Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/giliran

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata giliran berdasarkan KBBI Online:

gilir /gi·lir/ v, bergilir /ber·gi·lir/ v 1 berganti; bertukar; berputar: musim bergilir tahun bertukar; 2 bergantian: untuk pergi berbelanja ke pasar dapat dilakukan secara bergilir;
bergilir-gilir /ber·gi·lir-gi·lir/ v berganti-ganti; ganti-berganti; silih berganti: suka dan duka bergilir-gilir;
gilir-bergilir /gi·lir-ber·gi·lir/ v bergantian mendapat giliran; bergilir-gilir; silih berganti; berganti-ganti;
bergiliran /ber·gi·lir·an/ v secara berganti; bergantian; berganti-ganti: secara bergiliran anak-anak itu menunggu ibunya yg sakit keras;
mempergilirkan /mem·per·gi·lir·kan/ v 1 membuat menjadi (menjadikan) bergiliran; 2 mengedarkan sesuatu secara (bergilir);
giliran /gi·lir·an/ n 1 waktu (saat) atau kesempatan untuk mengerjakan (menjalankan) atau menerima sesuatu: sekarang tibalah giliran ku untuk menyanyi; kapal-kapal sedang menunggu giliran dibongkar muatannya; 2 pertukaran (pergantian) dng teratur (tt sesuatu yg beredar atau yg berlaku berganti-ganti); 3 hasil menggilir

Kata giliran digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI landas kalimat ke 11
~ gelinding jalan pesawat terbang untuk berhenti menunggu giliran terbang sebelum masuk ke landasan pacu; ~ kata bukti atau keterangan sbg penguat suatu kesaksian yg diberikan; ~ luncur landasan miring di tepi laut atau perairan yg ujung bawahnya berada di bawah permukaan air, untuk meluncurkan kapal; ~ pacu bagian lapangan udara untuk memacu pesawat yg akan lepas landas (terbang)
Referensi dari KBBI girik kalimat ke 1
3gi·rik Jk n 1 surat pajak hasil bumi; 2 surat pemilikan tanah
Referensi dari KBBI dalih kalimat ke 3
ber·da·lih v mengemukakan alasan (yg dicari-cari) untuk menghindari tugas atau menutupi perbuatan yg salah atau tercela: ia selalu ~ setiap kali mendapat giliran berjaga malam;
Referensi dari KBBI daftar kalimat ke 27
daftar tunggu daftar yg berisi nama orang yg sedang menunggu giliran pelayanan (msl untuk memperoleh sambungan telepon, mendapat tempat di pesawat, mendapat perawatan kesehatan);
Referensi dari KBBI bayuh kalimat ke 1
ba·yuh n hak istri yg dimadu atas suaminya; giliran istri yg dimadu untuk menerima suaminya
Referensi dari KBBI dokter kalimat ke 8
dokter jaga dokter yg mendapat giliran bertugas atau berpraktik pd hari atau waktu tertentu (pd hari libur dsb);
Referensi dari KBBI tunggu kalimat ke 2
tunggu taman murai bangau, Terpsiphone incii
Referensi dari KBBI larah kalimat ke 2
me·la·rah v mengambil giliran (untuk menari dsb)
Referensi dari KBBI aplus kalimat ke 3
ap·lus·an n gantian; giliran: mereka bekerja secara ~
Referensi dari KBBI kalicau kalimat ke 1
ka·li·cau Mk, me·nga·li·cau v mengelak; menghindar: ia selalu ~ pd waktu mendapat giliran;

Posisi kata giliran di database KBBI Online

gidik - giga - gigahertz - gigantisme - gigi - gigih - gigih - gigil - gigir - gigir - gigis - gigis - gigit - gigolo - gila - gilang - gilap - gilas - gili - gili-gili - gilik - giling - gilir - gim - gim - gimbal - gimbal - gimnasium - gimnastik - gimpal - gin - gin - ginang - gincu - ginding - ginekolog - ginekologi - ginekomasti - ginesium - ginggang - gingivitis - ginglimus - gingsi - gingsir - gingsul

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.664.599 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?