Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/keunggulan

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata keunggulan berdasarkan KBBI Online:

unggul 1 /ung·gul 1/ a lebih tinggi (pandai, baik, cakap, kuat, awet, dsb) dp yg lain-lain; utama (terbaik, terutama): jenis ikan bibit
• unggul; pemain-pemain kita masih lebih
• unggul dp lawan;
2 v menang: pembalap-pembalap Indonesia
• unggul di Malaysia;
mengungguli /meng·ung·guli/ v 1 melebihi yg lain; lebih baik (cakap, pandai, kuat, dsb) dp: tidak ada yg mengungguli kecepatan itu; 2 menang dr; mengalahkan: PSSI berhasil mengungguli Korea Selatan pd hari pertama pertandingan;
unggul-mengungguli /ung·gul-meng·ung·guli/ v saling mengungguli; berlomba unggul: mereka spt kanak-kanak, unggul-mengungguli sepatu atau kemeja baru;
unggulan /ung·gul·an/ n yg diunggulkan: tim unggulan berguguran dl kejuaran basket itu;
keunggulan /ke·ung·gul·an/ n keadaan (lebih) unggul; keutamaan; kepandaian (kecakapan, kebaikan, kekuatan, dsb) yg lebih dp yg lain: keunggulan mesin-mesin kami justru dapat dilihat di lapangan dan di hutan-hutan

Kata keunggulan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI atur kalimat ke 10
~ delisting n peraturan pencoretan saham dr bursa; ~ hukum prinsip yg menyatakan bahwa keunggulan hukum membatasi pejabat negara dl menyelenggarakan kekuasaannya; ~ pemerintah bentuk perundang-undangan yg dibuat atau ditetapkan oleh presiden untuk melaksanakan undang-undang; ~ presiden peraturan yg dikeluarkan oleh presiden untuk melaksanakan ketetapan presiden;
Referensi dari KBBI utama kalimat ke 8
ke·u·ta·ma·an n 1 keunggulan; keistimewaan; hal yg penting (terbaik, unggul, dsb): cara yg satu harus dapat meningkatkan ~ cara yg lain; 2 kebaikan budi pekerti: kebijaksanaan untuk rela berkorban adalah ~ yg sulit dicari
Referensi dari KBBI superioritas kalimat ke 1
su·pe·ri·o·ri·tas n keunggulan; kelebihan: dl pertandingan kemarin, regu A membuktikan
Referensi dari KBBI tuah kalimat ke 6
tuah , melepaskan peluang baik; 3 keistimewaan; keunggulan (kehormatan, kemasyhuran, dsb);
Referensi dari KBBI banding kalimat ke 7
mem·ban·dingi v 1 memberi imbangan; mengimbangi: semangat bertanding harus ditingkatkan guna - keunggulan teknik pihak lawan; 2 menyamai: jangan sekali-kali kau mau - anak orang kaya raya;
Referensi dari KBBI eminensi kalimat ke 1
emi·nen·si /éminénsi/ n 1 keunggulan; kedudukan tinggi: ia mencapai
Referensi dari KBBI kuat kalimat ke 13
kuat pula bekerja; 11 mempunyai keunggulan (kecakapan dsb) dl suatu pengetahuan (kecakapan): ia
Referensi dari KBBI pamer kalimat ke 1
pa·mer /pamér/ v menunjukkan (mendemonstrasikan) sesuatu yg dimiliki kpd orang lain dng maksud memperlihatkan kelebihan atau keunggulan untuk menyombongkan diri: pembangunan industri berteknologi canggih dilakukan bukan untuk
Referensi dari KBBI puji kalimat ke 9
pu·ji-pu·ji·an n 1 perkataan memuji-muji kebaikan (keunggulan dsb); 2 bagian permulaan surat yg mengandung pujian kpd orang yg dikirimi surat itu;
Referensi dari KBBI lebih kalimat ke 31
ke·le·bih·an n 1 lebihnya; sisanya: ~ padi di daerah itu dikirim ke daerah lain; 2 keadaan melebihi yg biasa; keunggulan: segala ~ murid itu menarik hati gurunya; 3 keadaan terlampau banyak;

Posisi kata keunggulan di database KBBI Online

undang - undi - unduh - unduk-unduk - undung-undung - undung-undung - undur - undur-undur - unek-unek - ungah-angih - ungam - ungap-ungap - ungar - unggah - unggal - unggang-anggit - unggas - unggat-unggit - unggis - unggit - unggit - ungguk - unggul - unggun - unggut - ungka - ungkah - ungkai - ungkak - ungkal - ungkal - ungkang-ungkang - ungkang-ungkit - ungkap - ungkap - ungkat - ungkau - ungkil - ungkir - ungkit - ungkul - ungkur - ungsi - ungti - ungutirus

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.533.712 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?