Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/telantar

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata telantar berdasarkan KBBI Online:

telantar /te·lan·tar/ v 1 terhantar; terletak tidak terpelihara; 2 serba tidak kecukupan (tt kehidupan): sejak orang tuanya meninggal, hidupnya
• telantar;
3 tidak terpelihara; tidak terawat; tidak terurus: tanaman ini dulu terawat baik, tetapi sekarang
• telantar krn tidak ada yg mengurusnya
; 4 terbengkalai; tidak terselesaikan: ia sibuk mengajar di mana-mana sehingga pekerjaan penelitiannya
• telantar;
menelantarkan /me·ne·lan·tar·kan/ v 1 membuat telantar; 2 membiarkan telantar;
penelantaran /pe·ne·lan·tar·an/ n proses, cara, perbuatan menelantarkan: meluasnya penguasaan tanah oleh golongan ekonomi mampu untuk investasi maupun spekulasi berdampak penelantaran tanah bertahun-tahun

Kata telantar digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI capak kalimat ke 3
men·ca·pak-ca·pak v mencapak
Referensi dari KBBI kapiran kalimat ke 1
ka·pi·ran Jw a tidak terurus; telantar; tidak beroleh apa-apa; sia-sia: anak-anaknya
Referensi dari KBBI disimilasi kalimat ke 1
di·si·mi·la·si n 1 tindakan atau hal membuat berbeda; 2 Kim proses yg mengakibatkan penguraian senyawa atau zat organik; 3 Bio katabolisme; 4 Ling proses yg mengakibatkan dua hal yg sama menjadi tidak sama, msl pasangan bunyi r dan r dihindarkan dan menjadi l dan r, spt kata belajar (dr berajar), telantar (dr terantar);
Referensi dari KBBI kapar kalimat ke 6
ka·par·an n barang-barang yg telantar (tidak terpelihara); kayu-kayuan dsb yg berhanyutan (di laut atau di sungai)
Referensi dari KBBI abai kalimat ke 3
meng·a·bai·kan v 1 memandang rendah (hina, mudah): jangan ~ kemampuan lawan; 2 tidak mengindahkan (perintah, nasihat): orang itu ~ perintah agama; 3 melalaikan (kewajiban, tugas, pekerjaan); 4 tidak menggunakan baik-baik; menyia-nyiakan: Adik menyesal telah ~ peluang yg ada; dia telah ~ kesempatan yg baik; 5 tidak memedulikan (kritik, celaan): ia ~ segala macam kritik yg ditujukan kepadanya; 6 membiarkan telantar (terbengkalai dsb): orang itu ~ anaknya dan tidak mengurusnya lagi; 7 tidak memegang teguh (adat istiadat, aturan, janji): negara itu ~ ketentuan yg telah disepakati bersama;
Referensi dari KBBI disimilasi kalimat ke 3
disimilasi jauh disimilasi yg terjadi atas bunyi yg berjauhan letaknya, msl terantar menjadi telantar;
Referensi dari KBBI disimilasi kalimat ke 5
disimilasi regresif disimilasi yg terjadi krn pengaruh bunyi yg kedua, msl kata terantar menjadi telantar
Referensi dari KBBI berantak kalimat ke 1
be·ran·tak, be·ran·tak·an a 1 cerai-berai (berserak-serak); tidak keruan letaknya: sungguh tidak sedap pemandangan di ruangan itu krn segala barang -; 2 tidak terpelihara dng baik: jika rumah tangga -, pendidikan anak-anak akan telantar;
Referensi dari KBBI terlantar kalimat ke 1
ter·lan·tar ? telantar
Referensi dari KBBI hantar kalimat ke 4
meng·han·tar·kan v menghantar;
Referensi dari KBBI leler kalimat ke 1
le·ler a mulai berhenti atau berkurang (nafsu, angin ribut); reda

Posisi kata telantar di database KBBI Online

telabat - telacak - teladan - teladas - telaga - telah - telah - telajak - telak - telakan - telakup - telampung - telan - telancang - telang - telang - telang - telangkai - telangkai - telangkup - telanjang - telanjur - telantar - telap - telap - telapa - telapak - telas - telat - telatah - telatap - telaten - telau - telayan - tele - tele - tele - tele - telearsika - teledek - teledor - teledrama - telefon - telefoni - telefoto

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.534.159 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?