Definisi atau arti kata lambang berdasarkan KBBI Online:
lambang /
lam·bang/
n 1 sesuatu spt tanda (lukisan, lencana, dsb) yg menyatakan suatu hal atau mengandung maksud tertentu; simbol:
gambar tunas kelapa
• lambang Pramuka; warna biru ialah
• lambang kesetiaan; 2 tanda pengenal yg tetap (menyatakan sifat, keadaan, dsb):
peci putih dan serban ialah
• lambang haji; 3 huruf atau tanda yg digunakan untuk menyatakan unsur, senyawa, sifat, atau satuan matematika;
• lambang
negara simbol resmi suatu negara;
• lambang
struktur gambar yg menunjukkan susunan atom dl suatu senyawa organik;
berlambang /
ber·lam·bang/
v ada lambangnya; memakai lambang;
berlambangkan /
ber·lam·bang·kan/
v memakai sesuatu sbg lambang:
negara kita berlambangkan burung garuda
melambangkan /
me·lam·bang·kan/
v menjadikan (merupakan) lambang:
gambar tengkorak melambangkan bahaya; gambar neraca melambangkan keadilan
pelambangan /
pe·lam·bang·an/
n cara, perbuatan melambangkan
Kata lambang digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI astatin kalimat ke 1
as·ta·tin n halogen dng semua isotopnya radioaktif; unsur dng nomor atom 85, lambang At, dan bobot atom 211
Referensi dari KBBI tandatangan kalimat ke 1
tan·da ta·ngan n tanda sbg lambang nama yg dituliskan dng tangan oleh orang itu sendiri sbg penanda pribadi (telah menerima dsb): surat-surat harus dibubuhi
Referensi dari KBBI vandel kalimat ke 2
vandel lambang kejayaan
Referensi dari KBBI barium kalimat ke 1
ba·ri·um n Kim logam putih dan lunak; unsur dng nomor atom 56, lambang Ba, dan bobot atom 137,34
Referensi dari KBBI notasi kalimat ke 1
no·ta·si n 1 seperangkat atau sistem lambang (tanda) yg menggambarkan bilangan (tt aljabar), nada (tt musik), dan ujaran (tt fonetik); 2 proses pelambangan bilangan, nada, atau ujaran dng tanda (huruf); 3 catatan pendek yg perlu diketahui atau untuk mengingatkan sesuatu;
Referensi dari KBBI berilium kalimat ke 1
be·ri·li·um /bérilium/ n Kim logam hitam abu-abu, keras, dan tidak mudah berkarat; unsur dng nomor atom 4, lambang Be, dan berbobot atom 9,0121
Referensi dari KBBI pedang kalimat ke 9
pedang kehormatan pedang yg berstatus sbg pusaka dan dipakai dl ucapara dan parade, diberikan kpd para perwira sbg lambang kehormatan dan kebanggaan pribadi;
Referensi dari KBBI garuda kalimat ke 1
ga·ru·da n 1 burung besar pemakan daging yg menyerupai elang dan mempunyai kekuatan terbang yg luar biasa (yg sudah punah, dan sekarang hanya dl dongeng); 2 lambang negara Indonesia (berupa gambar burung garuda dng bulu sayap berjumlah 17, bulu ekor 8, bulu leher 45, cakar mencengkeram pita bertuliskan Bhinneka Tunggal Ika, dan berperisai lambang Pancasila di dadanya); 3 cak nama perusahaan penerbangan negara Indonesia
Referensi dari KBBI angka kalimat ke 1
2ang·ka v, meng·ang·ka v menyangka; menganggap; memikir;
Referensi dari KBBI jurang kalimat ke 5
jurang komunikasi kesenjangan dl komunikasi, apabila di antara peserta komunikasi tidak terdapat pengertian yg sama mengenai lambang yg digunakan;
Referensi dari KBBI semiotik kalimat ke 1
se·mi·o·tik /sémiotik/ n segala sesuatu yg berhubungan dng sistem tanda dan lambang dl kehidupan manusia
Posisi kata lambang di database KBBI Online
lalandak -
lalang -
lalang -
lalang -
lalap -
lalat -
lalau -
laler -
lali -
lalim -
lalulintas -
lalu -
lalu-lalang -
lamalif -
lam -
lama -
lamang -
lamar -
lamat-lamat -
lambai -
lambak -
lamban -
lambang -
lambar -
lambat -
lambda -
lambe -
lambert -
lambit -
lambo -
lambu -
lambuk -
lambuk -
lambuk -
lambung -
lambung -
lambung -
lambur -
lamdukpai -
lamela -
lamender -
lamin -
lamin -
lamina -
lamina