Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/merapikan

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata merapikan berdasarkan KBBI Online:

rapi /ra·pi/ a 1 baik, teratur, dan bersih; apik: rambutnya selalu disisir
• rapi;
2 teratur baik; tertib: deretan rumah itu amat
• rapi;
3 serba beres dan menyenangkan (pekerjaan dsb): pekerjaannya ditanggung
• rapi dan memuaskan;
4 siap sedia; siaga: rumah penginapan tamu negara dikawal dng
• rapi;
5 sebagaimana mestinya; tidak asal saja: pintu sudah terkunci
• rapi;
merapikan /me·ra·pi·kan/ v menjadikan rapi; membereskan: ia berusaha merapikan susunan buku di atas meja;
kerapian /ke·ra·pi·an/ n perihal rapi; keapikan

Kata merapikan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI sisir kalimat ke 1
3si·sir Mk v, ke·si·sir·an v tertusuk duri; kesisipan: terbuang - merasa lega
Referensi dari KBBI kemas kalimat ke 6
me·nge·mas·kan v 1 membereskan; merapikan; menjadikan ringkas (dng jalan dibungkus dsb); 2 menyelesaikan; menghabiskan;
Referensi dari KBBI apik kalimat ke 3
meng·a·pik·kan v 1 merapikan; merawat dng baik; 2 memedulikan; mengacuhkan; mengindahkan
Referensi dari KBBI bendara kalimat ke 1
3ben·da·ra Jw n sebutan bagi bangsawan
Referensi dari KBBI sisir kalimat ke 6
me·nyi·sir v 1 merapikan (rambut) dng sisir; 2 menggaru (tanah); meratakan (tanah) dng garu dsb
Referensi dari KBBI benah kalimat ke 1
3be·nah n serangga yg merusak tanaman, Nephotettix bipuntata
Referensi dari KBBI benah kalimat ke 2
mem·be·nahi v 1 membereskan (tempat tidur dsb); mengemasi; 2 memperindah; merapikan: menjelang kunjungan Presiden, Wali Kota sibuk - wilayahnya; 3 mengurus: dia sudah dapat - dirinya, tidak lagi bergantung kpd orang tuanya;
Referensi dari KBBI babu kalimat ke 3
babu dalam babu yg pekerjaannya membersihkan rumah dan merapikan kamar;
Referensi dari KBBI beres kalimat ke 7
mem·be·res·kan v 1 mengatur (menyusun) baik-baik; merapikan; 2 mengurus hingga selesai; menyelesaikan (perkara, utang, dsb);
Referensi dari KBBI urus kalimat ke 4
meng·u·rus v 1 mengatur segala-galanya (tt suatu urusan atau hal dan bertanggung jawab mengenai hal itu): untuk perpisahan itu ada yg ~ keuangan, ada yg ~ acara kesenian, dsb; 2 mengatur menjadi baik; menata; merapikan; mengemasi; membenahi; membereskan: sesudah menyapu lantai, ia ~ tempat tidur; 3 menyelenggarakan (perayaan, pertemuan, dsb); memelihara dan menjaga (kebun, rumah tangga, dsb); merawat (kendaraan dsb); menjaga baik-baik: panitia sibuk ~ perayaan Hari Kemerdekaan RI; ~ kebun cengkih memang tidak mudah; 4 mengusahakan (perdagangan, perusahaan, dsb); mengelola; memimpin dan mengatur (sekolah, perkumpulan, dsb): tiap anak diserahi tugas ~ toko; tidak mudah ~ koperasi; 5 mengusut atau menyelidiki suatu hal; menyelesaikan (persoalan, perkara, perselisihan, dsb): bapaknya diminta datang ke sekolah untuk ~ persoalan anaknya; perkara perkelahian itu sudah ada yg ~;

Posisi kata merapikan di database KBBI Online

rante - ranti - ranting - rantuk - rantus - rantus - ranum - ranyah - ranyah - ranyau - ranyun - rap - rap - rapah - rapai - rapak - rapal - rapang - rapat - rapat - rapat - rapel - rapi - rapiah - rapik - rapor - rapor - rapsodi - rapu - rapu - rapuh - rapun - rapun - rapung - rapus - raraha - rarai - rarak - rarangan - raras - ras - ras - rasa - rasa - rasai

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.664.424 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?