Definisi atau arti kata tinju berdasarkan KBBI Online:
tinju /
tin·ju/
n kepalan tangan (untuk memukul):
ia marah-marah sambil mengacungkan
• tinjunya; adu
• tinju (bermain
• tinju );
bertinju /
ber·tin·ju/
v 1 berpukul-pukulan dng tinju;
2 berkelahi dng saling meninju:
kerap kali ia menantang anak-anak asrama lain untuk bertinju;
meninju /
me·nin·ju/
v memukul dng tinju:
ia meninju kawannya dr belakang;
tinju-meninju /
tin·ju-me·nin·ju/
v saling meninju;
meninjukan /
me·nin·ju·kan/
v menggunakan tangan untuk meninju:
ia meninjukan tangannya ke tembok;
pertinjuan /
per·tin·ju·an/
n 1 perkelahian tinju-meninju;
2 segala sesuatu yg berkenaan dng tinju:
nasib pertinjuan kita untuk masa depan cerah;
petinju /
pe·tin·ju/
n orang yg bermain tinju; bokser:
para petinju kita sedang meningkatkan latihan fisik dan mental untuk menghadapi kejuaran tinju dunia;
peninju /
pe·nin·ju/
n orang yg meninju
Kata tinju digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI juru kalimat ke 30
juru pisah wasit (dl pertandingan tinju dsb); pelerai;
Referensi dari KBBI jap kalimat ke 1
2jap n jenis pukulan dl tinju, lurus dan pendek
Referensi dari KBBI reputasi kalimat ke 3
reputasi nya sbg pemain tinju cukup membanggakan hati penggemarnya
Referensi dari KBBI pancalomba kalimat ke 3
pancalomba zaman Yunani meliputi lari cepat, lempar cakram, lompat jauh, gulat, dan tinju;
Referensi dari KBBI jotos kalimat ke 5
ter·jo·tos v kena jotos (tinju);
Referensi dari KBBI bulat kalimat ke 28
- hati memutuskan untuk berbuat sesuatu dng sungguh-sungguh; - mufakat menyatukan pendapat; - pikiran memusatkan pikiran; - tekad membulatkan hati; - tinju mengepalkan tangan;
Referensi dari KBBI jab kalimat ke 1
jab n Olr pukulan pendek (tinju)
Referensi dari KBBI boksen kalimat ke 1
bok·sen n cak tinju; olahraga tinju
Referensi dari KBBI bogem kalimat ke 1
bogem mentah n cak 1 kepalan tangan; 2 pukulan dng kepalan tangan; tinju: ia belum puas sebelum berhasil menghunjamkan
Referensi dari KBBI babak kalimat ke 2
babak belur lecet dan bengkak serta tampak biru lebam (krn kena pukulan, tinju, dsb);
Posisi kata tinju di database KBBI Online
tingkalak -
tingkap -
tingkar -
tingkarah -
tingkarang -
tingkarung -
tingkas -
tingkat -
tingkeb -
tingker -
tingkis -
tingkrang -
tingkuh -
tingting -
tingting -
tingtong -
tingtur -
tinja -
tinjak -
tinjau -
tinjau -
tinjau -
tinju -
tinta -
tinting -
tintir -
tintir -
tinulat -
tip -
tip -
tipak -
tipar -
tipe -
tipes -
tipi -
tipikal -
tipis -
tipograf -
tipografi -
tipologi -
tipologis -
tipu -
tipus -
tir -
tir