Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/wewenang

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata wewenang berdasarkan KBBI Online:

wenang /we·nang/ n, berwenang /ber·we·nang/ v mempunyai (mendapat) hak dan kekuasaan untuk melakukan sesuatu): pencuri itu diserahkan kpd yg berwenang;
wewenang /we·we·nang/ n 1 hak dan kekuasaan untuk bertindak; kewenangan; 2 kekuasaan membuat keputusan, memerintah, dan melimpahkan tanggung jawab kpd orang lain; 3 Huk fungsi yg boleh tidak dilaksanakan;
kewenangan /ke·we·nang·an/ n 1 hal berwenang; 2 hak dan kekuasaan yg dipunyai untuk melakukan sesuatu: pembela mencoba membantah kewenangan pengadilan;
sewenang-wenang /se·we·nang-we·nang/ adv 1 dng tidak mengindahkan hak orang lain; dng semau-maunya; 2 dng kuasa sendiri; semaunya: pimpinan perusahaan itu berbuat sewenang-wenang thd para karyawan;
kesewenang-wenangan /ke·se·we·nang-we·nang·an/ n perbuatan sewenang-wenang; kelaliman dsb

Kata wewenang digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI hierarki kalimat ke 1
hi·e·rar·ki /hiérarki/ n 1 urutan tingkatan atau jenjang jabatan (pangkat kedudukan); 2 organisasi dng tingkat wewenang dr yg paling bawah sampai yg paling atas; 3 Bio deretan tataran biologis, spt famili, genus, spesies; 4 Kat kumpulan pembesar gereja yg diatur menurut pangkat;
Referensi dari KBBI delegasi kalimat ke 3
men·de·le·ga·si·kan v 1 melimpahkan wewenang; 2 menyerahkan uang (tt utang)
Referensi dari KBBI fidusia kalimat ke 1
fi·du·sia n pendelegasian wewenang pengolahan uang dr pemilik uang kpd pihak yg didelegasi
Referensi dari KBBI limpah kalimat ke 10
pe·lim·pah·an n proses, cara, perbuatan melimpahkan (memindahkan) hak, wewenang, dsb: pengadilan itu melakukan ~ wewenang kpd hakim untuk menangani perkara itu;
Referensi dari KBBI integrasi kalimat ke 7
integrasi wilayah Pol pembentukan wewenang kekuasaan nasional pusat atas unit-unit atau wilayah politik yg lebih kecil yg mungkin beranggotakan kelompok budaya atau sosial tertentu;
Referensi dari KBBI komisi kalimat ke 1
2ko·mi·si v cak memeriksa suatu tempat; memeriksa suatu hal: bulan ini ia akan pergi
Referensi dari KBBI kuasa kalimat ke 11
ke·ku·a·sa·an n 1 kuasa (untuk mengurus, memerintah, dsb): dia telah menggunakan ~ nya secara sewenang-wenang; 2 kemampuan; kesanggupan: tiada ~ selain ~ Allah untuk menciptakan dunia; 3 daerah (tempat dsb) yg dikuasai: bekas raja itu tidak mau pergi dr daerah bekas ~ nya meskipun sudah kalah perang; 4 kemampuan orang atau golongan untuk menguasai orang atau golongan lain berdasarkan kewibawaan, wewenang, karisma, atau kekuatan fisik; 5 Huk fungsi menciptakan dan memantapkan kedamaian (keadilan) serta mencegah dan menindak ketidakdamaian atau ketidakadilan;
Referensi dari KBBI undang kalimat ke 2
~ bagi hasil undang-undang yg mengatur pembagian hasil pertanian antara petani penggarap dan pemilik tanah pertanian; ~ darurat undang-undang yg dikeluarkan dl keadaan atau waktu yg memaksa (biasanya tanpa persetujuan parlemen); ~ dasar undang-undang yg menjadi dasar semua undang-undang dan peraturan lain dl suatu negara, yg mengatur bentuk, sistem pemerintahan, pembagian kekuasaan, wewenang badan-badan pemerintahan, dsb; konstitusi; ~ hukum perdata undang-undang yg mengatur hubungan subjek hukum yg satu dng subjek hukum yg lain, msl tt pelanggaran perjanjian, warisan, utang-piutang; ~ hukum pidana undang-undang yg menentukan hukuman bagi pelaku kejahatan; ~ negara bagian undang-undang yg dibuat oleh pemerintah bersama dewan perwakilan rakyat negara bagian; ~ organik undang-undang yg pembentukannya diperintahkan oleh undang-undang dasar atau oleh peraturan perundang-undangan; ~ perburuhan undang-undang yg mewujudkan kebijakan pemerintah pd status sosial-ekonomi para buruh; ~ pokok undang-undang yg menjadi pokok atau asas dl pengaturan sesuatu (masih memerlukan peraturan pelaksanaan);
Referensi dari KBBI delegasi kalimat ke 2
delegasi wewenang penyerahan wewenang dr atasan kpd bawahan dl lingkungan tugas tertentu dng kewajiban mempertanggung-jawabkannya kpd yg menugasi;
Referensi dari KBBI kuasa kalimat ke 12
~ eksekutif Huk kekuasaan (wewenang) untuk menjalankan undang-undang; ~ legislatif Huk kekuasaan untuk membuat (membentuk) undang-undang; ~ marital Huk bantuan dan kekuasaan yg diberikan seorang suami kpd istri dl hal perbuatan hukum yg menyangkut harta kekayaan bersama; ~ pemerintah Pol kekuasaan eksekutif; ~ perundang-undangan kekuasaan legislatif; ~ politik hubungan psikologis antara subjek dan objek, yg membuat subjek mampu mempengaruhi pikiran dan tingkah laku objek dng tiga alasan utama, yaitu mengharapkan manfaat yg lebih besar, mengatasi kemungkinan yg tak diharapkan, dan melakukannya demi rasa hormat, ambisi perseorangan, atau lembaga tertentu; ~ yudikatif kekuasaan untuk mengawasi pelaksanaan undang-undang;

Posisi kata wewenang di database KBBI Online

wedam - wedana - wedang - wedani - wedar - wede - wedel - wedel - weduk - weh - weharima - wejang - wekel - weker - welahar - welas - welas - weling - welirang - welit - welter - welut - wenang - wenter - werak - werangka - werda - werdatama - were - werek - wereng - werit - werst - wese - wesel - wesel - weselbor - wesiaji - wesket - westernis - westernisasi - wet - weton - wewarah - wewe

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.531.708 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?