Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/mengembalikan

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata mengembalikan berdasarkan KBBI Online:

kembali /kem·ba·li/ v 1 balik ke tempat atau ke keadaan semula: pesawat antariksa itu sudah
• kembali di bumi; orang yg sudah mati tidak akan hidup
• kembali;
2 lagi: pintu harap ditutup
• kembali;
3 sekali lagi; berulang lagi: residivis itu sudah ditangkap
• kembali;

• kembali asal kembali kpd asalnya semula; balik spt semula;
• kembali ke rahmatullah ki meninggal;
mengembalikan /me·ngem·ba·li·kan/ v 1 menjadikan (membuat, menaruh, dsb) kembali: ia mengembalikan pot bunga itu di tempatnya; 2 memulangkan (pinjaman dsb): saya akan mengembalikan buku ini ke perpustakaan; 3 memberikan (mengirimkan, membayarkan, dsb) kembali: pelayanan toko mengembalikan kelebihan uang pembayaran saya; 4 memulihkan (kpd keadaan semula): pemerintah telah berhasil mengembalikan keamanan dan ketertiban di daerah itu; usaha-usaha dilakukan untuk mengembalikan kepercayaan rakyat;
pengembalian /pe·ngem·ba·li·an/ n proses, cara, perbuatan mengembalikan; pemulangan; pemulihan;
kembalian /kem·ba·li·an/ n hasil mengembalikan; yg dikembalikan: uang kembaliannya belum diserahkan

Kata mengembalikan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI pulang kalimat ke 31
me·mu·lang·kan v 1 membawa (mengirimkan dsb) pulang (ke tempat asalnya, ke rumah, dsb) mengembalikan: ~ buku ke perpustakaan; 2 memulihkan: ~ napas; mengaso; beristirahat; 3 menyerahkan: ~ persoalan itu kpd orang tua-tua; 4 mengatakan bahwa (yg membuat, melakukan, dsb) itu : diantaranya ada yg ~ permainan catur itu kpd bangsa India kuno;
Referensi dari KBBI restorasi kalimat ke 2
me·res·to·ra·si v melakukan restorasi; mengembalikan atau memulihkan kpd keadaan semula; memugar: Pemerintah akan ~ semua bangunan bersejarah
Referensi dari KBBI surut kalimat ke 11
me·nyu·rut·kan v 1 menarik kembali (mundur); memundurkan; mengembalikan: dia terpaksa - niat merantaunya krn keluarganya tidak mau ikut; 2 menjadikan berkurang- kurang; mengurangkan; menyusutkan; 3 mengurangkan nyala (api dsb); meredakan (amarah, nafsu, dsb);
Referensi dari KBBI asal kalimat ke 11
meng·a·sal·kan v memulangkan (mengembalikan) kpd keadaan semula
Referensi dari KBBI sewot kalimat ke 2
sewot ketika dituduh belum mengembalikan buku yg dipinjamnya;
Referensi dari KBBI kredit kalimat ke 17
meng·kre·dit·kan v 1 menjual barang dng pembayaran secara mengangsur; 2 meminjamkan uang dng mengembalikan secara mengangsur; 3 cak meminjamkan uang dng tanggungan barang;
Referensi dari KBBI balik kalimat ke 25
mem·ba·lik·kan v 1 mengubah arah menjadi berlawanan: cermin itu - cahaya lampu; 2 mengembalikan; memulangkan: ia mau - buku ke perpustakaan;
Referensi dari KBBI tebus kalimat ke 2
~ darah membela atau menuntut kematian seseorang; ~ dosa melepaskan diri dr dosa; bertobat; ~ kehormatan membela nama baik
Referensi dari KBBI wisata kalimat ke 10
wisata kesehatan gerak atau kegiatan wisata yg dirangsang oleh adanya objek atau fasilitas yg diperlukan untuk mengembalikan kesehatan di daerah tujuan wisata, msl tempat sejuk yg lengkap dng tempat peristirahatan dan terdapat sumber air panas;
Referensi dari KBBI wajar kalimat ke 1
wa·jar a 1 biasa sebagaimana adanya tanpa tambahan apa pun; 2 menurut keadaan yg ada; sebagaimana mestinya: perlu mengembalikan tarian Bali kpd proporsi yg
Referensi dari KBBI pustaka kalimat ke 3
~ acuan perpustakaan rujukan; ~ akademik perpustakaan yg merupakan bagian dr universitas, akademi, lembaga pendidikan tinggi; ~ filial perpustakaan yg merupakan bagian sebuah sistem perpustakaan, tetapi mempunyai dewan manajemen sendiri dan tidak dikelola sbg sistem tsb; ~ keliling perpustakaan yg didatangkan dng mobil di tempat-tempat tertentu, pd kesempatan itu para peminat dapat meminjam dan mengembalikan buku; ~ khusus 1 perpustakaan atau pusat informasi yg dibiayai oleh perseorangan, badan korporasi, perhimpunan, badan pemerintah, kelompok lain; 2 koleksi khusus atau terpisah dl suatu perpustakaan; ~ mini perpustakaan yg menyediakan buku dl jumlah yg sangat terbatas; ~ nasional perpustakaan yg dibiayai oleh negara untuk mengumpulkan, menyiapkan, melestarikan buku, majalah, surat kabar, naskah kuno, mikrofilm, dsb; ~ rujukan perpustakaan yg memiliki buku yg biasanya tidak boleh digunakan di luarnya; ~ umum perpustakaan yg seluruhnya atau sebagian dr dananya disediakan oleh masyarakat dan penggunaannya tidak terbatas pd kelompok tertentu dan bebas digunakan oleh siapa pun;

Posisi kata mengembalikan di database KBBI Online

kemah - kemak-kemik - kemal - kemala - kemalai - kemam - kemamang - kemanakan - kemandang - kemang - kemang - kemangi - kemarau - kemari - kemarin - kemaruk - kemas - kemat - kematu - kematus - kemayu - kembal - kembali - kemban - kembang - kembang - kembangbiak - kembar - kembara - kembatu - kembayat - kembeng - kembera - kembili - kemboja - kembol - kembu - kembuk - kembung - kembung - kembung - kembur - kembut - kemeja - kemejan

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.665.675 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?