kalimat ke 25
ilmu burhani pengeta-huan yg diperoleh berdasarkan alasan ahli mantik;
Referensi dari KBBI paternalisme kalimat ke 1
pa·ter·na·lis·me n sistem kepemimpinan yg berdasarkan hubungan antara pemimpin dan yg dipimpin, spt hubungan antara ayah dan anak
Referensi dari KBBI ilmu kalimat ke 71
ilmu mantik pengetahuan tt cara berpikir (atau hal menerangkan sesuatu) hanya berdasarkan pikiran belaka; logika;
Referensi dari KBBI hasil kalimat ke 20
hasil perkawinan hal-hal yg didapat setelah terjadinya perkawinan yg sah berdasarkan adat kebudayaan, agama, dan peraturan hukum yg berlaku;
Referensi dari KBBI orang kalimat ke 61
orang tua angkat pria dan wanita yg menjadi ayah dan ibu seseorang berdasarkan adat atau hukum yg berlaku;
Referensi dari KBBI elektronik kalimat ke 1
elek·tro·nik /éléktronik/ n alat yg dibuat berdasarkan prinsip elektronika; hal atau benda yg menggunakan alat-alat yg dibentuk atau bekerja atas dasar elektronika
Referensi dari KBBI bibliografi kalimat ke 9
bibliografi sekunder bibliografi khusus yg mendaftar buku yg mencakupi satu subjek saja dan pendaftarannya dilakukan berdasarkan bibliografi primer;
Referensi dari KBBI kelas kalimat ke 16
kelas kata Ling kelas atau golongan (kategori) kata berdasarkan bentuk, fungsi, atau maknanya;
Posisi kata berdasarkan di database KBBI Online
darmabakti -
darmakelana -
darmasiswa -
darmatirta -
darmawisata -
daro -
darpana -
daru-daru -
darulaitam -
darulakhirat -
darulbaka -
darulfana -
daruljalal -
darun -
darunu -
darurat -
darus -
darusalam -
darwis -
das -
dasa -
dasalomba -
dasar -
dasar -
dasarian -
dasasila -
dasatitah -
dasawarsa -
dasbor -
dasi -
dasin -
dastar -
daster -
dasun -
dat -
data -
datang -
datar -
datatamak -
dati -
datif -
datupetinggi -
datu -
datuk -
datum