Definisi atau arti kata upacara berdasarkan KBBI Online:
upacara /
upa·ca·ra/
n 1 tanda-tanda kebesaran (spt payung kerajaan):
dayang-dayang mengiringkan raja, masing-masing membawa
• upacara; 2 peralatan (menurut adat-istiadat); rangkaian tindakan atau perbuatan yg terikat pd aturan tertentu menurut adat atau agama:
• upacara
perkawinan dilakukan secara sederhana; 3 perbuatan atau perayaan yg dilakukan atau diadakan sehubungan dng peristiwa penting (spt pelantikan pejabat, pembukaan gedung baru):
• upacara
peringatan Kemerdekaan Republik Indonesia;
• upacara pelantikan bupati;
• upacara peresmian pabrik pupuk yg baru;
• upacara
adat upacara yg berhubungan dng adat suatu masyarakat;
• upacara
bendera upacara resmi secara militer yg dilakukan oleh instansi pemerintah pd setiap tanggal 17 dan pada hari-hari nasional, disertai penaikan bendera Sang Merah Putih (pd masa pemerintahan Orde Baru);
• upacara
inisiasi upacara perayaan saat seorang anak meninggalkan masa muda dan menginjak masa dewasa;
• upacara
kenegaraan upacara yg bersifat resmi, dilakukan oleh Pemerintah Pusat, berhubungan dng peristiwa penting yg menyangkut negara:
almarhum dimakamkan di taman pahlawan dng
• upacara kenegaraan; • upacara
lingkaran hidup upacara yg diselenggarakan pd peristiwa penting sepanjang riwayat hidup seseorang;
• upacara
menari upacara dng menarikan tarian suci;
• upacara
panggih upacara mempertemukan secara resmi pengantin pria dan wanita (dl upacara perkawinan);
• upacara
penyucian diri upacara yg diadakan untuk membersihkan diri dr dosa, malapetaka, dan nasib sial
Kata upacara digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI dange kalimat ke 1
da·nge n upacara tutup tahun pd suku Dayak setelah penuaian padi yg berlangsung selama tujuh hari sesudah Paskah
Referensi dari KBBI ayah kalimat ke 7
ayah pungut 1 ayah angkat; 2 pria yg untuk keperluan upacara bertindak sbg ayah;
Referensi dari KBBI daro kalimat ke 1
da·ro n Antr bagian dr rangkaian upacara kematian orang Dayak Ot Danum
Referensi dari KBBI sindur kalimat ke 2
sindur; 2 motif kain batik yg dipakai oleh orang tua pengantin pd upacara perkawinan dng cara dililitkan di pinggang, berwarna merah dan putih, warna merah terdapat pd bagian tengah, warna putih pd bagian pinggir yg berbentuk gelombang
Referensi dari KBBI tahbis kalimat ke 3
tah·bis·an n upacara menahbiskan
Referensi dari KBBI alat kalimat ke 2
ber·a·lat v mengadakan pesta atau upacara adat; mengadakan perjamuan: Paman hendak ~ mengawinkan putrinya;
Referensi dari KBBI dodot kalimat ke 1
do·dot n pakaian adat Jawa dr kain batik atau cindai panjang dan lebar, dipakai pd upacara resmi (oleh pengantin dsb)
Referensi dari KBBI baton kalimat ke 1
2ba·ton n Mus tongkat kecil di tangan dirigen yg digunakan untuk memberi aba-aba kpd para pemain atau penyanyi yg dipimpinnya
Referensi dari KBBI lagu kalimat ke 14
lagu wajib lagu yg harus dinyanyikan dl suatu upacara, perlombaan, dsb;
Referensi dari KBBI gotong kalimat ke 2
~ singa upacara arak-arakan mengantar anak yg akan disunat dng tarian-tarian yg ditarikan oleh empat penari dan penggotongan singa tiruan yg diduduki oleh anak yg akan disunat
Posisi kata upacara di database KBBI Online
unta -
untai -
untal -
untal -
untang-anting -
unti -
until -
until -
unting -
unting -
untir -
untuk -
untuk -
untuk -
untun -
untung -
untut -
unun -
unyai -
upa -
upa -
upaboga -
upacara -
upaduta -
upah -
upajiwa -
upak -
upakara -
upakarti -
upam -
upan -
upanishad -
upar -
upas -
upas -
upau -
upawasa -
upaya -
upet -
upeti -
upih -
upih -
upik -
upil -
upsilon