Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/rapat

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata rapat berdasarkan KBBI Online:

1rapat /1ra·pat/ a 1 hampir tidak berantara; dekat sekali (tidak renggang): rumah-rumah di kota
• rapat sekali;
2 kerap (tt tanaman, anyaman, dsb): padi jangan ditanam terlalu
• rapat;
3 tertutup benar-benar hingga tidak bercelah: ia menutup pintu dng
• rapat;
4 berhampiran sekali; dekat benar: kapal dapat berlabuh
• rapat pd pangkalan;
5 karib; erat (tt persahabatan): teman
• rapat; menambah
• rapat persahabatan
;
merapat /me·ra·pat/ v 1 menjadi rapat; mendekat: ia duduk merapat ke ayahnya; 2 berlabuh dekat pangkalan dsb: perlahan-lahan perahu itu pun merapat lah; 3 menjadi (berusaha) supaya akrab, erat (tt persahabatan): keluarga yg berselisih itu mulai merapat;
merapati /me·ra·pati/ v 1 mendekati dng perlahan-lahan dan berhati-hati; menghampiri: ia merapati rumah itu; 2 meramahi; mengaribi (untuk memperbaiki persahabatan): jika ingin bekerja sama dng mereka, ia harus merapati mereka lebih dahulu;
merapatkan /me·ra·pat·kan/ v 1 menjadikan rapat; mengerapkan: merapatkan anyaman tikar; 2 mendekatkan kpd: merapatkan duduknya kpd adiknya; 3 mempererat: merapatkan persahabatannya;
rapatan /ra·pat·an/ n 1 sesuatu yg menyebabkan rapat (sambungan dsb); 2 sesuatu yg dirapatkan;
perapat /pe·ra·pat/ n alat untuk merapatkan sambungan bagian mesin;
memperapat /mem·pe·ra·pat/ v menjadikan lebih rapat;
kerapatan /ke·ra·pat·an/ n keadaan rapat; kepekatan; kekentalan

Kata rapat digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI bekat kalimat ke 1
be·kat kl a banyak (rapat) sekali; sesak; pekat; tumpat
Referensi dari KBBI kain kalimat ke 17
kain bayang-bayang kain yg tidak rapat tenunannya;
Referensi dari KBBI tanya kalimat ke 11
~ keliling kesempatan bertanya dl rapat secara bergiliran; ~ langsung Ling pertanyaan dl ucapan langsung, msl Mau ke mana?; ~ retoris Ling pertanyaan yg tidak memerlukan jawaban; ~ taklangsung Ling pertanyaan yg dikutip dl wacana tidak langsung, msl Ia bertanya apakah saya akan datang;
Referensi dari KBBI rapat kalimat ke 9
rapat paripurna luar biasa rapat paripurna yg diadakan dl masa reses;
Referensi dari KBBI acara kalimat ke 1
2aca·ra Jw v, meng·a·ca·ra·kan v mempersilakan (duduk, makan, dsb)
Referensi dari KBBI balai kalimat ke 2
balai agung 1 balai kota; 2 balai besar; 3 tempat yg digunakan oleh aparat pemerintah untuk mengadakan rapat atau kegiatan kemasyarakatan lain;
Referensi dari KBBI rial kalimat ke 2
rial di pinggang, saudara yg rapat menjadi renggang; 2 ki uang; 3 lihat Lampiran Mata Uang
Referensi dari KBBI rapat kalimat ke 3
rapat anggota sidang diadakan untuk anggota perserikatan, partai, dsb;
Referensi dari KBBI tindih kalimat ke 3
ber·tin·dih v 1 menghimpit (bertumpuk) yg satu di atas yg lain: kursi itu disusun ~; 2 bersaf-saf (berlapis-lapis) rapat: berjalan ~;
Referensi dari KBBI hiruk kalimat ke 5
meng·hi·ruk v berbuat gempar (ribut dsb); membuat huru-hara: mengapa ia ~ saja dl rapat tadi?;
Referensi dari KBBI masalah kalimat ke 2
masalah keluarga hendaknya diselesaikan oleh keluarga itu sendiri; rapat itu harus memecahkan
Referensi dari KBBI cetus kalimat ke 5
men·ce·tus·kan v 1 menerbitkan bunga api; menyalakan; 2 ki menimbulkan suatu keadaan (peristiwa dsb yg bersifat keras) dng sekonyong-konyong: ~ pemberontakan; ~ revolusi; 3 ki melahirkan (perasaan, gagasan, dsb): ia ~ gagasannya di dl rapat itu;
Referensi dari KBBI cekur kalimat ke 1
ce·kur n 1 tumbuhan yg umbinya untuk bahan obat-obatan, daunnya tumbuh rapat di atas tanah, bunganya putih, baunya wangi; Kaempferia galanga; 2 umbi cekur;

Posisi kata rapat di database KBBI Online

rantam - rantang - rantas - rantau - rante - ranti - ranting - rantuk - rantus - rantus - ranum - ranyah - ranyah - ranyau - ranyun - rap - rap - rapah - rapai - rapak - rapal - rapang - rapat - rapat - rapat - rapel - rapi - rapiah - rapik - rapor - rapor - rapsodi - rapu - rapu - rapuh - rapun - rapun - rapung - rapus - raraha - rarai - rarak - rarangan - raras - ras

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.690.067 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?