Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/pulau

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata pulau berdasarkan KBBI Online:

pulau /pu·lau/ n tanah (daratan) yg dikelilingi air (di laut, di sungai, atau di danau);
berlayar di
• pulau kapuk, cak
tidur;
• pulau sudah lenyap, daratan sudah tenggelam, pb sudah tidak ada harapan lagi (gagal sama sekali); berlayar menentang (mengadang, menuju)
• pulau , pb
setiap usaha harus ada tujuannya: berlayar sampai ke
• pulau , berjalan sampai ke batas, pb
segala usaha hendaklah diselesaikan sampai tercapai maksudnya;

• pulau Dewata, Pulau Bali;
• pulau harapan, (biasanya yg dimaksud ialah) Sumatra;
• pulau es pulau yg terjadi dr es;
• pulau Langerhans Dok kelompok sel endoktrin pd pankreas yg menghasilkan hormon insulin;
• pulau perca Pulau Sumatra;
memulaukan /me·mu·lau·kan/ v mengasingkan; memboikot: kaum buruh pelabuhan dan pengangkutan akan memulaukan kapal itu;
pemulauan /pe·mu·lau·an/ n proses, cara, perbuatan memulaukan; pengasingan; pemboikotan;
kepulauan /ke·pu·lau·an/ n gugusan beberapa buah pulau; kumpulan pulau: kepulauan Nusantara, kepulauan Riau

Kata pulau digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI bowo kalimat ke 1
bo·wo n maskawin dr pihak laki-laki berupa beberapa ekor babi dng ukuran lingkar dada tertentu (di Pulau Nias)
Referensi dari KBBI antarpulau kalimat ke 1
an·tar·pu·lau a antara pulau; di lingkungan pulau-pulau
Referensi dari KBBI vakansi kalimat ke 2
ber·va·kan·si v berlibur: mereka ~ ke Pulau Bali
Referensi dari KBBI sumber kalimat ke 2
sumber; di laut sekitar pulau itu ditemukan
Referensi dari KBBI komodo kalimat ke 1
ko·mo·do n biawak besar yg panjangnya dapat mencapai 5 m dng berat sekitar 150 kg, ekornya pipih, kepalanya bermoncong, lidahnya panjang bercabang di ujungnya dng warna kuning kemerah-merahan, terdapat di Pulau Komodo, Nusa Tenggara Timur; Varanus komodoensis
Referensi dari KBBI lindung kalimat ke 1
2lin·dung n belut
Referensi dari KBBI layar kalimat ke 43
~ antarpulau pelayaran antara pulau yg satu dan yg lain; ~ interinsuler pelayaran antarpulau dl suatu kawasan atau negara; pelayaran antarpulau; ~ Nusantara pelayaran angkutan antarpulau di seluruh Nusantara/Indonesia; ~ pantai pelayaran yg menyusur pantai; ~ samudra pelayaran antara satu negara dan negara lain melalui lautan luas yg dilakukan dng armada kapal;
Referensi dari KBBI suwarnadwipa kalimat ke 1
Su·war·na·dwi·pa kl n pulau emas (nama untuk Pulau Sumatra pd zaman dulu); Suwarnabumi
Referensi dari KBBI bekel kalimat ke 1
be·kel ark n 1 pamong desa pd zaman dahulu (setingkat di bawah lurah); 2 pengurus sawah milik bangsawan pd masa raja-raja masih memerintah Pulau Jawa;
Referensi dari KBBI berok kalimat ke 2
berok , burut

Posisi kata pulau di database KBBI Online

pukang - pukang - pukang-pukang - pukas - pukat - pukau - puki - puki - pukul - pukul - pukulrata - pul - pula - pulai - pulan - pulan - pulang - pulas - pulas - pulas - pulasan - pulasari - pulau - pulen - pules - pulih - pulik - puling - pulover - pulp - pulpa - pulpen - pulper - pulsa - pulsar - pulsasi - puluh - pulun - pulung - pulung - pulut - pulut - pulut - puma - pumpun

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.531.708 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?