Definisi atau arti kata wilayah berdasarkan KBBI Online:
wilayah /
wi·la·yah/
n daerah (kekuasaan, pemerintahan, pengawasan, dsb); lingkungan daerah (provinsi, kabupaten, kecamatan);
• wilayah
administratif lingkungan kerja perangkat pemerintah pusat yg menyelenggarakan tugas pemerintahan umum di daerah;
• wilayah
antar wilayah yg ada dalam batas antar suatu kantor pos;
• wilayah
kerja daerah yg menjadi kekuasaan dl menjalankan tugas:
kecamatan yg terpencil itu masih termasuk
• wilayah kerja kabupaten ini;
mewilayahi /
me·wi·la·yahi/
v mencakupi daerah:
daerah kerjanya mewilayahi bukit itu;
perwilayahan /
per·wi·la·yah·an/
n hal-hal yg berhubungan dng wilayah:
dl sistem perwilayahan , Kabupaten Tangerang dimasukkan ke dl wilayah pembangunan;
sewilayah /
se·wi·la·yah/
n satu wilayah; seluruh wilayah:
kemarin diadakan lomba tarik tambang untuk tingkat SD sewilayah BandungKata wilayah digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI angkat kalimat ke 19
ang·kat·an n 1 pendapatan mengangkat: ia keluar sbg juara angkat besi dng ~ 246 pon; 2 bala tentara (segenap tentara dng senjatanya): ~ bersenjata; 3 pasukan (armada dsb) yg dikirim untuk berperang: dua kali ~ ke wilayah itu patah di tengah jalan; 4 turunan: saya rasa sekurang-kurangnya sudah tiga ~ meminum air di sini; 5 yg diangkat (jabatan, pangkat): ditegaskannya bahwa jabatan wali kota bukan pilihan, melainkan ~; 6 cak suka diangkat (dipuji-puji): orang ~ spt dia mudah dilayani; 7 kl selengkap: pakaian ~; 8 Sas kelompok sastrawan yg bertindak sbg kesatuan yg berpengaruh pd masa tertentu dan secara umum menganut prinsip yg sama untuk mendasari karya sastra: ~ Balai Pustaka; 9 ark ketetapan atau penetapan menjadi pegawai (naik pangkat dsb): ~ nya sbg duta besar disetujui negara yg bersangkutan; 10 pengangkatan; keangkatan;
Referensi dari KBBI perang kalimat ke 36
perang terbatas perselisihan bersenjata yg dilakukan untuk tujuan politik terbatas dng pembatasan thd penggunaan kekuatan yg dilibatkan serta pembatasan wilayah pergolakannya;
Referensi dari KBBI bius kalimat ke 1
2bi·us n masyarakat wilayah yg besar di daerah Samosir, Sumatra Utara
Referensi dari KBBI kring kalimat ke 1
2kring n Kat bagian dr wilayah paroki; lingkungan
Referensi dari KBBI mandala kalimat ke 1
2man·da·la n alat yg digunakan untuk melakukan konsentrasi selama bersemadi, berbentuk lukisan di atas kain atau lukisan di atas tanah yg digambari dng taburan beras berwarna
Referensi dari KBBI personanongrata kalimat ke 1
per·so·na non·gra·ta n 1 orang yg tidak disukai (disenangi); 2 sikap politik yg dilaksanakan oleh pemerintah thd (seseorang) warga negara asing yg berada di wilayah negara tsb dan mempunyai kekebalan diplomatik;
Referensi dari KBBI kain kalimat ke 35
kain kapal Lp kain adat yg umumnya bermotif haluan atau buritan kapal, berwarna biru dan merah, juga terdapat motif manusia dng warna merah dan biru, pinggir bagian atas bermotif tumpal atau pucuk rebung, dipakai di kalangan terbatas, yaitu di kalangan kelompok kerabat klan pemimpin adat, pendiri desa, penguasa wilayah suku dan marga;
Referensi dari KBBI uskup kalimat ke 1
us·kup n Kat rohaniwan Katolik, Anglikan, Lutheran, atau Yunani Ortodoks yg kedudukannya lebih tinggi dp imam, yg mempunyai hak memberi sakramen penguatan dan menahbiskan imam, dan yg bertugas mengorganisasi pekerjaan dan tugas gereja dl wilayah tertentu; biskop;
Referensi dari KBBI tengah kalimat ke 3
tengah ia termenung, tiba-tiba tersentak hatinya krn teringat kakeknya yg telah meninggal dunia
Referensi dari KBBI mekar kalimat ke 8
me·me·kar·kan v menjadikan mekar (berkembang, bertambah besar, luas, dsb): rencana untuk - wilayah kota ke selatan dan ke barat;
Posisi kata wilayah di database KBBI Online
widiwasa -
widoro -
widuri -
widyaiswara -
widyawisata -
wig -
wigata -
wih -
wihara -
wijaya -
wijayakusuma -
wijayamala -
wijayamulia -
wijdaniah -
wijen -
wiji -
wijik -
wikalat -
wiku -
wiladah -
wilahar -
wilangon -
wilayah -
wilayat -
wilis -
wilmana -
wilwatikta -
wimana -
winaya -
windu -
wing -
wingit -
winglet -
winter -
wira -
wirabank -
wiracarita -
wiraga -
wirakarya -
wirama -
wirang -
wiraniaga -
wirasat -
wirasuara -
wiraswasta