Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/apabila

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata apabila berdasarkan KBBI Online:

apabila 1 /apa·bi·la 1/ p jika; kalau:
• apabila keadaan mengizinkan, tahun depan saya akan meneruskan kuliah; 2 kl pron kata untuk menanyakan waktu:
• apabila Permaisuri tiba?

Kata apabila digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI makruh kalimat ke 1
mak·ruh a Isl dianjurkan untuk ditinggalkan, tetapi tidak berdosa apabila dikerjakan: dipandang
Referensi dari KBBI minyak kalimat ke 101
minyak takmengering Kim minyak yg tidak mengambil oksigen dr udara dan tidak memadat, tidak mengering, dan tetap cair apabila disingkapkan di udara;
Referensi dari KBBI asetilena kalimat ke 1
ase·ti·le·na /asétiléna/ n Kim gas tanpa warna yg mudah terbakar, berbau eter apabila murni, dan digunakan untuk mempercepat proses kematangan buah-buahan
Referensi dari KBBI suhu kalimat ke 3
suhu inversi kondisi suhu yg berlawanan dng suhu biasa, yakni penurunan suhu apabila makin naik ke daerah pegunungan;
Referensi dari KBBI doko kalimat ke 1
do·ko n Huk mas kawin dl adat perkawinan di Tonsea (Manado) berupa hadiah dr mempelai laki-laki untuk mempelai wanita dan kerabatnya apabila wanita tsb sebelumnya pernah menikah
Referensi dari KBBI ayan kalimat ke 1
3ayan ark n tempat mencuci tangan; cawan; bokor
Referensi dari KBBI singkat kalimat ke 4
singkat tidak terluas, panjang tidak terkerat, pb tiap-tiap orang akan mati apabila telah sampai ajalnya;
Referensi dari KBBI huruf kalimat ke 24
huruf lebar huruf yg gambarnya lebar-lebar, lebih lebar dp huruf biasa, yg apabila disusun memakan tempat;
Referensi dari KBBI setiakawan kalimat ke 3
- nasional rasa setia kawan secara nasional; - sosial nasional solidaritas, tenggang rasa yg sanggup merasakan dan ditunjukkan dl bentuk toleransi kpd orang lain, serta bersedia mengulurkan tangan apabila diperlukan
Referensi dari KBBI tekan kalimat ke 9
~ akhir tekanan yg muncul pd suku kata akhir; ~ aorta Dok besarnya tekanan hidrostatik dl pembuluh darah aorta; ~ bom pukulan proyektil atau bom pd sasaran; ~ darah tekanan thd dinding dl pembuluh darah sbg akibat denyut jantung; ~ darah tinggi keadaan yg tidak normal (tekanan darah terlalu tinggi); hipertensi; ~ diastole tekanan di dl pembuluh darah saat jantung beristirahat (pd orang dewasa normal kira-kira 80 mm Hg); ~ dinamis Ling tekanan yg diucapkan dng sedikit banyak energi pd waktu menghasilkan bunyi agresif, dan terdengar sbg variasi dl kenyaringan; ~ fonemis Ling tekanan yg apabila letaknya berubah akan mengakibatkan perubahan makna kata atau kelas kata; ~ hidrostatik tekanan di dl zat cair oleh zat cair itu thd dinding tempatnya; ~ intra vaskuler Dok tekanan hidrostatik yg terdapat dl pembuluh darah; ~ jaringan Dok tekanan hidrostatik yg ada di dl jaringan; ~ kalimat tekanan pd kata yg dianggap terpenting dl kalimat; aksen; ~ kata tekanan yg keras pd suku kata apabila berdiri sendiri, lepas dr konteks biasa; ~ keras tekanan yg paling keras dl sistem empat tekanan; ~ kritis tekanan yg menentukan; ~ lingkungan Bio perubahan atau keadaan lingkungan yg mempengaruhi organisme tertentu; ~ mental keadaan emosi seseorang pd saat mengalami tekanan berbagai hal sehingga dapat menimbulkan gangguan jiwa, biasanya tercermin pd perilaku yg menyimpang; ~ morfofonemis Ling perubahan dl pola tekanan yg membedakan frasa dng kompositum dl bahasa Inggris; ~ mutlak tekanan keseluruhan pd titik dl cairan; tekanan yg sama dng jumlah tekanan sukat dan tekanan atmosfer setempat; ~ nada penonjolan salah satu bagian ujaran yg timbul oleh perbedaan nada dr sekelilingnya; ~ nadi denyutan; ~ populasi populasi yg lebih banyak dp besarnya lahan yg tersedia sehingga dapat menyebabkan migrasi; ~ relaksasi tekanan yg diukur dl kedudukan otot-otot yg kendur dng volume tertentu; ~ rendah Hidm daerah dng tekanan udara yg rendah; ~ resesif Ling tekanan yg keras pd awal suku kata; ~ sistole tekanan di dl pembuluh darah yg timbul pd saat jantung memompakan darah keluar (pd orang dewasa normal kira-kira 120 mm Hg); ~ sosial paksaan yg dipakai oleh masyarakat untuk mengendalikan tingkah laku warga agar mereka seirama (sejalan) dng norma-norma yg berlaku; ~ suara aksen; ~ tinggi Hidm daerah dng tekanan tinggi; ~ uap tekanan gas suatu zat yg berada dl kesetimbangan dng fase cair atau fase pd zat itu; ~ udara berat udara di atas suatu satuan areal, diukur dng barometer;

Posisi kata apabila di database KBBI Online

anuitas - anulir - anulus - anumerta - anunasika - anuresis - anuria - anus - anuswara - anut - anyak - anyak-anyik - anyam - anyang - anyang - anyang-anyang - anyar - anyelir - anyik - anyir - aorta - apa - apabila - apak - apakah - apakala - apalagi - apam - apanase - apar - aparat - aparatur - aparatus - apartemen - apartemenisasi - apartheid - apartotel - apas - apatah - apati - apatis - apatride - ape - ape - apek

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.748.813 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?