Definisi atau arti kata individu berdasarkan KBBI Online:
individu /
in·di·vi·du/
n 1 orang seorang; pribadi orang (terpisah dr yg lain):
tindakan yg demikian itu berarti mengutamakan kepentingan
• individu belaka; 2 organisme yg hidupnya berdiri sendiri, secara fisiologi ia bersifat bebas (tidak mempunyai hubungan organik dng sesamanya)
Kata individu digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI biasa kalimat ke 10
ke·bi·a·sa·an n 1 sesuatu yg biasa dikerjakan dsb; 2 Antr pola untuk melakukan tanggapan thd situasi tertentu yg dipelajari oleh seorang individu dan yg dilakukannya secara berulang untuk hal yg sama;
Referensi dari KBBI karisma kalimat ke 1
2ka·ris·ma n Kris karunia Roh Kudus yg luar biasa yg diberikan kpd orang beriman supaya melayani umat
Referensi dari KBBI perilaku kalimat ke 1
pe·ri·la·ku n tanggapan atau reaksi individu thd rangsangan atau lingkungan;
Referensi dari KBBI usia kalimat ke 6
usia lanjut tahap masa tua dl perkembangan individu (usia 60 tahun ke atas);
Referensi dari KBBI homogami kalimat ke 1
ho·mo·ga·mi n 1 Antr kecenderungan orang memilih suami atau istri dr kedudukan sosial yg sama; 2 Bio perkawinan antara dua individu yg memiliki fenotipe dan genotipe sama
Referensi dari KBBI kawin kalimat ke 31
~ campuran kawin campur; ~ levirat perkawinan antara seorang janda dng saudara kandung bekas suaminya yg telah meninggal dunia berdasarkan adat-istiadat yg berlaku dl masyarakat yg bersangkutan; ~ sekerabat perkawinan yg dilakukan di antara individu yg masih ada pertalian darah; ~ tungku perkawinan antara pemuda dan anak gadis dr saudara laki-laki ibunya (di Flores);
Referensi dari KBBI kontak kalimat ke 9
kontak kebudayaan Antr proses persatuan antara kebudayaan yg berbeda krn individu yg mengembannya saling berinteraksi;
Referensi dari KBBI ekologi kalimat ke 9
ekologi populasi cabang ekologi yg menitikberatkan hubungan antara kelompok makhluk, jumlah individu, dan faktor penentuan besar populasi dan penyebarannya;
Referensi dari KBBI liar kalimat ke 9
li·ar·an n 1 individu (flora atau fauna) yg tahan thd penyakit krn tidak pernah terserang penyakit; 2 tumbuhan liar yg berasal dr hasil pembudidayaan
Referensi dari KBBI masa kalimat ke 56
masa tua waktu dl hidup seorang individu sesudah fungsinya sbg warga masyarakat mulai berkembang;
Referensi dari KBBI ekoklimat kalimat ke 1
eko·kli·mat /ékoklimat/ n 1 iklim dl komunitas pertanaman; 2 iklim lingkungan seputar suatu individu makhluk; mikroklimat
Posisi kata individu di database KBBI Online
indang -
indap -
indarus -
indayang -
indebitum -
indehoi -
indekos -
indeks -
inden -
indera -
inderawasih -
indeterminisme -
indigenos -
indigo -
indik -
indikan -
indikasi -
indikatif -
indikator -
inding -
indisipliner -
indium -
individu -
individual -
individualis -
individualisasi -
individualisme -
individualistis -
individualitas -
individuasi -
indoktrinasi -
indolen -
indolensi -
indologi -
indonesia -
indonesianisasi -
indra -
indra -
indraloka -
indranila -
indria -
indriawi -
indu -
induk -
induksi