Definisi atau arti kata tegar berdasarkan KBBI Online:
1tegar /
1te·gar/
a 1 keras dan kering:
tanah
• tegar; 2 keras kaku; tidak dapat dilenturkan:
rotan yg kasar itu
• tegar , tetapi yg halus melentur; 3 ki tidak dapat diubah (pendiriannya, pendapatnya); tidak mau menurut;
4 tabah:
kedua orang tua itu masih mencoba
• tegar kendati bencana itu merenggut ketiga putra-putri mereka;
• tegar
hati keras hati;
• tegar
pelupuk mata pemberani;
• tegar
tengkuk keras kepala; tidak mau menurut;
menegarkan /
me·ne·gar·kan/
v menjadikan (menyebabkan) tegar; mengeraskan:
ia menegarkan hatinya;
ketegaran /
ke·te·gar·an/
n kekerasan hati
Kata tegar digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI bentur kalimat ke 5
ben·tur·an n 1 perbuatan (hasil) membentur: - yg begitu keras menimbulkan kerusakan hebat; 2 Fis interaksi (saling tindak) antara zarah bebas, gugusan zarah, atau antara benda tegar yg saling menghampiri sampai cukup dekat sehingga dapat saling mempengaruhi;
Referensi dari KBBI dakar kalimat ke 1
2da·kar ? zakar
Referensi dari KBBI ketegar kalimat ke 1
ke·te·gar a tidak mau menurut kata (nasihat) orang; keras kepala; tegar hati
Referensi dari KBBI teguk kalimat ke 1
2te·guk a tegar; keras kepala
Referensi dari KBBI keras kalimat ke 33
~ batang leher mengotot; tidak mau mengalah; tegar hati;
Referensi dari KBBI kepala kalimat ke 16
kepala batu ki tidak mau menuruti nasihat orang; tegar hati; keras kepala;
Referensi dari KBBI girostat kalimat ke 1
gi·ro·stat n giroskop yg dipasang pd kotak yg tegar
Referensi dari KBBI tegar kalimat ke 4
tegar kendati bencana itu merenggut ketiga putra-putri mereka;
Referensi dari KBBI cerucup kalimat ke 1
2ce·ru·cup n rumput yg runcing-runcing dan tegar; Chrysopogon aciculatus
Referensi dari KBBI tegun kalimat ke 1
2te·gun a kuat dan tegar: ia
Posisi kata tegar di database KBBI Online
tebung -
tebus -
tebus -
tebus -
tebus -
tedak -
tedarus -
tedas -
tedas -
tedeng -
tedong -
teduh -
tedung -
tega -
tegah -
tegak -
tegal -
tegal -
tegal -
tegang -
tegap -
tegap -
tegar -
tegar -
tegar -
tegari -
tegarun -
tegas -
tegel -
tegil -
tegmen -
tegor -
teguh -
teguk -
teguk -
tegun -
tegun -
tegur -
teh -
teisme -
teja -
teja -
teji -
tekateki -
teka