Definisi atau arti kata polipetal berdasarkan KBBI Online:
polipetal /
po·li·pe·tal/ /polipétal/
a Bot sifat mahkota bunga yg daun-daun mahkotanya tidak saling melekat atau tidak menjadi satu (lawannya gamopetal)
Kata polipetal digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI mahkota kalimat ke 1
2mah·ko·ta n bagian hiasan bunga yg merupakan lingkaran dalam, berwarna-warni, dan menentukan corak warna bunga, dapat terbagi atas daun mahkota (bersifat polipetal) atau bertautan (bersifat gamopetal atau simpetal);
Referensi dari KBBI daun kalimat ke 24
daun mahkota Bot satuan atau unsur mahkota yg bersifat polipetal; petal;
Posisi kata polipetal di database KBBI Online
polifagia -
polifase -
polifoni -
poligam -
poligami -
poligini -
poliglot -
poliglotisme -
poligon -
poligraf -
polihalin -
polikel -
poliket -
poliklinik -
polikrom -
polikultur -
polimer -
polimerisasi -
polinia -
polio -
polip -
polipeptida -
polipetal -
poliploid -
polipropilena -
polis -
polis -
polisakarida -
polisemi -
polisentrisme -
polisepal -
polisi -
polisiklis -
polisilogisme -
polisindeton -
polisional -
polispermi -
polister -
politbiro -
politeis -
politeisme -
politeistis -
politeknik -
politena -
politik