Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/unggun

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata unggun berdasarkan KBBI Online:

unggun /ung·gun/ n 1 timbunan; onggokan; tumpukan (kayu, uang, dsb): se
• unggun kayu;
2 api yg menyala pd tumpukan kayu;
berunggun 1 /ber·ung·gun 1/ v bertumpuk; beronggok; bertimbun: sampah berunggun 1 di tepi jalan; 2 v sedang membakar kayu yg bertimbun; mengadakan api unggun; 3 a masih berapi (tt timbunan sampah dsb yg dibakar);
berunggun-unggun /ber·ung·gun-ung·gun/ v bertumpuk-tumpuk; beronggok-onggok; bertimbun-timbun;
mengunggun /meng·ung·gun/ v 1 menggunung; menumpuk: kayu batangan mengunggun di tepi hutan menantikan truk-truk untuk pengangkutan; 2 menumpuk (kayu dsb) lalu dibakar; membuat api unggun: calon mahasiswa baru sedang mengunggun (dl acara pembakaran atribut);
mengunggunkan /meng·ung·gun·kan/ v menimbun(kan); melonggokkan (kayu dsb) lalu dibakar;
unggunan /ung·gun·an/ n timbunan; onggokan; tumpukan

Kata unggun digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI kelemban kalimat ke 1
ke·lem·ban /kelémban/ v, ber·ke·lem·ban v berjalan memutar tidak memintas: mereka ~ mengelilingi unggun
Referensi dari KBBI tabun kalimat ke 1
ta·bun v, me·na·bun v 1 membubung berkepul-kepul (tt asap): berdentum bedil berbunyi, asap naik ~; 2 membakar timbunan sampah dsb; memasang api unggun;
Referensi dari KBBI diang kalimat ke 1
di·ang v, ber·di·ang v memanaskan diri di dekat api: mereka duduk-duduk ~ mengelilingi api unggun;
Referensi dari KBBI tabun kalimat ke 3
ta·bun·an n timbunan sampah dsb yg dibakar; api unggun
Referensi dari KBBI api kalimat ke 17
api unggun 1 api yg menyala dr tumpukan kayu yg terbakar; 2 acara (biasanya pd malam penutupan masa perkenalan anggota baru) dng membuat api unggun (msl dl kepramukaan);
Referensi dari KBBI ganggang kalimat ke 1
3gang·gang n aneka ragam jenis tanaman yg terdapat di pantai, terutama pantai berkarang dan berombak besar, digunakan sbg sumber bahan makanan atau bahan lainnya; Algae;
Referensi dari KBBI awal kalimat ke 8
meng·a·wali v memulai; mendahului: nyanyian bersama ~ api unggun itu;

Posisi kata unggun di database KBBI Online

unek-unek - ungah-angih - ungam - ungap-ungap - ungar - unggah - unggal - unggang-anggit - unggas - unggat-unggit - unggis - unggit - unggit - ungguk - unggul - unggun - unggut - ungka - ungkah - ungkai - ungkak - ungkal - ungkal - ungkang-ungkang - ungkang-ungkit - ungkap - ungkap - ungkat - ungkau - ungkil - ungkir

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.533.296 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?