Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/induk

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata induk berdasarkan KBBI Online:

induk /in·duk/ n 1 ibu (terutama tt binatang); emak:
• induk ayam; 2 Ling konstituen terpenting dl konstruksi modifikasi yg ber-kemampuan menempati fungsi sintaktis yg sama dng seluruh konstruksi itu, msl berjalan dl berjalan cepat; 3 ki yg terutama; yg menjadi pokok atau pangkal yg menjadi asal:
• induk keributan itu adalah diganggunya gadis Minah oleh pemuda B; 4 ki inti; pati; bibit; biang:
• induk cuka;
• induk karbol;
5 ki pusat (yg menjadi penyatu bagian, cabang, dsb):
• induk per-usahaan;
• induk organisasi;

• induk
bako keluarga dr pihak ayah: sbg di rumah
• induk bako, ia merasa senang dan aman;

• induk bala biang keladi;
• induk bangsa yg menjadi asal suatu rumpun bangsa;
• induk beras ki istri;
• induk buatan Tern alat pemanas (listrik) yg disediakan untuk menghangatkan ruangan (tempat) anak unggas atau babi;
• induk domba domba yg tidak memenuhi syarat lagi sbg induk untuk mengembangkan keturunan dan biasanya lalu dijual ke jagal;
• induk jari ibu jari (tangan dan kaki); jempol;
• induk kalimat Ling bagian kalimat (klausa) dr kalimat majemuk bertingkat yg sekurang-kurangnya terdiri atas subjek dan predikat yg mempunyai potensi untuk menjadi kalimat;
• induk karangan karangan utama di surat kabar atau majalah; tajuk rencana;
• induk kereta api kepala kereta api; lokomotif;
• induk madu sarang lebah;
• induk pasukan pasukan inti yg menjadi pokok dl gerakan perang;
• induk roti biang roti; adonan roti yg beragi;
• induk rumah rumah besar yg menjadi pokok;
• induk semang 1 orang perem-puan yg mengambil orang lain (bukan keluarga) menjadi karib baiknya; 2 orang yg memberi pekerjaan; majikan; 3 orang yg memegang rumah (mengusahakan, menyeleng-garakan) pemondokan;
• induk tangan jari yg terbesar; ibu jari; jempol;
• induk tentara pasukan terbesar (dl gerakan perang);
• induk utang utang yg asal (pokok), belum ditambah bunga;
berinduk /ber·in·duk/ v 1 mempunyai induk; 2 berpangkal; berpokok: pembunuhan itu berinduk pd ketidaksenangan pemuda A akan ejekan pemuda B;
menginduk /meng·in·duk/ v berinduk kpd; menjadikan sbg induk: Koperasi Pusat Bahasa menginduk pd Pusat Koperasi Pegawai Negeri;
keindukan /ke·in·duk·an/ n sifat-sifat khas yg diperlihatkan oleh induk;
seperinduk /se·per·in·duk/ n semua keturunan yg berasal dr satu induk (sekeluarga, sekaum, sekerabat, dsb)

Kata induk digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI cempe kalimat ke 3
cempe lahir lambat Tern anak domba yg lahir dr induk domba yg dikawinkan pd akhir musim kawin;
Referensi dari KBBI rumpun kalimat ke 11
se·rum·pun n 1 satu nenek moyang; satu keturunan; 2 sekumpulan (sekelompok) yg berasal dr satu induk (tt tumbuhan, bahasa);
Referensi dari KBBI contoh kalimat ke 22
~ acak Man 1 jumlah percontoh dl populasi yg tiap unsurnya tanpa alasan tertentu mendapat kesempatan yg sama untuk dipilih sbg misal; 2 Stat percontoh yg telah dipilih dng menggunakan metode pemilihan acak; ~ induk Stat percontoh yg diambil dr populasi untuk digunakan pd sejumlah peristiwa yg akan datang agar terhindar dr penarikan contoh sewaktu-waktu pd setiap peristiwa; ~ senarai Stat percontoh yg diseleksi dng mengambil masukan dr daftar barang yg membentuk populasi yg diamati;
Referensi dari KBBI galur kalimat ke 2
galur betina galur pd unggas yg dikembangkan khusus untuk menghasilkan ternak induk betina;
Referensi dari KBBI kadofor kalimat ke 1
ka·do·for n Zool penjuluran pd bagian dorsal induk, tempat tunas melekat beberapa waktu
Referensi dari KBBI mujair kalimat ke 1
mu·ja·ir n ikan yg hidup di air tawar, termasuk suku Cichlidae, badannya agak panjang dan pipih, sisiknya kecil-kecil berwarna cokelat abu-abu atau cokelat hitam, tahan pd air tawar dan payau, telurnya dikeluarkan dr mulut induk betina; Tiapia mas, mlica
Referensi dari KBBI kerabat kalimat ke 7
kerabat sebagian Ikn keturunan yg hanya mempunyai satu induk sama;
Referensi dari KBBI rumah kalimat ke 22
rumah gedang rumah induk (tempat tinggal kaum keluarga);
Referensi dari KBBI konstruksi kalimat ke 16
konstruksi subordinatif Ling konstruksi endosentris dng konstituen, yg disebut induk, yg dimodifikasikan oleh konstituen lain, msl dalam konstruksi enak sekali, induk enak dimodifikasikan oleh sekali
Referensi dari KBBI persentase kalimat ke 2
persentase beranak Tern angka yg menunjukkan persentase banyaknya induk yg beranak per banyaknya induk yg dikawinkan;
Referensi dari KBBI ibu kalimat ke 7
ibu ayam induk ayam;

Posisi kata induk di database KBBI Online

indium - individu - individual - individualis - individualisasi - individualisme - individualistis - individualitas - individuasi - indoktrinasi - indolen - indolensi - indologi - indonesia - indonesianisasi - indra - indra - indraloka - indranila - indria - indriawi - indu - induk - induksi - induktans - induktansi - induktif - induktor - indung - indusemen - industri - industrialis - industrialisasi - industriawan - inefisiensi - inersia - infak - infanteri - infantil - infantilisasi - infantilisme - infantri - infarktus - infeksi - inferensi

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.532.018 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?