Definisi atau arti kata tipis berdasarkan KBBI Online:
tipis /
ti·pis/
a 1 sedikit antara permukaan yg satu dng yg lain (tt barang-barang yg pipih):
kain
• tipis; kertas
• tipis; papan
• tipis; kulitnya
• tipis; 2 kurang tebal (tt lapisan, cat, dsb):
lemari itu
• tipis catnya; 3 kurang padat (tt awan, udara, dsb):
terlihat bulan di saput awan
• tipis; 4 kurangnyata kelihatan (tt tulisan tinta dsb):
tulisannya
• tipis; 5 ki sedikit:
kami mendapat keuntungan
• tipis; harapan sangat
• tipis;
• tipis kepercayaannya; persediaan makanan sudah
• tipis;
• tipis
mipis di semua tempat tipis;
• tipis
kepercayaannya ki kurang teguh kepercayaannya;
• tipis
telinga ki lekas marah (apabila mendengar perkataan yg kurang menyenangkan);
menipis /
me·ni·pis/
v 1 menjadi tipis:
ban mobil kami makin menipis; 2 berkurang (menjadi sedikit; hampir habis dsb):
cadangan terus-menerus menipis; harapanku makin menipis;
menipiskan /
me·ni·pis·kan/
v 1 menjadikan tipis;
2 ki menjadikan luntur (berkurang):
perbuatan itu menipiskan kepercayaan orang lain kepadanyaKata tipis digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI salur kalimat ke 5
- data komputer kecil yg disimpan di dl komputer besar; - empedu saluran dr hati yg mengalirkan cairan empedu ke usus dua belas jari; - induk Pet jalur pipa utama yg menghubungkan ladang minyak dng kilang atau tempat pengapalan; - irigasi saluran yg merupakan sarana penghubung antara sumber air dan petak tanah pertanian atau persawahan; - komunikasi tempat berlalunya pesan dr sumber kpd penerima; - listrik kawat untuk menyalurkan aliran listrik; - ovari saluran tempat sel-sel bakal telur berkembang menjadi telur; - pelanggan Telekom saluran yg menghubungkan kotak pembagi dng rumah pelanggan; - pemasaran Ek orang atau badan yg terlibat dl pengalihan, pemilikan, dan penyampaian barang dr produsen kpd konsumen; - primer saluran pertama yg keluar dr bendungan atau dr waduk air untuk mengalirkan air ke sawah; - radio Met lapisan atmosfer agak tipis dan datar, tempat gelombang radar merambat; - sekunder saluran yg menjadi cabang saluran primer; - suara saluran udara di atas laring yg terdiri atas rongga faring, rongga mulut, dan rongga hidung; - telur saluran yg berfungsi terutama untuk menyalurkan telur dr ovarium; - tersier saluran yg secara langsung memberikan air ke sawah yg akan diairi;
Referensi dari KBBI batis kalimat ke 1
ba·tis n kain (putih) yg tipis dan halus
Referensi dari KBBI kerupuk kalimat ke 1
2ke·ru·puk Jk a, ke·ru·puk·an a kebingungan; tergopoh-gopoh; gugup
Referensi dari KBBI panel kalimat ke 1
2pa·nel /panél/ n kelompok pembicara yg dipilih untuk berbicara dl diskusi dan menjawab pertanyaan di depan hadirin (penonton, pendengar)
Referensi dari KBBI kaleng kalimat ke 1
ka·leng /kaléng/ n 1 besi tipis berlapis timah; belek: cerek dibuat dr
Referensi dari KBBI celana kalimat ke 4
celana dalam pakaian dalam yg berupa celana sbg penutup kemaluan (biasanya dibuat dr bahan yg tipis dan menyerap keringat); cawat;
Referensi dari KBBI caping kalimat ke 1
2ca·ping n tudung kepala yg dibuat dr anyaman bambu, bentuknya lancip ke atas dan melebar kelilingnya; capelin; capil;
Referensi dari KBBI kering kalimat ke 20
~ bertahap proses pengeringan bahan tertentu (spt karet, teh) yg tidak dilakukan sekaligus, melainkan secara bertahap; ~ buatan pengeringan dng mesin pengering (tidak melalui sinar matahari atau api); ~ hamparan tipis pengeringan dng menghamparkan tipis-tipis bahan yg (akan) dikeringkan; ~ lemari pengeringan dng memasukkan bahan yg akan dikeringkan ke dl ruang lemari (mesin) pengering;
Referensi dari KBBI gabai kalimat ke 1
2ga·bai v, meng·ga·bai v mengulurkan tangan untuk mencapai sesuatu; menggapai
Referensi dari KBBI kain kalimat ke 62
kain sutra kain yg tipis dan halus, dibuat dr benang sutra; kain lajak; kain benang;
Posisi kata tipis di database KBBI Online
tinjau -
tinju -
tinta -
tinting -
tintir -
tintir -
tinulat -
tip -
tip -
tipak -
tipar -
tipe -
tipes -
tipi -
tipikal -
tipis -
tipograf -
tipografi -
tipologi -
tipologis -
tipu -
tipus -
tir -
tir -
tirah -
tirai -
tirakat -
tiram -
tiran -
tirani -
tiras