Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/terkepak-kepak

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata terkepak-kepak berdasarkan KBBI Online:

kepak /ke·pak/ n sayap:
• kepak burung;

• kepak singkat, terbang hendak tinggi, pb kemampuan sedikit, cita-cita tinggi;
berkepak /ber·ke·pak/ v 1 bersayap; 2 berkepak-kepak;
berkepak-kepak /ber·ke·pak-ke·pak/ v mengibas-ngibaskan sayap: sebelum berkokok ayam jantan itu berkepak-kepak lebih dahulu;
mengepak-ngepak /me·nge·pak-nge·pak/ v berkepak-kepak;
mengepak-ngepakkan /me·nge·pak-nge·pak·kan/ v mengibas-ngibaskan (sayap): burung kecil itu mengepak-ngepakkan sayapnya lalu terbang;
terkepak-kepak /ter·ke·pak-ke·pak/ v dl keadaan mengepak: dng sayap terkepak-kepak ayam itu meregangnyawa

Posisi kata terkepak-kepak di database KBBI Online

kenyam - kenyang - kenyap - kenyat - kenyi - kenyih - kenyih - kenyir - kenyit - kenyut - keok - keong - kep - kep - kepada - kepah - kepah - kepai - kepai - kepak - kepak - kepak - kepak - kepal - kepala - kepalang - kepam - kepang - kepang - kepang - kepang - kepang - kepar - keparat - keparat - kepau - kepayang - kepecong - kepek - kepek - kepel - kepencong - kepeng - keper - keperancak

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.523.626 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?