Definisi atau arti kata lalu berdasarkan KBBI Online:
lalu 1 /
la·lu 1/
v berjalan lewat:
dilarang
• lalu di jalan ini; 2 v berkata (langsung) semaunya:
ia berbicara asal
• lalu saja; 3 v sudah lewat; sudah lampau:
tahun yg
• lalu; 4 v habis; selesai:
pertandingan telah
• lalu; peperangan telah
• lalu; 5 v lintas (dapat masuk terus); lulus;
6 p kemudian; lantas;
7 v tidak boleh ditebus kembali (tt barang gadaian):
empat hari lagi gadaianku
• lalu; 8 v berlangsung; berlanjut:
pertunjukan tidak dapat
• lalu krn hujan turun;
• lalu
penjahit,
• lalu kelindan, pb kalau usahanya yg pertama berhasil, usaha yg berikut pun akan berhasil;
• lalu
akal dapat diterima akal;
berlalu /
ber·la·lu/
v 1 lewat; lampau:
kesempatan itu jangan dibiarkan berlalu; 2 pergi:
demikian katanya sambil berlalu; 3 mati:
tadi malam ia telah berlalu; 4 tidak makan sahur (waktu puasa):
dl bulan puasa ini kami dua kali berlalu;
berlalu angan masuk akal;
berlalu dr dunia mati; meninggal;
berlalu jarumnya maksudnya terlaksana;
melalui /
me·la·lui/
v 1 menempuh (jalan, ujian, percobaan, dsb); melintasi:
untuk sampai di sana, kita dapat melalui jalan darat dan jalan sungai; 2 melewati:
kemelut politik kedua negara itu dapat diatasi melalui berbagai saluran diplomatik; 3 melanggar; tidak mengindahkan (nasihat, perintah, dsb):
jangan coba-coba melalui perintah atasanmu; 4 melampaui; melangkahi; melangkaui:
kalau berani menjajah negeri ini, kaum penjajah harus melalui mayat para patriot bangsa;
melalukan /
me·la·lu·kan/
v 1 membiarkan lalu (berjalan, masuk, dsb):
oknum pejabat duane itu diketahui telah melalukan penyelundupan dr Singapura; 2 melakukan; menjalankan:
tentara itu melalukan serangan udara thd lapangan udara musuh; 3 meneruskan; melangsungkan:
ia ingin segera melalukan maksudnya meminang perempuan yg dicintainya; ia akan singgah di Jakarta sebelum melalukan perjalanannya ke luar negeri;
terlalu /
ter·la·lu/
adv 1 melampaui batas; berlebih-lebihan;
2 amat sangat;
keterlaluan /
ke·ter·la·lu·an/
a (hal yg) melampaui batas (kesopanan dsb):
perbuatannya itu memang keterlaluan;
laluan /
la·lu·an/
n tempat berlalu, lewat;
kelaluan /
ke·la·lu·an/
1 v telah lalu;
2 Mk n maksud; tujuan;
berkelaluan /
ber·ke·la·lu·an/
Mk a tidak berhentinya; tidak ada batasnya; selalu
Kata lalu digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI panil kalimat ke 2
panil , lalu “jepret”, cukup dng satu tangan
Referensi dari KBBI rugi kalimat ke 4
rugi mengikuti kursus itu krn apa yg diajarkan di kursus itu telah dipelajarinya setahun yg lalu; 4 n sesuatu yg kurang baik (tidak menguntungkan); mudarat: apa
Referensi dari KBBI betul kalimat ke 13
be·tul·an Jk a 1 dekat benar: tabrakan itu terjadi di - lampu lalu lintas; 2 cak betul: bunga di pojok kamar itu bukan bunga imitasi, tetapi bunga -;
Referensi dari KBBI atur kalimat ke 11
peng·a·tur n orang (badan dsb) yg mengatur; alat untuk mengatur: persimpangan jalan yg ramai dilengkapi dng lampu ~ lalu lintas;
Referensi dari KBBI atur kalimat ke 7
atur·an n 1 hasil perbuatan mengatur; (segala sesuatu) yg sudah diatur: ~ rumahnya secara Barat; 2 cara (ketentuan, patokan, petunjuk, perintah) yg telah ditetapkan supaya diturut: kita harus menurut ~ lalu lintas di jalan ; bagaimana ~ minum obat ini?; 3 tindakan atau perbuatan yg harus dijalankan: panitia sedang membicarakan ~ memberantas penyakit malaria; 4 adat sopan santun; ketertiban: dia tidak tahu ~; 5 cak seharusnya; menurut (kebiasaan dsb); biasanya: ~ (nya) dia harus datang sendiri;
Referensi dari KBBI tempoh kalimat ke 12
tempoh bulan Puasa yg baru lalu ini mereka ke Bandung; 5 bervakansi; berlibur: maksudnya hendak
Referensi dari KBBI lampau kalimat ke 1
lam·pau a 1 lalu; lewat: masa yg
Referensi dari KBBI heban kalimat ke 1
2he·ban /héban/ ? hebat
Referensi dari KBBI baca kalimat ke 3
mem·ba·ca-ba·ca v membaca sesuatu dng sambil lalu;
Referensi dari KBBI air kalimat ke 13
air aki larutan elektrolit untuk sel (aki), dibuat dr 220 cm3 sulfat pekat yg ditambahkan 750 cm3 air suling samkel diaduk, lalu diencerkan sampai volumenya 1 dm3;
Posisi kata lalu di database KBBI Online
lakuna -
lakur -
lakustrin -
lala -
lala -
lalah -
lalah -
lalai -
lalai -
lalak -
lalalat -
lalandak -
lalang -
lalang -
lalang -
lalap -
lalat -
lalau -
laler -
lali -
lalim -
lalulintas -
lalu -
lalu-lalang -
lamalif -
lam -
lama -
lamang -
lamar -
lamat-lamat -
lambai -
lambak -
lamban -
lambang -
lambar -
lambat -
lambda -
lambe -
lambert -
lambit -
lambo -
lambu -
lambuk -
lambuk -
lambuk