Definisi atau arti kata wangi berdasarkan KBBI Online:
wangi /
wa·ngi/
a berbau sedap; harum;
wangi-wangian /
wa·ngi-wa·ngi·an/
n barang atau benda yg baunya harum; wewangian;
wewangian /
we·wa·ngi·an/
n wangi-wangian; sejumlah pewangi;
mewangi /
me·wa·ngi/
v menimbulkan dan menyebarkan bau wangi:
bunga-bunga itu mewangi ke mana-mana;
mewangikan /
me·wa·ngi·kan/
v menjadikan wangi; menjadikan harum:
bunga-bunga dl jambangan itu mewangikan ruangan kami;
pewangi /
pe·wa·ngi/
n benda untuk mewangikan (cairan dsb):
vanili digunakan sbg pewangi makanan;
kewangian /
ke·wa·ngi·an/
1 a terlalu wangi;
2 n keharuman;
kewangi-wangian /
ke·wa·ngi-wa·ngi·an/
a agak wangi
Kata wangi digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI sakat kalimat ke 4
sakat hitam benalu paku wangi;
Referensi dari KBBI harum kalimat ke 8
ha·rum-ha·rum·an n bau-bauan yg harum: tubuhnya diolesi dng bedak wangi dan ~ lainnya;
Referensi dari KBBI minyak kalimat ke 35
minyak cenduai minyak wangi guna-guna (untuk menarik hati perempuan);
Referensi dari KBBI air kalimat ke 23
air atar minyak wangi; minyak atar;
Referensi dari KBBI kepel kalimat ke 1
ke·pel n pohon yg tingginya kira-kira 15—20 m, batangnya berbenjol-benjol, kulit batangnya berwarna cokelat tua, daunnya berbentuk jorong, lancip ke ujung, berwarna hijau tua, berkilap, bunganya berbentuk bundar atau jorong, wangi dan berbulu, biasanya menempel pd batang, bunga jantannya berbentuk lonjong dan bergerombol, buahnya berbentuk bulat, kadang-kadang agak jorong, berwarna cokelat, berdaging manis, berbiji enam buah; Stelechocarpus burahol
Referensi dari KBBI benzena kalimat ke 1
ben·ze·na /bénzéna/ n Kim 1 zat cair tanpa warna, mudah terbakar, berbau harum, dipergunakan untuk membuat zat warna, bahan peledak, obat, minyak wangi, lak, dan sbg pelarut organik; C6H6; 2 benzol
Referensi dari KBBI minyak kalimat ke 89
minyak raksi minyak wangi;
Referensi dari KBBI bersit kalimat ke 2
mem·ber·sit·kan v 1 mengeluarkan hingga terpancar (sedikit): dng - minyak wangi sedikit saja, bau harum sudah memenuhi seluruh ruangan; 2 memancarkan (sekejap): berbarengan dng bunyi letusan tembakan itu, pistol di tangannya - cahaya;
Referensi dari KBBI raksi kalimat ke 1
2raksi ? rasi
Referensi dari KBBI harum kalimat ke 1
ha·rum a 1 wangi; sedap (baunya): bunga mawar
Referensi dari KBBI cekur kalimat ke 1
ce·kur n 1 tumbuhan yg umbinya untuk bahan obat-obatan, daunnya tumbuh rapat di atas tanah, bunganya putih, baunya wangi; Kaempferia galanga; 2 umbi cekur;
Posisi kata wangi di database KBBI Online
wali -
wali -
walikukun -
walimah -
walimana -
walimat -
waliullah -
wallahi -
wallahualam -
walmana -
wals -
waluh -
waluku -
wambrau -
wan -
wan -
wana -
wanara -
wanawisata -
wanda -
wang -
wang -
wangi -
wangkang -
wangsa -
wangsit -
wanita -
wanodya -
wantah -
wantek -
wantilan -
wantilan -
wanti-wanti -
waqaf -
war -
wara -
warak -
warak -
warakat -
warakawuri -
waralaba -
warangan -
waranggana -
warangka -
waras