Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/pulau

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata pulau berdasarkan KBBI Online:

pulau /pu·lau/ n tanah (daratan) yg dikelilingi air (di laut, di sungai, atau di danau);
berlayar di
• pulau kapuk, cak
tidur;
• pulau sudah lenyap, daratan sudah tenggelam, pb sudah tidak ada harapan lagi (gagal sama sekali); berlayar menentang (mengadang, menuju)
• pulau , pb
setiap usaha harus ada tujuannya: berlayar sampai ke
• pulau , berjalan sampai ke batas, pb
segala usaha hendaklah diselesaikan sampai tercapai maksudnya;

• pulau Dewata, Pulau Bali;
• pulau harapan, (biasanya yg dimaksud ialah) Sumatra;
• pulau es pulau yg terjadi dr es;
• pulau Langerhans Dok kelompok sel endoktrin pd pankreas yg menghasilkan hormon insulin;
• pulau perca Pulau Sumatra;
memulaukan /me·mu·lau·kan/ v mengasingkan; memboikot: kaum buruh pelabuhan dan pengangkutan akan memulaukan kapal itu;
pemulauan /pe·mu·lau·an/ n proses, cara, perbuatan memulaukan; pengasingan; pemboikotan;
kepulauan /ke·pu·lau·an/ n gugusan beberapa buah pulau; kumpulan pulau: kepulauan Nusantara, kepulauan Riau

Kata pulau digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI tentang kalimat ke 10
me·nen·tang v 1 memandang; menatap: pd saat itu tiada seorang pun dr bawahannya yg berani ~ muka atasannya yg sedang marah; 2 mengarahkan pandangan kpd: berbaring di balai-balai sambil ~ langit-langit; 3 menuju; mengarah: berlayar ~ pulau; 4 menyongsong: berlayar ~ ombak (angin); 5 melawan; memerangi: tidak boleh ~ orang tua; 6 menolak (perintah, pendapat, usul, dsb); menampik; membangkang; menyanggah: banyak anggota yg ~ usul mosi itu; 7 menyalahi (aturan dsb): kita tidak boleh ~ aturan permainan yg telah ditentukan pemerintah; 8 menempuh (bahaya, bencana, dsb): demi kemerdekaan, rakyat Indonesia berani ~ maut;
Referensi dari KBBI kepala kalimat ke 34
kepala pulau bagian pulau yg tertinggi; puncak pulau;
Referensi dari KBBI benih kalimat ke 8
benih yg baik jatuh ke laut, menjadi pulau, pb orang yg berketurunan baik, ke mana pun perginya akan bersifat baik juga;
Referensi dari KBBI wijayakusuma kalimat ke 1
wi·ja·ya·ku·su·ma n 1 pohon berukuran sedang, batangnya bengkang-bengkok, rantingnya tebal, daunnya besar melonjong sampai membulat telur, berwarna hijau muda, bunganya kecil-kecil wangi, tumbuh di pantai berbatu di pulau-pulau kecil di sekitar Pulau Jawa, dl mitologi Jawa dianggap pohon sakti dan dapat menghidupkan orang mati, dahulu dipakai dl upacara penobatan raja-raja Surakarta; Pisonia grandis; 2 (digunakan secara salah) sejenis kaktus berdaun pipih yg didatangkan dr Brazil yg berbunga besar, harum, dan mekar pd tengah malam; Epiphyllum oxypetalum
Referensi dari KBBI pancang kalimat ke 3
me·man·cang v 1 memasang pancang: ~ persil (tanah); 2 menyerupai pancang (berdiri tegak, tetap tidak berubah, tetap teguh, mencuar, dsb): menara mercu suar ~ di pulau kecil itu;
Referensi dari KBBI gugus kalimat ke 4
ber·gu·gus-gu·gus v berkelompok-kelompok (pulau dsb); berangkai-rangkai (buah-buahan dsb);
Referensi dari KBBI transmigrasi kalimat ke 1
trans·mig·ra·si n perpindahan penduduk dr satu daerah (pulau) yg berpenduduk padat ke daerah (pulau) lain yg berpenduduk jarang:
Referensi dari KBBI badai kalimat ke 9
ber·ba·dai v disertai badai: hujan lebat - melanda pulau itu;
Referensi dari KBBI andalas kalimat ke 1
2An·da·las n Pulau Sumatra
Referensi dari KBBI negara kalimat ke 22
negara kepulauan negara yg wilayahnya terdiri banyak pulau, spt Indonesia;
Referensi dari KBBI dayung kalimat ke 3
dayung , dua tiga pulau terlampaui, pb sekali melakukan suatu pekerjaan, beberapa maksud tercapai;

Posisi kata pulau di database KBBI Online

pukang - pukang - pukang-pukang - pukas - pukat - pukau - puki - puki - pukul - pukul - pukulrata - pul - pula - pulai - pulan - pulan - pulang - pulas - pulas - pulas - pulasan - pulasari - pulau - pulen - pules - pulih - pulik - puling - pulover - pulp - pulpa - pulpen - pulper - pulsa - pulsar - pulsasi - puluh - pulun - pulung - pulung - pulut - pulut - pulut - puma - pumpun

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.748.324 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?