Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata pekan berdasarkan KBBI Online:

pekan /pe·kan/ n 1 pasar: mereka pergi ke
• pekan membeli sayuran;
2 minggu (7 hari): harapanku dia datang
• pekan ini;

• pekan budaya pameran kegiatan kebudayaan selama sepekan;
• pekan raya pasar malam besar dan bermacam-macam pameran (baik dr dl negeri maupun luar negeri) dan pertunjukan: pd setiap peringatan hari ulang tahun Jakarta diadakan
• pekan raya Jakarta
;
• pekan seni pameran kegiatan kesenian selama sepekan

Kata pekan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI target kalimat ke 2
me·nar·get·kan v menetapkan sasaran (batas ketentuan dsb) yg harus dicapai (dl waktu tertentu): panitia ~ penyelesaian kegiatan itu dl waktu satu pekan;
Referensi dari KBBI suluk kalimat ke 1
2su·luk Jw n nyanyian (tembang) dalang yg dilakukan ketika akan memulai suatu adegan (babak) dl pertunjukan wayang: upacara pembukaan pekan wayang didahului dng
Referensi dari KBBI tiangui kalimat ke 1
ti·a·ngui n pasar: wali kota memberi izin kpd organisasi yg mengurus pekan raya dan pameran untuk menyelenggarakan
Referensi dari KBBI alang kalimat ke 3
alang hari hari biasa (bukan hari pekan);
Referensi dari KBBI vila kalimat ke 1
vi·la n rumah mungil di luar kota atau di pegunungan; rumah peristirahatan (digunakan hanya pd waktu liburan): pd akhir pekan keluarga itu beristirahat di
Referensi dari KBBI laut kalimat ke 26
ke·la·ut·an n perihal yg berhubungan dng laut: seminar ~ dan pekan wisata bahari yg berlangsung di Ambon dijadwalkan berlangsung seminggu
Referensi dari KBBI rekan kalimat ke 1
2re·kan ark n tempat orang berjual beli bermacam-macam barang dagangan (spt hasil bumi, timah, kerajinan tangan); pekan: lokasi ini sangat baik untuk
Referensi dari KBBI anyar kalimat ke 2
ter·a·nyar terbaru: masalah ~ adalah likuidasi (pencabutan izin) 16 bank swasta yg diumumkan Pemerintah akhir pekan lalu
Referensi dari KBBI medali kalimat ke 2
medali emas dl pekan olahraga itu
Referensi dari KBBI futuristis kalimat ke 1
fu·tu·ris·tis a 1 terarah, tertuju ke masa depan: Expo di Osaka dapat dinamakan pekan raya tipe pertokoan yg
Referensi dari KBBI festival kalimat ke 1
fes·ti·val /féstival/ n 1 hari atau pekan gembira dl rangka peringatan peristiwa penting dan bersejarah; pesta rakyat:

Posisi kata pekan di database KBBI Online

pego - pegoh - pegon - peguam - pegun - pehong - pei - pejajaran - pejaka - pejal - pejam - pejatian - pejera - pek - pek - peka - pekah - pekaja - pekak - pekakak - pekakak - pekam - pekan - pekarang - pekasam - pekaseh - pekasih - pekat - pekat - pekatu - pekatul - pekau - pekerti - pekik - peking - peking - peking - pekir - pekir - pekis - pekiwan - pekojan - pekong - peksi - pektik

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.747.482 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir