Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/perjanjian

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata perjanjian berdasarkan KBBI Online:

janji /jan·ji/ n 1 ucapan yg menyatakan kesediaan dan kesanggupan untuk berbuat (spt hendak memberi, menolong, datang, bertemu): banyak
• janji , tetapi tidak satu pun yg ditepati
; 2 persetujuan antara dua pihak (masing-masing menyatakan kesediaan dan kesanggupan untuk berbuat atau tidak berbuat sesuatu): jangan engkau berdua ingkar akan
• janji yg telah diteguhkan oleh penghulu
; 3 syarat; ketentuan (yg harus dipenuhi): rumah ini diserahkan kpd adiknya tanpa
• janji apa-apa
; 4 penundaan waktu (membayar dsb); penangguhan: kalau boleh, saya minta
• janji dua bulan
; 5 batas waktu (hidup); ajal: sampai
• janjinya
;
adat diisi
• janji dilabuh, pb
adat harus dijalankan, persetujuan harus ditepati;
• janji sampai, sukatan penuh, pb sudah sampai ajalnya;

• janji gombal janji yg tidak ditepati; janji kosong; janji palsu: gadis manis itu menjadi korban sebuah
• janji gombal
;
berjanji /ber·jan·ji/ v 1 mengucapkan janji; menyatakan bersedia dan sanggup untuk berbuat sesuatu (memberi, menolong, datang, dsb): ia berjanji hendak melunasi utang adiknya pd akhir bulan ini; 2 menyanggupi akan menepati apa yg telah dikatakan atau yg telah disetujui: kedua belah pihak berjanji akan selalu bekerja sama;
menjanjikan /men·jan·ji·kan/ v menyatakan kesediaan dan kesanggupan untuk berbuat sesuatu kpd orang lain: aparat keamanan negara menjanjikan akan segera membereskan kehebohan;
perjanjian /per·jan·ji·an/ n 1 persetujuan (tertulis atau dng lisan) yg dibuat oleh dua pihak atau lebih, masing-masing bersepakat akan menaati apa yg tersebut dl persetujuan itu: perjanjian dagang antara Indonesia dan Jerman Barat telah ditandatangani; 2 syarat: surat keputusan itu diterima dng perjanjian jika ada kekeliruan akan diperbaiki kelak; 3 tenggang waktu; tempo: dng perjanjian dua bulan; 4 Pol persetujuan resmi antara dua negara atau lebih dl bidang keamanan, perdagangan, dsb; 5 Man persetujuan antara dua orang atau lebih, dl bentuk tertulis yg dibubuhi materai, yg meliputi hak dan kewajiban timbal balik, masing-masing pihak menerima tembusan perjanjian itu sbg tanda bukti keikutsertaannya dl perjanjian itu;
perjanjian Baru Injil; perjanjian bilateral perjanjian internasional yg dibuat dan hanya mengakibatkan adanya hak-hak dan kewajiban antara dua pihak yg mengadakan perjanjian itu; perjanjian Lama Taurat; perjanjian multilateral perjanjian yg diadakan antara banyak negara

Kata perjanjian digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI bidan kalimat ke 2
bidan tarik bidan yg baru dipanggil waktu seorang ibu akan melahirkan (tanpa ada pemberitahuan atau perjanjian se- belumnya);
Referensi dari KBBI ikat kalimat ke 11
meng·i·kat v 1 mengebat; mengeratkan (menyatukan dsb) dng tali: orang-orang telah ~ tangan pencuri yg tertangkap itu; ~ kayu api, memberkas kayu api; 2 menarik; menawan: cerita yg ~ hati; 3 wajib ditepati: perjanjian yg ~ , perjanjian yg mengharuskan kedua belah pihak menepatinya dng sungguh-sungguh; 4 mengarang (syair, sanjak, dsb); 5 menggabungkan: ~ diri dl perkumpulan;
Referensi dari KBBI telur kalimat ke 32
me·ne·lur·kan v 1 mengeluarkan telur; 2 ki melahirkan; menerbitkan (koran dsb); 3 ki menghasilkan; menciptakan (syair dsb); 4 ki mengadakan (persetujuan, perjanjian, dsb);
Referensi dari KBBI reda kalimat ke 9
~ ketegangan situasi meredanya permusuhan antara dua negara atau lebih akibat adanya perjanjian atau perubahan taktik dan strategi nasional negara-negara bersangkutan;
Referensi dari KBBI gaduh kalimat ke 3
meng·ga·duh·kan v menyerahkan usaha pertanian (peternakan) kpd orang lain dng perjanjian bagi hasil;
Referensi dari KBBI evangeli kalimat ke 1
eva·nge·li /évangéli/ n Kris 1 ajaran Yesus Kristus; keempat Kitab Perjanjian Baru; 2 masing-masing dr keempat Kitab Perjanjian Baru; 3 kutipan dr Injil yg dibaca dl misa
Referensi dari KBBI paruh kalimat ke 6
pe·ma·ruh n 1 yg membagi dua; 2 orang yg mengusahakan tanah orang lain dng perjanjian mendapat setengah hasil;
Referensi dari KBBI taklik kalimat ke 1
2tak·lik v, me·nak·lik v membaca dng teliti; mempelajari
Referensi dari KBBI maro kalimat ke 1
ma·ro n Huk perjanjian membagi dua hasil tanah antara penggarap dan pemilik tanah (pd masyarakat Jawa dan Sunda)
Referensi dari KBBI pihak kalimat ke 15
pihak kedua orang yg kedua (disebutkan atau dicantumkan setelah pihak kesatu), msl dl perjanjian;
Referensi dari KBBI hormat kalimat ke 7
meng·hor·mati v 1 menaruh hormat kpd; hormat (takzim, sopan) kpd: anak-anak wajib ~ orang tua; 2 menghargai; menjunjung tinggi: kita harus ~ pendapat dan keyakinan orang lain; 3 mengakui dan menaati (tt aturan, perjanjian): kita akan ~ persetujuan dan perjanjian yg telah kita buat;

Posisi kata perjanjian di database KBBI Online

jangkar - jangkar - jangkat - jangkat - jangkau - jangki - jangkih - jangkih - jangking - jangkir - jangkir - jangkit - jangkit - jangkrik - jangkung - jangkung - jangla - jangol - jani - janik - janin - janjang - janji - jannah - jantan - jantang - jantang - jantang - jantera - jantina - jantuk - jantung - jantur - janturan - januari - janubi - janur - jap - jap - japan - japin - japu - japuk - jara - jarab

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.671.671 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?