Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/barang

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata barang berdasarkan KBBI Online:

1barang /1ba·rang/ n 1 benda umum (segala sesuatu yg berwujud atau berjasad):
• barang cair;
• barang keras;
2 semua perkakas rumah, perhiasan, dsb:
• barangnya untuk membayar utang; 3 bagasi; muatan (kereta api dsb); 4 muatan selain manusia atau ternak: truk yg mengangkut
• barang terguling di tikungan itu;
ada uang ada
• barang , pb
jika sanggup membayar banyak akan mendapat barang yg lebih baik;

• barang antik barang kuno yg bernilai hasil karya, atau benda budaya;
• barang apa segala sesuatu; apa saja;
• barang asal harta yg dibawa oleh suami atau istri sbg hasil usaha masing-masing sebelum perkawinan berlangsung;
• barang awet keperluan rumah tangga yg tahan lama dibandingkan dng barang konsumen lainnya spt mebel dan radio;
• barang bahan bahan untuk dijadikan sesuatu;
• barang baku bahan untuk membuat sesuatu; bahan dasar;
• barang bawaan barang yg dihadiahkan kpd istri pd waktu perkawinan;
• barang benda barang asal; barang usaha;
• barang bebas Ek barang yg jumlahnya tidak terbatas yg diperoleh tanpa pengorbanan dan yg diperlukan bagi kepentingan hidup manusia;
• barang berharga barang yg tinggi nilainya dan mahal harganya;
• barang berkat barang yg diperoleh dng jalan halal;
• barang besi barang yg dibuat dr besi;
• barang bila suatu waktu; bilamana saja; sewaktu-waktu;
• barang bukti Huk benda yg digunakan untuk meyakinkan hakim akan kesalahan terdakwa thd perkara pidana yg dituduhkan kepadanya; barang yg dapat dijadikan sbg bukti dl suatu perkara;
• barang cetakan barang yg dicetak (spt buku, majalah);
• barang dagangan barang yg akan dijual;
• barang gawan Huk harta yg dibawa oleh suami dan istri ke dl perkawinan, yg bukan merupakan harta bersama;
• barang gelap barang yg datangnya secara tidak sah (spt barang curian, selundupan);
• barang industri barang yg terpakai habis dl produksi atau yg menjadi bagian dr produksi;
• barang jadi 1 barang yg sudah selesai diproses dan siap dijual atau digunakan; 2 barang (terutama baju atau celana) yg sudah jadi;
• barang kala barang bila;
• barang kalakeran Huk harta kerabat yg tidak dibagi-bagi (di Minahasa);
• barang kena pajak barang hasil pengolahan yg menurut sifat atau hukumnya dapat berupa barang bergerak atau barang tidak bergerak, semuanya dikenakan pajak pertambahan nilai;
• barang komisi barang dagangan yg dijualkan (untuk orang lain) dng memperoleh imbalan (komisi);
• barang konsumen barang yg dibeli untuk digunakan konsumen atau pembeli terakhir;
• barang kuno barang yg berasal dr zaman purba;
• barang larangan barang yg tidak boleh dimiliki oleh sembarang orang;
• barang logam barang dr logam;
• barang luks barang mewah;
• barang makanan bahan makanan;
• barang mewah barang yg mahal harganya, bukan merupakan kebutuhan pokok, melainkan untuk kemegahan, kebanggaan, kecantikan, kesenangan;
• barang modal Dag barang yg digunakan untuk menghasilkan sesuatu (spt mesin) atau modal usaha;
• barang netral barang konsumsi yg tetap jumlah pembelian atau pemakaiannya meskipun pendapatan konsumen bertambah;
• barang normal barang konsumsi yg bertambah pembelian atau pemakaiannya apabila pendapatan konsumen bertambah dan sebaliknya;
• barang obral barang yg diturunkan harganya untuk memungkinkan penjualan dng cepat;
• barang pecah-belah barang dr tembikar spt piring, gelas, vas;
• barang pecahan barang pecah belah;
• barang pribadi 1 barang milik sendiri; 2 barang bawaan wisatawan dsb yg biasanya tidak dikenakan ketentuan pelarangan oleh suatu negara;
• barang primer barang yg merupakan kebutuhan pokok manusia (msl beras, pakaian);
• barang pusaka barang peninggalan orang tua (nenek moyang);
• barang raja barang yg sangat berharga yg wajib dipersembahkan kpd raja, msl cula badak, gading;
• barang sedia barang jadi;
• barang sekunder barang yg bukan merupakan kebutuhan pokok;
• barang seni hasil kesenian;
• barang sitaan barang yg diambil dan ditahan oleh alat negara atau menurut keputusan hakim;
• barang sudah barang (buatan pabrik) yg siap pakai;
• barang sulur Huk harta yg dibawa ke dl perkawinan yg merupakan hasil usaha mempelai pria (di Jawa Barat);
• barang tahan lama barang industri ataupun konsumsi dng masa penggunaan lebih lama (biasanya lebih dr tiga tahun) yg tidak habis terpakai serta tidak mengalami pengolahan lebih lanjut oleh pembelinya;
• barang tetap harta benda yg tidak dapat dipindah-pindahkan (spt rumah, tanah);
• barang tua Huk barang yg berupa harta warisan, yg tidak dapat dibagi krn harus tetap dipegang oleh anak laki-laki tertua (di Lampung);
• barang tunanilai barang konsumsi yg jumlah pembelian dan pemakaiannya berkurang akibat bertambahnya pendapatan konsumen;
• barang usaha barang asal;
• barang ying ching benda porselen yg diglasir putih bersih (berasal dr Cina)

