Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/papan

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata papan berdasarkan KBBI Online:

papan /pa·pan/ n 1 kayu (besi, batu, dsb) yg lebar dan tipis: rumah panggung itu lantainya terbuat dr
• papan (kayu) jati;
2 tempat tinggal; rumah: kita perlu sandang, pangan, dan
• papan;

• papan atas ki kelas utama; kelas tinggi: saat ini makin banyak rumah makan dan restoran
• papan atas yg kian laris;

• papan batu batu tulis;
• papan bawah ki kelas bawah;
• papan betina papan yg pinggirnya beralur;
• papan catur papan untuk bermain catur;
• papan congkak papan berbentuk perahu berlekuk-lekuk bermain congkak;
• papan cuki papan untuk bermain cuki;
• papan iklan papan yg berukuran besar yg ditempatkan di luar ruang (ruang terbuka) dan berfungsi untuk menempatkan iklan;
• papan lalat daka;
• papan lung daka;
• papan lupi papan tebal yg dipasang di bibir perahu bagian haluan dan buritan untuk pelindung;
• papan nama papan yg dipasang di depan rumah atau kantor yg bertuliskan nama (orang, organisasi, lembaga, perusahaan, dsb);
• papan pantul Olr papan bulat atau persegi panjang yg terpasang di belakang gawang (bola basket) guna memantulkan kembali bola yg meleset atau gagal masuk ke gawang;
• papan pengumuman papan untuk mengumumkan hal-hal yg perlu diketahui oleh banyak orang;
• papan penjarian papan yg berisi kunci penggerak huruf digunakan pd mesin tulis atau penggerak nada pd piano sehingga mesin tulis dapat digunakan untuk mengetik dan piano dapat dibunyikan;
• papan reklame papan untuk iklan yg dipasang di tempat terbuka dan mudah terlihat;
• papan tombol peranti untuk memasukkan teks ke dl sistem atau terminal komputer yg bekerja dng cara menghasilkan kode karakter menurut tombol atau kombinasi tombol yg ditekan untuk mengirimkan kode itu ke prosesor;
• papan tulis papan untuk menulis di depan kelas;
memapan /me·ma·pan/ v memasang papan (untuk lantai, dinding, dsb);
berlayar sambil memapan , pb menyelesaikan dua tiga pekerjaan sekaligus;
memapani /me·ma·pani/ v memapan

Kata papan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI bari kalimat ke 1
3ba·ri Jk adv sambil; sembari
Referensi dari KBBI sohar kalimat ke 1
so·har n perahu yg dibuat dr papan yg dijalin menjadi satu dng tali sabut kelapa:
Referensi dari KBBI tiup kalimat ke 1
2ti·up n, ti·up-ti·up n 1 pohon yg kayunya biasa dibuat papan dsb; Adinandra clumosa; 2 kayu tiup-tiup
Referensi dari KBBI parut kalimat ke 1
pa·rut n 1 alat untuk mengukur kelapa, keju, wortel, dsb dibuat dr papan, logam, dsb berpaku kawat banyak; kukur; 2 bekas luka pd kulit (krn tergores dsb); barut;
Referensi dari KBBI rolet kalimat ke 1
ro·let /rolét/ n permainan judi yg menggunakan bola kecil yg dilemparkan di atas papan bulat yg berputar yg bertuliskan angka atau gambar
Referensi dari KBBI sengkalan kalimat ke 1
2seng·kal·an Jw n susunan kata atau lukisan yg menunjukkan angka tahun (dibaca dr kanan ke kiri); kronogram;
Referensi dari KBBI lis kalimat ke 1
lis n 1 garis pd tepi; bilah papan (pd tembok dsb); bingkai (gambat dsb); 2 daftar (nama dsb)
Referensi dari KBBI hapus kalimat ke 9
peng·ha·pus n alat untuk menghapus tulisan pd papan tulis dsb;
Referensi dari KBBI panel kalimat ke 1
2pa·nel /panél/ n kelompok pembicara yg dipilih untuk berbicara dl diskusi dan menjawab pertanyaan di depan hadirin (penonton, pendengar)
Referensi dari KBBI situs kalimat ke 2
situs fosil binatang purba di daerah itu diusulkan untuk diteliti; 2 Komp a tempat yg tersedia untuk lambang suatu inskripsi; b tempat pd suatu papan yg dapat atau tidak dapat dilubangi

Posisi kata papan di database KBBI Online

pantofel - pantograf - pantomim - pantri - pantul - pantun - pantun - panu - panus - panutan - panyembrama - pao-pao - papa - papa - papacang - papah - papah - papain - papak - papak - papak - papakerma - papan - papar - papar - papar - paparazi - papas - papas - papat - papatong - papi - papi - papila - papirus - papras - paprika - papui - par - para - para - para - para - para - para

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.534.159 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?