Definisi atau arti kata warna berdasarkan KBBI Online:
warna /
war·na/
n 1 kesan yg diperoleh mata dr cahaya yg dipantulkan oleh benda-benda yg dikenainya; corak rupa, spt biru dan hijau:
dia sering memakai baju yg biru
• warnanya; 2 kl kasta; golongan; tingkatan (dl masyarakat):
masyarakat Hindu membagi manusia menjadi empat
• warna; 3 corak; ragam (sifat sesuatu):
usaha partai itu tidak jelas
• warnanya;
• warna
asli warna yg didapat dr alam, bukan buatan atau olahan manusia;
• warna
bahasa Bl tingkat-tingkat bahasa;
• warna
bunyi Ling sifat khusus yg menjadi dasar perbedaan bunyi vokal ditinjau dr sudut kesan dengar;
• warna
cempaka warna kuning spt bunga cempaka;
• warna
delima warna merah muda spt biji delima;
• warna
nada warna suara; timbre;
• warna
sari 1 bermacam-macam bunga;
2 kumpulan bermacam-macam karangan yg penting, menarik atau bagus-bagus; bunga rampai;
• warna
sawo matang cokelat kemerah-merahan; merah kehitam-hitaman;
• warna
warta berbagai-bagai berita;
berwarna /
ber·war·na/
v mempunyai warna; ada warnanya; memakai warna:
ia senang memakai baju berwarna merah;
berwarna-warna /
ber·war·na-war·na/
v mempunyai banyak warna; bermacam-macam warna;
mewarnai /
me·war·nai/
v 1 memberi berwarna; mengecat dsb;
2 menandai (dng warna tertentu);
3 mempengaruhi;
mewarnakan /
me·war·na·kan/
v menyebabkan berwarna; mewarnai;
pewarna /
pe·war·na/
n bahan untuk memberi warna;
pewarnaan /
pe·war·na·an/
n proses, cara, perbuatan memberi warna;
sewarna /
se·war·na/
n sama warnanya:
gaunnya sewarna dng sepatunyaKata warna digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI telau kalimat ke 1
te·lau n 1 belang yg berwarna lebih muda atau lebih terang pd dasar warna yg tua atau gelap (spt sinar matahari yg menembus daun-daunan terus ke tanah); 2 belang yg bertumpuk-tumpuk;
Referensi dari KBBI seput kalimat ke 1
2se·put a 1 suram; luntur (tt warna dsb): baju saya baru sekali dicuci sudah
Referensi dari KBBI poles kalimat ke 2
me·mo·les v 1 melicinkan dan menggilapkan dng poles; 2 membubuhkan poles (mengecat) supaya kelihatan lebih indah dsb: ia sedang ~ pipinya dng warna merah; 3 ki memperbaiki kelemahan yg ada; meningkatkan kemampuan (mutu dsb): ia ingin melihat bagaimana pelatih Indonesia ~ petinjunya;
Referensi dari KBBI deutranomalopia kalimat ke 1
deu·tra·no·ma·lo·pia /déutranomalopia/ n Dok kurang mampu melihat warna hijau
Referensi dari KBBI dominan kalimat ke 2
dominan di daerah Jakarta; 2 berpengaruh kuat; tampak menonjol (tt warna dsb): warna biru sangat
Referensi dari KBBI gading kalimat ke 2
gading; 3 (warna) putih kekuning-kuningan spt gading;
Referensi dari KBBI televisi kalimat ke 4
televisi warna pesawat atau pemancar televisi yg menyiarkan gambar warna;
Referensi dari KBBI lambang kalimat ke 2
lambang Pramuka; warna biru ialah
Referensi dari KBBI ultraungu kalimat ke 1
ul·tra·u·ngu n bagian spektrum yg melampaui warna ungu dan tidak terlihat; daerah spektrum elektromagnet yg terbentuk sekitar panjang gelombang 10—380 mm
Referensi dari KBBI ikan kalimat ke 112
ikan skorpion ikan yg panjangnya mencapai 12 cm, dng warna dan bentuknya yg sangat menarik, belang-belang cokelat tua dan muda, bersirip lebar, sirip ekor, punggung, dan perut bagian belakangnya transparan, sirip dada berkembang spt kipas hias, sirip punggung berubah bentuk menjadi serangkaian duri yg panjang dan tegak; Brachirus zebra;
Posisi kata warna di database KBBI Online
waralaba -
warangan -
waranggana -
warangka -
waras -
warasah -
wara-wiri -
wara-wiri -
wardi -
warganegara -
warga -
wari -
waria -
warid -
warid -
warik -
waringin -
waris -
waris -
warita -
warkah -
warkat -
warna -
warna-warni -
warok -
warsa -
warta -
wartawan -
wartawati -
waru -
waruga -
waruga -
waruna -
warung -
warwar -
was -
wasahlan -
wasak -
wasal -
wasalam -
wasangka -
wasi -
wasi -
wasiat -
wasiat