Kata barang digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI gendut kalimat ke 3
gendut dl urusan barang itu;
Referensi dari KBBI minyak kalimat ke 7
minyak berminta, elok krn kain berselang, pb sindiran untuk merendahkan orang yg angkuh krn harta atau barang yg dipinjam; memasukkan
Referensi dari KBBI pindah kalimat ke 5
pindah tangan bertukar pemiliknya (tt barang, harta benda, dsb);
Referensi dari KBBI seludup kalimat ke 2
me·nye·lu·dup·kan v 1 memasukkan dng diam-diam; menyurukkan; 2 memasukkan barang gelap;
Referensi dari KBBI tol kalimat ke 1
tol n 1 pajak untuk memasuki jalan tertentu (msl jalan bebas hambatan, jalan layang); 2 jalan yg mengenakan bea bagi pemakainya; 3 bea masuk kendaraan dan barang impor lain; 4 pintu cukai; gerbang cukai
Referensi dari KBBI rakit kalimat ke 1
ra·kit 1 n kendaraan apung dibuat dr beberapa buluh (kayu) yg diikat berjajar dipakai untuk mengangkut barang atau orang di air; getek; 2 kata pengggolong untuk getek pasang; dua yg berpasangan: dua
Referensi dari KBBI tempuh kalimat ke 1
2tem·puh n pengganti barang yg dirusakkan atau pengganti kerugian;
Referensi dari KBBI komersialisasi kalimat ke 1
ko·mer·si·a·li·sa·si n perbuatan menjadikan sesuatu sbg barang dagangan: seminar menolak setiap bentuk
Referensi dari KBBI porto kalimat ke 1
por·to n biaya pengiriman barang (surat, barang cetakan, dsb)
Referensi dari KBBI pramukamar kalimat ke 1
pra·mu·ka·mar n karyawan hotel (klub dsb) yg bertugas sbg pesuruh atau pembawa barang milik tamunya

Posisi kata barang di database KBBI Online

bapak - bapakisme - bapanda - bapang - bapang - bapao - bapet - baplang - baptis - bar - bar - bara - bara - baraat - baragajul - barah - barai - barak - barakat - barakatuh - baran - baran - barang - barang - barangan - barangkali - barap - baras - barat - barat-barat - barau-barau - barau-barau - barbar - barbarisme - barbel - barber - barbir - barbital - barbiton - barbiturat - barbur - bardi - bare-bare - barel - bareng

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.663.182 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?