Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/tunas

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata tunas berdasarkan KBBI Online:

tunas /tu·nas/ n 1 tumbuhan muda yg baru timbul (dr tunggul, ketiak daun, buku batang induk, batang kayu yg ditebang, dsb); 2 bakal cabang (ranting) yg baru mulai tumbuh:
• tunas padi, batang padi yg tumbuh sesudah padi dituai;

• tunas kecambah Mik perkembangbiakan jamur bersel satu yg membentuk sel atau individu baru dng berkecambah secara bertunas, yg umumnya terjadi pd khamir;
• tunas tanduk Zool bagian tulang kepala hewan tempat tanduk mulai tumbuh;
bertunas /ber·tu·nas/ v 1 timbul tunas; ada tunasnya; 2 ki beranak bercucu; mempunyai keturunan;
menunas /me·nu·nas/ v timbul sbg tunas;
menunasi /me·nu·nasi/ v memangkas (membuang dsb) tunas;
pertunasan /per·tu·nas·an/ n Zool 1 hal bertunas; 2 bentuk reproduksi aseksual, waktu individu baru berbentuk tunas, spt pd (hewan) kerang

Kata tunas digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI recup kalimat ke 1
re·cup n tunas atau kuncup yg baru keluar dr batang atau cabang; tumbuhan muda yg mulai keluar dan mulai tumbuh;
Referensi dari KBBI umbi kalimat ke 3
umbi akar akar yg menjadi umbi (spt ketela pohon), tidak dapat menumbuhkan tunas;
Referensi dari KBBI nodus kalimat ke 1
no·dus n Bot bagian batang (tanaman yg agak membengkok, tempat tumbuh daun dan tunas)
Referensi dari KBBI masa kalimat ke 23
masa inkubasi masa mulai saat penyebab penyakit masuk ke dl tubuh (saat penularan) sampai saat timbulnya penyakit; masa tunas;
Referensi dari KBBI umbi kalimat ke 4
umbi batang akar yg berumbi, dapat menumbuhkan tunas spt batang;
Referensi dari KBBI aksila kalimat ke 1
ak·si·la n Bot sudut antara tangkai daun dan batang tempat tunas tumbuh; ketiak daun
Referensi dari KBBI anak kalimat ke 172
anak·an n 1 bunga uang; rente: uang simpanan itu mendapat ~ 2 % sebulan; 2 Tan tunas yg tumbuh dr akar atau umbi; 3 Hidr siklon tropis kecil yg sering diikuti dng gangguan yg lebih hebat;
Referensi dari KBBI taruk kalimat ke 1
3ta·ruk v kas pukul; hantam
Referensi dari KBBI angkup kalimat ke 1
2ang·kup n 1 pucuk (pepohonan); tunas; 2 tumbuhan herba, Cyathula prostrata
Referensi dari KBBI skarifikasi kalimat ke 1
ska·ri·fi·ka·si n Tan proses perusakan kulit biji agar menjadi lebih mudah ditembus oleh tunas

Posisi kata tunas di database KBBI Online

tumungkul - tumus - tun - tuna - tuna - tunaaksara - tunabusana - tunadaksa - tunaganda - tunagizi - tunagrahita - tunai - tunak - tunakarya - tunalaras - tunam - tunam - tunan - tunanetra - tunang - tunapolitik - tunarungu - tunas - tunasosial - tunasusila - tunatenaga - tunawicara - tunawisma - tunda - tunda - tunda - tundang - tundra - tunduk - tundun - tundun - tundung - tung - tungau - tungau - tunggak - tunggal - tungganai - tunggang - tunggang

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.731.532 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?