Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/tersembunyi

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata tersembunyi berdasarkan KBBI Online:

sembunyi /sem·bu·nyi/ v bersembunyi: main
• sembunyi;

• sembunyi tuma, ki menutup-nutupi perbuatan jahat yg sudah diketahui orang;

• sembunyi tuma kepala tersuruk, ekor kelihatan, pb menutup-nutupi perbuatan jahat yg sudah diketahui orang;
sembunyi-sembunyi /sem·bu·nyi-sem·bu·nyi/ adv (dng) diam-diam; tidak terang-terangan;
- puyuh, pb 1 menutupi perbuatan jahat yg telah diketahui orang; 2 sengaja tidak mau tahu akan perkara (bahaya dsb) yg sungguh (akan) terjadi;
bersembunyi-sembunyi /ber·sem·bu·nyi-sem·bu·nyi/ a tidak berterang-terangan; dng diam-diam;
sembunyi-sembunyian /sem·bu·nyi-sem·bu·nyi·an/ v bermain cari-carian; bermain petak umpet;
bersembunyi /ber·sem·bu·nyi/ v berlindung atau melindungkan diri supaya tidak terlihat: adiknya dicari-cari ke sana kemari, akhirnya ketemu sedang - di belakang pintu;
bersembunyi-sembunyian /ber·sem·bu·nyi-sem·bu·nyi·an/ v sembunyi-sembunyian;
menyembunyikan /me·nyem·bu·nyi·kan/ v 1 menyimpan (menutup dsb) supaya jangan (tidak) terlihat: setelah peristiwa itu, ia selalu - diri; 2 sengaja tidak memperlihatkan (memberitahukan dsb); merahasiakan: mengapa Ibu selalu - berita dr kampung?;
- muka ki menutup rasa malu;
tersembunyi /ter·sem·bu·nyi/ v dirahasiakan; terselip (di dalamnya dsb);
persembunyian /per·sem·bu·nyi·an/ n tempat bersembunyi: dng rasa waswas mereka keluar dr lubang-lubang -nya;
penyembunyian /pe·nyem·bu·nyi·an/ n 1 proses, cara, perbuatan menyembunyikan; 2 tempat menyembunyikan

Kata tersembunyi digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI gaib kalimat ke 1
ga·ib v 1 tidak kelihatan; tersembunyi; tidak nyata: para ilmuwan mencoba meneliti hal-hal yg
Referensi dari KBBI ada kalimat ke 10
ber·a·da-a·da v ada sesuatu (sebab, maksud) yg tersembunyi: kalau tidak ~ masakan ia mau menanggung rugi;
Referensi dari KBBI rahasia kalimat ke 4
rahasia; 4 n cara yg setepat-tepatnya (biasanya tersembunyi atau sukar diketahui); kiat: dl buku itu diterangkan
Referensi dari KBBI sepesan kalimat ke 1
se·pe·san n binatang kecil, berkaki banyak dan berbisa, biasanya terdapat di tempat tersembunyi di sela-sela bilik, tumpukan kayu, atau bata; lipan: mengaki
Referensi dari KBBI laten kalimat ke 1
la·ten /latén/ a tersembunyi; terpendam; tidak kelihatan (tetapi mempunyai potensi untuk muncul): kita harus waspada thd bahaya
Referensi dari KBBI pendam kalimat ke 4
ter·pen·dam v 1 tertanam (dl tanah dsb): mencari harta ~; 2 tersimpan dl hati: perasaan cinta itu sudah lama ~ dl hatinya; 3 tersembunyi (tidak diketahui atau digunakan): tidak sedikit tenaga-tenaga ~ yg sewaktu-waktu dapat digunakan untuk pembangunan
Referensi dari KBBI khalwat kalimat ke 2
ber·khal·wat v 1 mengasingkan diri di tempat yg sunyi untuk bertafakur, beribadah, dsb: selama bulan Ramadan ulama itu ~ di kampung yg terpencil; 2 berdua-duaan antara laki-laki dan perempuan yg bukan muhrim di tempat sunyi atau tersembunyi
Referensi dari KBBI bahasa kalimat ke 74
bahasa semu bahasa kiasan yg menyiratkan makna tersembunyi yg digunakan dl teks kakawin untuk memperkatakan ulah sanggama;
Referensi dari KBBI bahaya kalimat ke 6
bahaya laten bahaya tersembunyi yg terus-menerus mengancam;
Referensi dari KBBI lindung kalimat ke 4
ter·lin·dung v 1 tertutup oleh sesuatu sehingga tidak kelihatan (tidak kena panas, angin, dsb); 2 tersembunyi (di balik sesuatu); 3 diselamatkan (dr bencana dsb);
Referensi dari KBBI buni kalimat ke 3
ter·bu·ni v tersembunyi

Posisi kata tersembunyi di database KBBI Online

sembesi - sembeta - sembiang - sembilan - sembilang - sembilat - sembilik - sembilu - sembir - sembir - sembirat - semboja - semboyan - sembrani - sembrono - sembuang - sembuang - sembuh - sembul - sembul - sembung - sembung - sembunyi - sembur - sembur - semburat - semburit - semecah - semedera - semejak - semejana - semek - semeleh - sememeh - semen - semen - semen - semena - semenanjung - semenda - semendarasa - semenggah - semenggah - semenjak - semenjana

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.532.291 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?