Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/lama-kelamaan

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata lama-kelamaan berdasarkan KBBI Online:

lama /la·ma/ a 1 panjang antaranya (tt waktu): sudah
• lama aku menunggu di sini;
2 panjangnya waktu (antara waktu): berapa jam
• lamanya; lima bulan
• lamanya;
3 kuno; sejak dahulu kala; dahulu telah ada: saya senang mempelajari kesusastraan
• lama;
4 tua (tidak baru); usang: diberikannya baju-baju
• lamanya kpd fakir miskin;
lama-lama /la·ma-la·ma/ adv 1 lambat laun; akhirnya; 2 makin lama makin ...;
lama-kelamaan /la·ma-ke·la·ma·an/ adv bertambah lama bertambah ...; selangkah demi selangkah; akhir-akhirnya; semakin lama semakin ...;
berlama-lama /ber·la·ma-la·ma/ a lama (dl melakukan pekerjaan); lamban; tidak lekas-lekas: ia selalu berlama-lama jika mandi berendam di air hangat;
memperlama /mem·per·la·ma/ v membuat jadi lebih lama: menunda pencabutan Daerah Operasi Militer berarti memperlama tindakan sewenang-wenang pelanggaran hukum dan HAM di Aceh;
memperlamakan /mem·per·la·ma·kan/ v memanjangkan waktu dsb;
kelamaan /ke·la·ma·an/ a terlampau lama;
selama /se·la·ma/ n segenap waktu; semasa: selama aku berada di luar negeri, ia rajin mengirim kabar kepadaku; selama hayat dikandung badan budi baiknya tidak akan terlupakan;
selamanya /se·la·ma·nya/ adv selalu: ibu tiri tidak selamanya jahat;
selama-lamanya /se·la·ma-la·ma·nya/ adv 1 paling lama: ia dapat dijatuhi hukuman penjara selama-lamanya dua tahun; 2 tidak habis-habisnya; sepanjang masa; kekal: semoga aman dan sentosa selama-lamanya

Kata lama-kelamaan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI lipur kalimat ke 1
li·pur v 1 hilang; lenyap; hapus: lama-kelamaan nama itu
Referensi dari KBBI pijar kalimat ke 4
me·mi·jar v menjadi berpijar; memercikkan nyala api: lama-kelamaan besi yg dibakar itu mulai ~;
Referensi dari KBBI iris kalimat ke 7
iris-iris·an n hasil mengiris-iris: lama-kelamaan ~ kulit kayu menjadi hilang
Referensi dari KBBI angsur kalimat ke 3
ber·ang·sur v 1 sedikit demi sedikit (bergerak, bertambah-tambah, berkurang, dsb); lama-kelamaan menjadi baik (besar, penuh, dsb): keadaan kesehatannya ~ baik; 2 beringsut sedikit-sedikit; bergeser (maju) sedikit-sedikit: mula-mula meniarap lalu ~ ke depan;
Referensi dari KBBI gali kalimat ke 7
diam ~ berkarat, diam ubi berisi, pb pengetahuan dsb yg tidak dipakai lama-kelamaan akan hilang;
Referensi dari KBBI embun kalimat ke 13
meng·em·bun v 1 menjadi embun; menjadi titik-titik air (tt uap): lama-kelamaan udara yg lembap itu ~; 2 menyerupai embun; menjadi spt embun;
Referensi dari KBBI menang kalimat ke 14
menang , pb apabila bekerja dng tekun dan rajin, tidak tergesa-gesa, lama-kelamaan kerja yg sulit sekali pun akan selesai juga dng baik;
Referensi dari KBBI gesek kalimat ke 1
ge·sek /gésék/ v, ber·ge·sek v bergosokan; bergesel; bergeseran: bunyinya sbg kayu ~; kalau dua benda selalu ~ , lama-kelamaan aus;

Posisi kata lama-kelamaan di database KBBI Online

lala - lalah - lalah - lalai - lalai - lalak - lalalat - lalandak - lalang - lalang - lalang - lalap - lalat - lalau - laler - lali - lalim - lalulintas - lalu - lalu-lalang - lamalif - lam - lama - lamang - lamar - lamat-lamat - lambai - lambak - lamban - lambang - lambar - lambat - lambda - lambe - lambert - lambit - lambo - lambu - lambuk - lambuk - lambuk - lambung - lambung - lambung - lambur

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.531.085 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?