Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/polisi

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata polisi berdasarkan KBBI Online:

polisi /po·li·si/ n 1 badan pemerintah yg bertugas memelihara keamanan dan ketertiban umum (menangkap orang yg melanggar undang-undang dsb); 2 anggota badan pemerintah (pegawai negara yg bertugas menjaga keamanan dsb);

• polisi ekonomi polisi yg mengamati pelanggaran aturan yg mengenai perekonomian;
• polisi hukum polisi yg mengawasi pelaksanaan hukum atau peraturan;
• polisi keagamaan polisi yg mengatur dan mengamati kegiatan agama dan perilaku penganutnya;
• polisi lalu lintas polisi yg memelihara keamanan dan keselamatan lalu lintas;
• polisi militer anggota tentara yg menjalankan tugas selaku polisi untuk menjaga ketertiban atau disiplin anggota tentara yg lain;
• polisi moral polisi yg mengamati, membina, dsb moral atau akhlak;
• polisi negara polisi yg di bawah perintah dan pengawasan pemerintah;
• polisi pamongpraja polisi yg mengawasi dan mengamankan keputusan pemerintah dl wilayahnya; mantri polisi;
• polisi perairan (laut) polisi yg bertugas memelihara keamanan di laut (di pantai);
• polisi rahasia polisi yg menyelidiki tindak kejahatan secara rahasia di dl masyarakat, baik warga negara maupun orang asing yg berada di negaranya; reserse;
• polisi susila polisi yg mengamat-amati pelanggaran susila;
• polisi tidur cak bagian permukaan jalan yg ditinggikan secara melintang untuk menghambat laju kendaraan;
kepolisian /ke·po·li·si·an/ n yg bertalian dng polisi

Kata polisi digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI dapat kalimat ke 13
men·da·pati v 1 memperoleh; menemukan: di toko itu engkau tidak akan ~ apa yg hendak kaubeli; 2 menemui; menjumpai: di negeri ini kita ~ banyak objek pariwisata; 3 mengalami: mereka tidak ~ kesulitan yg berarti dl pendakian gunung itu; 4 mengetahui (kenyataan adanya bukti, kesalahan, dsb): setelah memeriksa dng teliti, polisi ~ racun dl makanan korban; 5 melihat: tadi malam Ayah ~ jendela samping terbuka;
Referensi dari KBBI ringkus kalimat ke 1
ring·kus v, me·ring·kus v 1 mengikat kaki dan tangan (atau kaki binatang yg akan disembelih): pagi-pagi benar para jagal sudah ~ kaki sapi yg akan dipotong; 2 cak menangkap; membekuk (pencuri): polisi berhasil ~ penjahat itu
Referensi dari KBBI informan kalimat ke 2
informan polisi; 2 orang yg menjadi sumber data dl penelitian; nara-sumber
Referensi dari KBBI seragam kalimat ke 2
ber·se·ra·gam v memakai pakaian seragam: tamunya - polisi;
Referensi dari KBBI sangkut kalimat ke 2
ber·sang·kut·an v 1 berhubungan; bertalian: persoalan yg tidak - dng usaha kita perlu dibicarakan dl rapat ini; 2 terlibat (dl suatu perkara, persoalan, dsb): beberapa orang yg - dl perkara itu sudah ditahan polisi; 3 berkepentingan: mereka yg - dapat berhubungan langsung dng kepala kantor;
Referensi dari KBBI palsu kalimat ke 1
pal·su a 1 tidak tulen; tidak sah; lancung (tt ijazah, surat keterangan, uang, dsb); 2 tiruan (tt gigi, kunci, dsb); 3 gadungan (tt polisi, tentara, wartawan, dsb); 4 curang; tidak jujur (tt permainan dsb); 5 sumbang (tt suara dsb);
Referensi dari KBBI pintar kalimat ke 3
pintar dp polisi; 3 mahir (melakukan atau mengerjakan sesuatu): mereka sudah
Referensi dari KBBI raung kalimat ke 3
me·ra·ung-ra·ung v 1 menangis dan memekik keras-keras; menggerung-gerung: anak itu ~ sambil berguling-guling di tanah; 2 berkali-kali meraung: sirene mobil polisi ~ sepanjang jalan yg didahului;
Referensi dari KBBI forensik kalimat ke 1
fo·ren·sik /forénsik/ n 1 cabang ilmu kedokteran yg berhubungan dng penerapan fakta-fakta medis pd masalah-masalah hukum; 2 ilmu bedah yg berkaitan dng penentuan identitas mayat seseorang yg ada kaitannya dng kehakiman dan peradilan: polisi belum bisa menjelaskan identitas korban krn masih menunggu hasil pemeriksaan yg diselidiki oleh tim
Referensi dari KBBI ciduk kalimat ke 2
men·ci·duk v 1 mengambil dng ciduk (gayung, sendok, dsb); mencedok; 2 ki mengambil untuk ditahan (tt alat negara, polisi): polisi telah ~ dua gembong penjahat itu;

Posisi kata polisi di database KBBI Online

poligraf - polihalin - polikel - poliket - poliklinik - polikrom - polikultur - polimer - polimerisasi - polinia - polio - polip - polipeptida - polipetal - poliploid - polipropilena - polis - polis - polisakarida - polisemi - polisentrisme - polisepal - polisi - polisiklis - polisilogisme - polisindeton - polisional - polispermi - polister - politbiro - politeis - politeisme - politeistis - politeknik - politena - politik - politikus - politis - politisasi - politisi - poliuretan - polivini - polizoa - polka - polkadot

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.748.536 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?