Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/memendam

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata memendam berdasarkan KBBI Online:

pendam /pen·dam/ v, memendam /me·men·dam/ v 1 menanam (untuk menyembunyikan dsb) dl tanah: memendam sesuatu di bawah pohon pisang; 2 menyembunyikan; menyimpan (tt perasaan, rahasia, dsb): ia hanya dapat menangis dan memendam kesedihannya dl hati; tidak dapat memendam rahasia;
memendam diri menyembunyikan diri; tidak keluar rumah; tidak menampakkan diri di tengah khalayak ramai: setelah dua tahun memendam diri ia kelihatan semakin matang;
memendamkan /me·men·dam·kan/ v memendam (menanam) sesuatu dl tanah untuk orang lain: dialah yg memendamkan senjata itu di belakang rumah;
terpendam /ter·pen·dam/ v 1 tertanam (dl tanah dsb): mencari harta terpendam; 2 tersimpan dl hati: perasaan cinta itu sudah lama terpendam dl hatinya; 3 tersembunyi (tidak diketahui atau digunakan): tidak sedikit tenaga-tenaga terpendam yg sewaktu-waktu dapat digunakan untuk pembangunan

Kata memendam digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI introver kalimat ke 1
in·tro·ver /introvér/ a 1 bersifat suka memendam rasa dan pikiran sendiri dan tidak mengutarakannya kpd orang lain; bersifat tertutup; 2 Zool (struktur yg) melekuk ke dalam, spt struktur hewan bertulang belakang
Referensi dari KBBI pangku kalimat ke 3
me·mang·ku v 1 menaruh sesuatu di atas paha antara pangkal paha dan lutut atau di atas lengan antara lengan atas dan siku dipatahkan (hampir spt memeluk); meriba: ia ~ anaknya yg sedang menangis; 2 memeluk (agama dsb); memendam (cita-cita dsb): rakyat Indonesia ~ berbagai agama (Islam, Kristen, Buddha, dsb); ~ cita-cita luhur; 4 menyelenggarakan atau mengelola (negara, pemerintahan, dsb): ~ negeri; 5 mewakili (sbg wali): lima tahun lamanya ia ~ Sultan yg masih kecil (belum dewasa) itu; 6 memegang suatu jabatan: ia ~ jabatan gubernur;
Referensi dari KBBI mengkal kalimat ke 5
ber·meng·kal v, - hati memendam rasa marah dl hati; mendongkol: kalau sudah - hati, satu hari pun dia bisa tidak berbicara;
Referensi dari KBBI tanam kalimat ke 4
me·na·nam v 1 menaruh (bibit, benih, setek, dsb) di dl tanah supaya tumbuh: ~ pohon buah-buahan; 2 menaruh di dl tanah yg dilubangi, lalu ditimbuni dng tanah; memendam; menguburkan (mayat, bangkai): ia harta bendanya di kolong tempat tidur; ia ~ bangkai kucing di pekarangan; 3 menaburkan (paham, ajaran, dsb); memasukkan, membangkitkan, atau memelihara (perasaan, cinta kasih, semangat, dsb): perguruan Taman Siswa ~ semangat kebangsaan pd para siswa; 4 menyertakan (modal, uang, dsb) ke dl perusahaan dsb: banyak pengusaha asing ingin ~ modal di Indonesia; 5 menegakkan (kekuasaan); menempatkan (pengaruh, kepentingan, dsb): ia hendak ~ pengaruhnya kpd orang itu melalui orang lain; 6 mempertumbuhkan atau membiakkan (benih penyakit dsb): dokter hewan ~ benih penyakit cacar pd tubuh kuda; 7 mengandung (niat dsb): ia ~ niat untuk berontak; 8 mengangkat atau menempatkan (wakil, tenaga, agen, dsb): gerakan separatis itu ~ agen-agennya di seluruh negara;
Referensi dari KBBI bekam kalimat ke 1
3be·kam n bekas pijitan (tindihan) pd kulit
Referensi dari KBBI dongkol kalimat ke 1
2dong·kol a, men·dong·kol v berperasaan kesal yg terpendam di dl hati; memendam rasa dongkol: banyak orang ~ kepadanya krn merasa ditipu;

Posisi kata memendam di database KBBI Online

penalti - penampan - penampang - penanggah - penaram - penasaran - penat - penatu - penatua - pencak - pencalang - pencar - pencet - pencil - pencok - pencong - pencu - pencut - penda - pendaga - pendahan - pendak - pendam - pendapa - pendapa - pendar - pendaringan - pendek - pendekar - pendet - pendeta - pending - pendok - pendongkok - pendopo - penduk - pendulum - penembahan - penes - penetrasi - penetron - penewu - peng--an - peng - pengalasan

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.521.170 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?