Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/lancar

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata lancar berdasarkan KBBI Online:

1lancar /1lan·car/ a 1 tidak tersangkut-sangkut; tidak terputus-putus: roda itu berputar dng
• lancar;
2 tidak tersendat-sendat; fasih: anak sekecil ini sudah dapat membaca dng
• lancar;
3 tidak tertunda-tunda; (berlangsung) dng baik: pelaksanaan pembangunan berjalan dng
• lancar;

• lancar kaji mahir dl pelajaran;
• lancar mulut lekas mengeluarkan perkataan yg tidak senonoh;
melancar /me·lan·car/ v 1 bergerak laju dng cepat; meluncur: di atas permukaan air yg tenang, perahu melancar dng lajunya; 2 mengulang pelajaran supaya mahir: dia belajar setiap hari untuk melancar kajiannya;
melancarkan /me·lan·car·kan/ v 1 membuat supaya lancar; menjalankan (memajukan) dng cepat: ia tidak dapat melancarkan kendaraannya krn jalan rusak; 2 menujukan; melakukan (serangan, kritik, protes, propaganda, dsb): pasukan gerilya melancarkan serangan mendadak;
lancaran /lan·car·an/ n perahu yg laju (lancar) jalannya;
memperlancar /mem·per·lan·car/ v membuat supaya lebih lancar;
pelancar /pe·lan·car/ v alat untuk melancarkan (jalannya sesuatu);
kelancaran /ke·lan·car·an/ n keadaan lancarnya (sesuatu): kelancaran pembangunan sangat bergantung pd sarana, tenaga, dan biaya yg tersedia

Kata lancar digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI gegap kalimat ke 1
2ge·gap a, ter·ge·gap-ge·gap a terhenti-henti perkataannya (tidak lancar, gemetar, dsb)
Referensi dari KBBI kisruh kalimat ke 1
kis·ruh a 1 tidak sesuai dng rencana (aturan dsb); tidak lancar: jalannya pertunjukan agak
Referensi dari KBBI lampias kalimat ke 1
lam·pi·as a 1 lancar dan deras mengalir (keluar, memancar, dsb); 2 gancang; lancar (tidak tertahan-tahan);
Referensi dari KBBI kosel kalimat ke 1
ko·sel /kosél/ v, ter·ko·sel-ko·sel v 1 tidak dapat lancar (tt pekerjaan, perkataan, dsb); hanya komat-kamit (tidak keluar perkataannya); 2 terhenti-henti di mulut (spt daging yg liat)
Referensi dari KBBI syahriah kalimat ke 2
syahriah di musala kami setiap hari Ahad berjalan lancar
Referensi dari KBBI sendat kalimat ke 2
sendat di jari manisnya; 2 tidak lancar (tt berlangsungnya sesuatu, msl lalu lintas dan upacara); tidak licin: lalu lintas di Jalan Sudirman tiap pagi selalu
Referensi dari KBBI pasar kalimat ke 26
pe·ma·sar·an n 1 proses, cara, perbuatan memasarkan suatu barang dagangan: jika transportasi kurang lancar, ~ hasil bumi penduduk akan sulit; 2 perihal menyebarluaskan ke tengah-tengah masyarakat: ~ olahraga sehat ke tengah-tengah masyarakat mendapat dukungan sepenuhnya dr pemerintah;
Referensi dari KBBI bicara kalimat ke 8
ber·bi·ca·ra v 1 berkata; bercakap; berbahasa: siapa yg - dng kamu tadi; ia dapat - dl bahasa Jawa atau dl bahasa Sunda dng lancar; 2 melahirkan pendapat (dng perkataan, tulisan, dsb): menuntut ditiadakan larangan - dan berkumpul; ia - atas nama partainya; 3 berunding; merundingkan: lama juga mereka - tt soal penjualan tanah itu; 4 ki digunakan untuk (membunuh, melukai): awas, senjata api ini bisa - kalau kamu tidak mengaku;
Referensi dari KBBI nyerocos kalimat ke 1
nye·ro·cos v cak berkata terus-menerus dng lancar dan cepat sehingga orang lain tidak sempat menyela
Referensi dari KBBI asrama kalimat ke 4
peng·as·ra·ma·an n proses, cara, perbuatan mengasramakan: ~ anak-anak yatim piatu berjalan lancar

Posisi kata lancar di database KBBI Online

lamun - lamun - lamun - lamur - lamur - lamusir - lana - lanang - lanang - lanar - lanar - lanau - lanau - lanbau - lanca - lanca - lancang - lancang - lancang - lancang - lancap - lancap - lancar - lancar - lancar-lancar - lancia - lancing - lancip - lancit - lancong - lancung - lancung - lancur - lancut - lancut - landa - landa - landa - landahur - landai - landai - landak - landang - landap - landas

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.605.224 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?