Definisi atau arti kata rapat berdasarkan KBBI Online:
1rapat /
1ra·pat/
a 1 hampir tidak berantara; dekat sekali (tidak renggang):
rumah-rumah di kota
• rapat sekali; 2 kerap (tt tanaman, anyaman, dsb):
padi jangan ditanam terlalu
• rapat; 3 tertutup benar-benar hingga tidak bercelah:
ia menutup pintu dng
• rapat; 4 berhampiran sekali; dekat benar:
kapal dapat berlabuh
• rapat pd pangkalan; 5 karib; erat (tt persahabatan):
teman
• rapat; menambah
• rapat persahabatan;
merapat /
me·ra·pat/
v 1 menjadi rapat; mendekat:
ia duduk merapat ke ayahnya; 2 berlabuh dekat pangkalan dsb:
perlahan-lahan perahu itu pun merapat lah; 3 menjadi (berusaha) supaya akrab, erat (tt persahabatan):
keluarga yg berselisih itu mulai merapat;
merapati /
me·ra·pati/
v 1 mendekati dng perlahan-lahan dan berhati-hati; menghampiri:
ia merapati rumah itu; 2 meramahi; mengaribi (untuk memperbaiki persahabatan):
jika ingin bekerja sama dng mereka, ia harus merapati mereka lebih dahulu;
merapatkan /
me·ra·pat·kan/
v 1 menjadikan rapat; mengerapkan:
merapatkan anyaman tikar; 2 mendekatkan kpd:
merapatkan duduknya kpd adiknya; 3 mempererat:
merapatkan persahabatannya;
rapatan /
ra·pat·an/
n 1 sesuatu yg menyebabkan rapat (sambungan dsb);
2 sesuatu yg dirapatkan;
perapat /
pe·ra·pat/
n alat untuk merapatkan sambungan bagian mesin;
memperapat /
mem·pe·ra·pat/
v menjadikan lebih rapat;
kerapatan /
ke·ra·pat·an/
n keadaan rapat; kepekatan; kekentalan
Kata rapat digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI pimpin kalimat ke 3
me·mim·pin v 1 mengetuai atau mengepalai (rapat, perkumpulan, dsb): ia diserahi tugas ~ rapat itu; 2 memenangkan paling banyak: Singapura ~ kejuaraan renang pelajar internasional; 3 memegang tangan seseorang sambil berjalan (untuk menuntun, menunjukkan jalan, dsb); membimbing: ia berjalan sambil ~ anaknya; 4 memandu: mualim ~ kapal asing itu masuk ke pelabuhan; 5 melatih (mendidik, mengajari, dsb) supaya dapat mengerjakan sendiri: ia ditugasi atasannya untuk ~ para calon pegawai negeri;
Referensi dari KBBI bantau kalimat ke 1
ban·tau a jaring yg teranyam rapat untuk menangkap burung dsb; pukat panah
Referensi dari KBBI perkale kalimat ke 1
per·ka·le /perkalé/ n kain katun dng tenunan sangat rapat
Referensi dari KBBI teh kalimat ke 6
teh hutan tanaman perdu yg tajuknya rapat, padat, dan kuat, biasanya dipakai sbg pagar atau tanaman hias dng membentuknya menjadi pola-pola tertentu, daunnya dapat dimanfaatkan sbg obat penurun panas, penyakit usus, dan gangguan ginjal; Acalyoha siamensis; teh-tehan;
Referensi dari KBBI agenda kalimat ke 2
agenda; 2 acara (yg akan dibicarakan dl rapat): hal itu tercantum juga dl
Referensi dari KBBI barometer kalimat ke 4
barometer aneroid 1 barometer yg mempunyai bagian yg peka thd tekanan udara; 2 barometer yg dibuat berdasarkan asas bahwa udara di dl kotak logam yg tertutup rapat akan menekan dinding kotak ke luar apabila tekanan udara di luar kotak lebih kecil dp tekanan udara di dl kotak;
Referensi dari KBBI masalah kalimat ke 2
masalah keluarga hendaknya diselesaikan oleh keluarga itu sendiri; rapat itu harus memecahkan
Referensi dari KBBI rapat kalimat ke 15
be·ra·pat v berkumpul untuk bersidang (membicarakan sesuatu dsb); menghadiri rapat;
Referensi dari KBBI dempet kalimat ke 2
ber·dem·pet-dem·pet v rapat melekat satu sama lain; berimpit;
Referensi dari KBBI pandang kalimat ke 23
~ umum pembicaraan mengenai suatu hal dl rapat (DPR, MPR, dsb), pd saat para anggota mendapat kesempatan mengemukakan pendapat; ~ utopia perasaan kagum, bangga, dan optimisme yg berlebihan thd ilmu dan teknologi krn ilmu dan teknologi itu dianggapnya sbg satu-satunya alat untuk mencapai kebahagiaan;
Posisi kata rapat di database KBBI Online
rantam -
rantang -
rantas -
rantau -
rante -
ranti -
ranting -
rantuk -
rantus -
rantus -
ranum -
ranyah -
ranyah -
ranyau -
ranyun -
rap -
rap -
rapah -
rapai -
rapak -
rapal -
rapang -
rapat -
rapat -
rapat -
rapel -
rapi -
rapiah -
rapik -
rapor -
rapor -
rapsodi -
rapu -
rapu -
rapuh -
rapun -
rapun -
rapung -
rapus -
raraha -
rarai -
rarak -
rarangan -
raras -
ras