Definisi atau arti kata jangan berdasarkan KBBI Online:
jangan /
ja·ngan/
adv kata yg menyatakan melarang, berarti tidak boleh; hendaknya tidak usah:
• jangan
bohong;
• jangan
akan jangankan;
• jangan
hendaknya mudah-mudahan jangan;
• jangan
sampai supaya jangan;
• jangan
tiada harus; tidak boleh tidak;
jangan-jangan /
ja·ngan-ja·ngan/
adv barangkali; mungkin:
dia tidak datang, jangan-jangan ada halangan di jalan;
jangankan /
ja·ngan·kan/
p apalagi; usahkan:
jangankan berjalan, duduk pun dia belum bisa;
menjangankan /
men·ja·ngan·kan/
v melarang; mencegah; tidak mengizinkan:
Ayah menjangankan saya datang ke sanaKata jangan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI enak kalimat ke 11
ke·e·nak·an 1 n kesenangan; kenyamanan; 2 a terlalu merasa enak; 3 v cak menjadi terbiasa (biasanya hal-hal yg kurang baik): jangan dibiasakan memanjakan anak, nanti dia ~ bermanja-manja pd setiap orang;
Referensi dari KBBI awang kalimat ke 4
meng·a·wang v 1 naik tinggi-tinggi; berjalan di awang-awang; melangit: balon gas itu lenyap ~; 2 merambang; merawak; mengawur: bidik baik-baik, jangan ~ saja;
Referensi dari KBBI meleng kalimat ke 1
me·leng /meléng/ Jk a tidak berhati-hati; lengah: awas, jangan
Referensi dari KBBI otot kalimat ke 7
meng·o·tot v tidak mau mengalah; berkeras hati; bersikeras: berbicaralah baik-baik, jangan - spt itu;
Referensi dari KBBI anduh kalimat ke 2
~ pokok kayu mengikat pokok kayu, lalu ditarik supaya jangan roboh; ~ tangan mengambin tangan yg luka, patah, dsb (diikat dng kain dan digantungkan di bahu);
Referensi dari KBBI muka kalimat ke 41
di mu·ka v 1 di depan; di hadapan: - umum, di depan orang banyak; 2 di hadapan muka; dng terang-terangan: engkau harus berani bicara -, jangan mengomel di belakang saja; 3 dahulu sebelum:
Referensi dari KBBI susah kalimat ke 10
me·nyu·sahi v membuat (memberi) kesusahan kpd orang lain; mengganggu (tt perasaan dsb): jangan - orang tua dng ce-rita kenakalan anak-anakmu;
Referensi dari KBBI angin kalimat ke 3
angin; 3 kentut: jangan buang
Referensi dari KBBI lasak kalimat ke 1
2la·sak a 1 selalu ingin bergerak; tidak dapat tenang (diam); 2 selalu ingin mengerjakan sesuatu: jangan
Referensi dari KBBI tinggal kalimat ke 39
ke·ting·gal·an 1 n sisa; kelebihan; tunggakan: ~ nya boleh dibayar bulan depan; 2 v tertinggal (krn lupa dsb): bukunya ~ di rumah; 3 v terbelakang; tercecer: di Jakarta kita dapat menyaksikan segala macam keramaian, tidak spt di sini agak ~ dl hal itu; ia masih ~ jauh dr teman-temannya; 4 v sudah ditinggalkan oleh (kereta api dsb): mari kita berangkat, supaya jangan ~ kereta api; 5 v tidak sesuai dng zaman (waktu dsb): mobil ini sudah ~ zaman; 6 v ada yg kelupaan; ada yg kurang; ada yg terlangkahi: dua hal yg ~ tidak disebutkan dl surat ini; rupanya ada huruf yg ~; 7 v tidak ~ , tidak mau terlambat; tidak lupa; tidak lalai: pujangga pantun pun tidak ~ turut berlomba dl sajak-menyajak baru;
Posisi kata jangan di database KBBI Online
jamik -
jamil -
jamin -
jamis -
jamiyah -
jampal -
jampen -
jampi -
jampuk -
jampuk -
jamrah -
jamrud -
jamu -
jamu -
jamung -
jamur -
janabah -
janabijana -
janah -
janat -
janda -
jangak -
jangan -
jangar -
jangat -
janggal -
janggelan -
janggi -
janggi -
janggolan -
janggung -
janggut -
janggut -
jangka -
jangka -
jangka -
jangkah -
jangkang -
jangkang -
jangkang -
jangkar -
jangkar -
jangkar -
jangkat -
jangkat