Definisi atau arti kata kuini berdasarkan KBBI Online:
kuini /
ku·i·ni/
n 1 pohon berbatang tegak, tingginya mencapai 20—30 m, kulit batangnya pecah-pecah berwarna abu-abu, daunnya berbentuk bulat telur, bunganya terdapat pd malai yg tumbuh pd ujung ranting, berbau harum menusuk, buahnya berbentuk bulat panjang, berdaging tebal, berwarna kuning dan berserat, rasanya masam manis, kulit buahnya berwarna hijau kekuning-kuningan; kebembem;
Mangifera odorata griff;
2 buah kuini
Kata kuini digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI kueni kalimat ke 1
ku·e·ni /kuéni/ ? kuini
Referensi dari KBBI kebembem kalimat ke 1
ke·bem·bem Jk n mangga yg harum baunya; kuini; Mangifera odorata
Referensi dari KBBI keweni kalimat ke 1
ke·we·ni /kewéni/ n kuini
Referensi dari KBBI kweni kalimat ke 1
kwe·ni /kwéni/ ? kuini
Posisi kata kuini di database KBBI Online
kudidi -
kudil -
kudis -
kudu -
kudu -
kuduk -
kudung -
kudung -
kudup -
kudus -
kue -
kueni -
kuesioner -
kuetiau -
kufu -
kufur -
kui -
kuih -
kuil -
kuilu -
kuin -
kuing -
kuini -
kuinina -
kuintal -
kuintesens -
kuintet -
kuintil -
kuintiliun -
kuintuplet -
kuir -
kuis -
kuis -
kuit -
kuitansi -
kuja -
kujang -
kujarat -
kujung -
kujur -
kujur -
kujur -
kujut -
kuk -
kuk