Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/bapak

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata bapak berdasarkan KBBI Online:

bapak /ba·pak/ n 1 orang tua laki-laki; ayah; 2 orang laki-laki yg dl pertalian kekeluargaan boleh dianggap sama dng ayah (spt saudara laki-laki ibu atau saudara laki-laki bapak):
• bapak kecil;
• bapak tiri; 3 orang yg dipandang sbg orang tua atau orang yg dihormati (spt guru, kepala kampung); 4 panggilan kpd orang laki-laki yg lebih tua dr yg memanggil; 5 orang yg menjadi pelindung (pemimpin, perintis jalan, dsb yg banyak penganutnya): Ki Hadjar Dewantara dipandang sbg
• bapak Pendidikan Nasional;
6 cak pejabat: biaya menghibur dan menjamu makan
• bapak dianggap mengurangi laba kotor perusahaan;

• bapak ayam cak bapak yg tidak memikirkan anaknya;
• bapak badari cak pemimpin yg memakai nama pengikutnya untuk memperoleh keuntungan;
• bapak bangsa bapak pejuang kemerdekaan, perintis dan pendiri negara republik;
• bapak besar 1 kakek; 2 paman yg tua;
• bapak bungsu paman termuda yg dianggap sbg ayah;
• bapak kecil adik laki-laki ibu (bapak); paman;
• bapak muda bapak kecil;
• bapak pendiri 1 pendiri suatu lembaga atau pergerakan; 2 tokoh yg dianggap sbg yg meletakkan dasar pendirian suatu negara;
• bapak tiri laki-laki (bukan ayah) yg kawin dng ibu kandung;
• bapak tua kakak laki-laki ibu (bapak);
berbapak /ber·ba·pak/ v 1 mempunyai bapak; 2 menganggap (menyebut, memperlakukan sbg) bapak;
kebapakan /ke·ba·pak·an/ a bersifat spt bapak: walaupun masih muda, dia dikenal -

Kata bapak digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI papi kalimat ke 1
2pa·pi n 1 pohon yg kayunya dapat dipakai sbg bahan industri, Exocarpus latifolia; 2 kayu papi
Referensi dari KBBI harta kalimat ke 14
harta kelalah harta peninggalan dr seseorang (krn meninggal dunia), yg tidak mempunyai anak dan bapak;
Referensi dari KBBI singgung kalimat ke 2
me·nying·gung v 1 menyodok (mendesak, menolak, dsb) dng siku: petinju itu - perut lawannya hingga jatuh; 2 menyentuh; menjamah; menyenggol: beliaulah yg - gelas itu hingga pecah; 3 mengenai (sedikit); membicarakan (sedikit): bab pendahuluan telah - soal itu; 4 melanggar (kehormatan, kekuasaan, dsb): tulisannya dianggap - kehormatan Bapak Gubernur; 5 ki menyakiti (melukai) hati (perasaan): kata-katanya - perasaan;
Referensi dari KBBI bapa kalimat ke 1
ba·pa n 1 orang laki-laki yg dipandang sbg orang tua; 2 bapak; 3 Kat sebutan untuk Allah;
Referensi dari KBBI ayah kalimat ke 9
ber·a·yah v 1 mempunyai ayah (bapak); 2 menyebut (menganggap) ayah (kpd);
Referensi dari KBBI asabat kalimat ke 1
2asa·bat n 1 ahli waris yg berhubungan darah langsung dng yg meninggal; 2 ahli waris yg berhubungan dng yg meninggal secara kerabat dr pihak bapak; 3 ahli waris yg hanya mendapat sisa warisan setelah dibagikan kpd ahli waris yg mendapat bagian tertentu
Referensi dari KBBI kawin kalimat ke 22
kawin tambahan kawin angkat bapak (di Jawa Barat);
Referensi dari KBBI mati kalimat ke 10
mati bapak berkalang anak, pb anak dan bapak wajib tolong-menolong;
Referensi dari KBBI sedia kalimat ke 1
3se·dia, se·di·a·nya adv 1 (pd) mulanya; tadinya: - Bapak akan datang pd pertemuan itu sebelum beliau jatuh sakit; 2 seharusnya; sebetulnya: dl acara yg sangat penting itu - ia hadir
Referensi dari KBBI mak kalimat ke 15
mak tua 1 nama panggilan kekerabatan untuk kakak perempuan ibu atau kakak perempuan bapak; 2 bini yg tua;

Posisi kata bapak di database KBBI Online

bantau - banteng - banter - banteras - banting - banting - banting - bantu - bantun - bantun - bantut - banu - banua - banyak - banyo - banyol - banyu - banyun - banzai - bao - bap - bapa - bapak - bapakisme - bapanda - bapang - bapang - bapao - bapet - baplang - baptis - bar - bar - bara - bara - baraat - baragajul - barah - barai - barak - barakat - barakatuh - baran - baran - barang

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.532.576 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?