Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata bertanduk berdasarkan KBBI Online:

1tanduk /1tan·duk/ n 1 cula dua yg tumbuh di kepala (pd lembu, kerbau, kambing, dsb); 2 bahan dr tanduk: sisir dr
• tanduk;
3 sesuatu yg bentuknya spt tanduk: pisang
• tanduk;
4 penjuluran kulit yg bersifat tanduk; 5 bagian zat kelabu sumsum punggung; 6 ki kekuasaan;

• tanduk di berkas, pb sesuatu yg tidak dapat dikerjakan;
• tanduk di kepala tak dapat digelengkan, pb tidak dapat mengelakkan diri dr kewajiban yg harus dikerjakan; bagai
• tanduk bersendi gading, pb
jodoh yg tidak sepadan; meminta
• tanduk kpd kuda, pb
menghendaki sesuatu yg tidak mungkin didapat; runcing
• tanduk (bengkak kening), pb
sudah terkenal jahatnya; tak
• tanduk telinga dipulas, pb
tindakan apa pun dilakukan asal dapat merugikan lawan (membalas dendam); telur di ujung
• tanduk , pb
keadaan yg amat sulit; keluar
• tanduknya, ki
marah;

• tanduk lok bagian kepala kereta api yg sebelah depan;
bertanduk /ber·tan·duk/ v 1 memakai tanduk; ada tanduknya; 2 mempunyai kekuasaan (wewenang): mau tidak mau kita harus patuh kpd orang yg bertanduk; hewan bertanduk , hewan yg memiliki tanduk (sapi, kerbau, domba, kambing);
menantikan kucing bertanduk , pb mengharapkan sesuatu yg mustahil;
menanduk /me·nan·duk/ v 1 menyeruduk dng tanduk; 2 menyundul dng kepala: menanduk bola ke gawang lawan;
menandukkan /me·nan·duk·kan/ v menyerudukkan tanduk;
tandukan /tan·duk·an/ n hasil menanduk; hasil menyundul (bola): tandukannya berhasil membobolkan gawang lawan

Kata bertanduk digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI lembu kalimat ke 7
lembu Suana patung lambang Kesultanan Kutai Tenggarong, terbuat dr kuningan, bertanduk spt lembu, bermuka spt gajah, bersayap spt burung, bertaji dan berkuku sp
Referensi dari KBBI dongkol kalimat ke 1
2dong·kol a, men·dong·kol v berperasaan kesal yg terpendam di dl hati; memendam rasa dongkol: banyak orang ~ kepadanya krn merasa ditipu;
Referensi dari KBBI bison kalimat ke 1
bi·son n banteng liar, terdapat di Amerika Utara, tengkuknya berbulu lebat, berkepala besar, bertanduk kecil, dan berpunuk besar; Bison amerikanus
Referensi dari KBBI kumbang kalimat ke 3
kumbang bertanduk,
Referensi dari KBBI domba kalimat ke 10
domba merino domba yg berasal dr Spanyol, berbulu tebal untuk penghasil wol, yg jantan bertanduk besar melingkar, tetapi tidak mempunyai naluri untuk beradu atau berkelahi dng jantan lain;
Referensi dari KBBI saanen kalimat ke 1
sa·a·nen n kambing perah yg berasal dr lembah di negara Swiss, bulunya pendek berwarna putih, tidak bertanduk
Referensi dari KBBI ada kalimat ke 8
ada-ada sa·ja v cak selalu mempunyai sesuatu untuk dikatakan (diminta dsb): ~ kamu ini, masak ada kuda yg bertanduk;
Referensi dari KBBI kilah kalimat ke 1
2ki·lah n siput laut yg bertanduk
Referensi dari KBBI domba kalimat ke 5
domba ekor gemuk domba yg berasal dr Asia Tengah, ekornya besar, lebar, dan panjang, baik jantan maupun betina tidak bertanduk;
Referensi dari KBBI dogol kalimat ke 1
3do·gol n jendul;

Posisi kata bertanduk di database KBBI Online

tanazul - tanbiat - tanbihat - tancang - tancap - tandatangan - tanda - tandak - tandan - tandang - tandas - tandas - tandas - tandem - tandik - tandikat - tandil - tanding - tanding - tandon - tandon - tandu - tanduk - tanduk - tandun - tandur - tandus - tanfiziah - tang - tang - tang - tang - tangan - tangap - tangar - tangas - tangeh - tangen - tangga - tanggah - tanggah - tanggal - tanggal - tanggam - tanggang

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.535.489 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir