Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/vokal

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata vokal berdasarkan KBBI Online:

vokal /vo·kal/ 1 a mengenai suara; 2 n Ling bunyi bahasa yg dihasilkan oleh arus udara dr paru-paru melalui pita suara dan penyempitan pd saluran suara di atas glotis; 3 n Ling satuan fonologis yg diwujudkan dl lafal tanpa pergeseran, spt [a, i, u, e, o]; 4 a ki berani mengemukakan pendapat; berani bersuara (mengkritik dsb): dia adalah anggota DPR yg
• vokal;

• vokal bawah vokal yg dihasilkan dng lidah di bagian bawah mulut, msl [a];
• vokal belakang vokal yg dihasilkan dng lidah ditarik ke arah belakang rongga mulut, msl [u];
• vokal buka vokal yg dihasilkan dng lidah dl posisi yg agak rendah;
• vokal bundar vokal yg diucapkan dng bibir membundar;
• vokal depan vokal yg dihasilkan dng menggerakkan bagian lidah ke arah langit-langit, msl vokal [e];
• vokal hambat vokal dl suku kata tertutup;
• vokal hampar vokal yg dihasilkan dng bibir melebar, msl [e] dl teh;
• vokal kardinal
salah satu seri vokal dng ciri-ciri artikulasi tertentu, berguna sbg dasar perbandingan vokal sebuah bahasa dan di antara bahasa-bahasa (diciptakan oleh Daniel Jones);
• vokal kendur vokal yg diartikulasikan dng otot agak kendur, msl /i/ pd saling;
• vokal pusat vokal yg dihasilkan dng lidah dl posisi tidak di depan dan tidak di belakang;
• vokal rendah vokal yg diucapkan dng lidah dl posisi serendah-rendahnya;
• vokal sempit vokal yg diartikulasikan dng mulut terbuka sedikit dan dng lidah diangkat ke depan atau belakang;
• vokal setengah terbuka vokal yg diartikulasikan dng lidah dl posisi medium rendah;
• vokal setengah tertutup vokal yg diartikulasikan dng lidah dl posisi medium tinggi;
• vokal takbersuara vokal yg dihasilkan dng saluran suara ada dl posisi vokal dan membiarkan udara mengalir dan menghasilkan aspirasi sebelum pita suara bergetar;
• vokal takbundar vokal hampar;
• vokal tegang vokal yg dihasilkan dng otot menegang, msl [i] dl kiri;
• vokal tengah vokal yg dihasilkan dng lidah dl posisi tidak tinggi, tidak rendah;
• vokal ternasal vokal yg mengandung nasal sbg ciri sekunder;
• vokal tinggi bunyi vokal yg dihasilkan dng lidah terletak tinggi di dl rongga mulut, msl [i, e, u]

Kata vokal digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI bunyi kalimat ke 13
bunyi pepet Ling bunyi (pengucapan) vokal e pd kata benar, gelas, empat;
Referensi dari KBBI regang kalimat ke 6
re·gang·an 1 hasil meregang; tegangan; 2 Sas proses menambah ketegangan emosional atau proyeksi vokal suatu adegan;
Referensi dari KBBI tema kalimat ke 3
ber·te·ma n mempunyai tema: perkembangan seni vokal yg ~ “serius” mulai dapat bernapas kembali;
Referensi dari KBBI bahasa kalimat ke 85
bahasa vokalis tipe bahasa yg dl fonotaktiknya mengharuskan kata-kata berakhir pd vokal, msl bahasa Jepang;
Referensi dari KBBI sekar kalimat ke 1
2se·kar Jw n tembang; nyanyian (lagu) vokal;
Referensi dari KBBI tembang kalimat ke 3
tembang gede Jw tembang yg didasarkan pd jumlah baris, suku kata dan vokal pd akhir baris dr tembang-tembang yg berasal dr zaman permulaan Kerajaan Surakarta;
Referensi dari KBBI tembang kalimat ke 2
tembang cilik Jw tembang yg diatur secara baru (dl sastra Jawa Baru, dilihat dr jumlah baris, suku kata, dan vokal pd akhir baris);
Referensi dari KBBI konsonantal kalimat ke 1
kon·so·nan·tal n Ling sifat sistem aksara yg silabis dan tidak menggambarkan vokal
Referensi dari KBBI konsonansi kalimat ke 1
kon·so·nan·si n Sas pengulangan bunyi konsonan yg berdekatan yg mengapit vokal yg berbeda, digunakan dl puisi untuk mencapai efek tertentu
Referensi dari KBBI warna kalimat ke 6
warna bunyi Ling sifat khusus yg menjadi dasar perbedaan bunyi vokal ditinjau dr sudut kesan dengar;

Posisi kata vokal di database KBBI Online

vista - visual - visualisasi - visum - visus - vitakultur - vital - vitalitas - vitamin - vitelin - vitiligo - vitreositas - vitrifikasi - vitriol - vivarium - vivifikasi - vivipar - vla - vlek - voal - vodka - vokabuler - vokal - vokalia - vokalis - vokasional - vokatif - vokoid - volatil - volatilitas - voli - volt - voltameter - voltase - volume - volumeter - volumetri - volunter - vonis - vopo - vorteks - votum - votum - vrah - vulgar

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.670.257 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?