Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/wisata

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata wisata berdasarkan KBBI Online:

wisata /wi·sa·ta/ v 1 bepergian bersama-sama (untuk memperluas pengetahuan, bersenang-senang, dsb); bertamasya; 2 piknik;

• wisata alam perjalanan yg memanfaatkan potensi sumber daya alam dan tata lingkungannya sbg objek tujuan wisata;
• wisata bahari bepergian menikmati alam laut;
• wisata budaya bepergian bersama-sama dng tujuan mengenali hasil kebudayaan setempat: untuk memajukan kepariwisataan di Indonesia, objek
• wisata budaya harus digalakkan
;
• wisata buru kegiatan wisata yg memanfaatkan satwa sbg objek kegiatan berburu;
• wisata domestik wisata di dl negeri sendiri;
• wisata karya kunjungan kerja; tur: para peserta kursus administrasi sedang mengadakan
• wisata ke daerah Riau
;
• wisata kesehatan gerak atau kegiatan wisata yg dirangsang oleh adanya objek atau fasilitas yg diperlukan untuk mengembalikan kesehatan di daerah tujuan wisata, msl tempat sejuk yg lengkap dng tempat peristirahatan dan terdapat sumber air panas;
• wisata nusantara wisata domestik;
• wisata puri Bl wisata yg objeknya adalah puri (istana) dng segala isi dan kegiatannya: Pemda Tabanan mengembangkan objek
• wisata puri
;
• wisata remaja kegiatan wisata kaum remaja yg dipengaruhi oleh faktor yg bermotif sosial, berwujud darmawisata, karyawisata, atau widyawisata;
• wisata studi melakukan perjalanan wisata sambil belajar;
• wisata tirta kegiatan wisata yg berhubungan langsung dng air atau dilakukan di perairan pantai, danau, dsb;
berwisata /ber·wi·sa·ta/ v melakukan perjalanan wisata

Kata wisata digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI pandu kalimat ke 9
~ acara orang yg memandu atau memimpin acara: tugasnya sbg ~ acara itu diterima mendadak; ~ pesawat terbang petugas bandar udara yg memandu pesawat; ~ wisata orang yg pekerjaannya mendampingi wisatawan dng mengatur perjalanan dan memberi penjelasan tt tempat yg dikunjungi; orang yg bertugas memandu wisatawan; pramuwisata;
Referensi dari KBBI lancong kalimat ke 3
pe·lan·cong·an n perjalanan untuk bersenang-senang, melihat-lihat, dsb; wisata; turisme;
Referensi dari KBBI nomor kalimat ke 25
nomor wisata objek wisata;
Referensi dari KBBI taman kalimat ke 19
taman wisata hutan wisata yg memiliki keindahan alam, baik keindahan nabati, hewani, maupun alam itu sendiri yg mempunyai corak khas untuk dimanfaatkan bagi kepentingan rekreasi dan kebudayaan;
Referensi dari KBBI agrowisata kalimat ke 1
ag·ro·wi·sa·ta n wisata yg sasarannya adalah pertanian (perkebunan, kehutanan, dsb)
Referensi dari KBBI wanawisata kalimat ke 1
wa·na·wi·sa·ta n wisata yg tujuan atau sasarannya adalah hutan
Referensi dari KBBI tantang kalimat ke 2
ter·tan·tang v 1 merasa berkewajiban krn dapat tantangan untuk melakukan sesuatu: saya memang senang dan merasa ~ untuk mengembangkan wisata bahari; 2 sudah ditantang; 3 mendapat tantangan;
Referensi dari KBBI daerah kalimat ke 66
daerah tujuan wisata 1 daerah yg memiliki objek wisata yg ditunjang oleh masyarakat dan prasarana pariwisata; 2 tempat yang menjadi sasaran kunjungan wisata; 3 daerah yang berdasarkan kesiapan prasarana dan sarana dinyatakan siap menerima kunjungan wisatawan;
Referensi dari KBBI bus kalimat ke 12
bus wisata bus yg digunakan khusus untuk melayani perjalanan wisata
Referensi dari KBBI pintu kalimat ke 23
pintu gerbang wisata terminal keluar terakhir bagi wisatawan yg akan berangkat ke suatu negara atau terminal pertama bagi wisatawan dr suatu negara;

Posisi kata wisata di database KBBI Online

wingit - winglet - winter - wira - wirabank - wiracarita - wiraga - wirakarya - wirama - wirang - wiraniaga - wirasat - wirasuara - wiraswasta - wirausaha - wirawan - wira-wiri - wirid - wiron - wiru - wirwir - wisal - wisata - wisatawan - wisaya - wisesa - wisik - wiski - wisma - wisnu - wisuda - wisudawan - wisudawati - witir - wiwaha - wiweka - wiyaga - wiyata - wizurai - wodka - wol - wolanda - wolfram - wombat - won

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.654.118 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?