Definisi atau arti kata sumber berdasarkan KBBI Online:
sumber /
sum·ber/
n 1 tempat keluar (air atau zat cair); sumur:
ia mengambil air di
• sumber; di laut sekitar pulau itu ditemukan
• sumber minyak; 2 asal (dl berbagai arti):
ia berusaha mendekati dan menemukan
• sumber bunyi yg memesonanya; kabar itu didapatnya dr
• sumber yg boleh dipercaya;
• sumber
belajar orang yg dapat dijadikan tempat bertanya tt berbagai pengetahuan;
• sumber
bunyi tempat asal bunyi;
• sumber
daya 1 faktor produksi terdiri atas tanah, tenaga kerja, dan modal yg dipakai dl kegiatan ekonomi untuk menghasilkan barang jasa, serta mendistribusikannya;
2 bahan atau keadaan yg dapat digunakan manusia untuk memenuhi keperluan hidupnya;
3 segala sesuatu, baik yg berwujud maupun yg tidak berwujud, yg digunakan untuk mencapai hasil, msl peralatan, sediaan, waktu, dan tenaga;
• sumber
daya alam potensi alam yg dapat dikembangkan untuk proses produksi;
• sumber
daya manusia potensi manusia yg dapat dikembangkan untuk proses produksi;
• sumber
daya mineral kekayaan mineral yg ada di alam;
• sumber
hukum segala sesuatu yg berupa tulisan, dokumen, naskah, dsb yg digunakan oleh suatu bangsa sbg pedoman hidupnya pd masa tertentu;
• sumber
hukum internasional 1 perjanjian internasional;
2 kebiasaan internasional;
3 asas umum dr hukum yg diakui oleh bangsa yg beradab;
4 putusan hakim dan ajaran para sarjana hukum internasional yg ternama mengenai peristiwa tertentu dl hubungan internasional;
• sumber
infeksi Bio 1 pusat penyebaran kuman penyakit;
2 tumbuhan atau hewan yg menderita penyakit dan dapat menjadi sumber kuman penyakit yg sewaktu-waktu dapat menyebar ke tempat lain;
bersumber /
ber·sum·ber/
v berasal:
penyakit jiwa yg dideritanya itu - dr perasaan yg tertekanKata sumber digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI pandang kalimat ke 20
~ distopia perasaan pesimistis, ketakutan, dan kecemasan yg berlebihan menghadapi kemajuan ilmu dan teknologi yg menakjubkan krn ilmu dan teknologi tsb dianggapnya sbg sumber bencana kemanusiaan di masa depan; ~ hidup konsep yg dimiliki seseorang atau golongan dl masyarakat yg bermaksud menanggapi dan menerangkan segala masalah di dunia ini;
Referensi dari KBBI ganggang kalimat ke 7
ganggang laut kumpulan ganggang hijau, ganggang cokelat, ganggang merah yg tumbuh di laut yg merupakan sumber makanan pokok bagi binatang laut;
Referensi dari KBBI pintu kalimat ke 37
pintu rezeki sumber penghidupan;
Referensi dari KBBI hanafi kalimat ke 1
Ha·na·fi n mazhab ilmu fikih yg dipelopori oleh Imam Abu Hanifah, dng sumber hukum, yaitu Alquran, sunah Rasul, fatwa sahabat Nabi, istihsan, dan adat
Referensi dari KBBI wayang kalimat ke 22
~ pandang alat elektronik yg mampu memproyeksikan bayang-bayang yg berupa tulisan atau sumber untuk dibaca atau dilihat;
Referensi dari KBBI kokas kalimat ke 2
kokas alam kokas yg mengalami perubahan secara alamiah krn adanya sumber panas;
Referensi dari KBBI udik kalimat ke 1
udik 1 n sungai yg sebelah atas (arah dekat sumber); (daerah) di hulu sungai: perahu yg ke
Referensi dari KBBI pinjam kalimat ke 2
~ terjemah Ling peminjaman atau pinjaman frasa dng mempertahankan makna leksikal dan/atau makna gramatikal aslinya, tetapi dng mengganti morfem dan fonemnya; ~ ubah Ling peminjaman atau pinjaman kata atau frasa dr bahasa lain dng mengubah bentuk fonologinya sehingga dikira merupakan sumber asli;
Referensi dari KBBI anggar kalimat ke 4
pe·ang·gar n pemain atau atlet anggar: ~ baru sudah berguguran di babak pendahuluan
Referensi dari KBBI ilmu kalimat ke 58
ilmu kehutanan ilmu yg mencakupi pengusahaan tanah hutan sbg sumber produksi yg permanen, penanaman dan penggunaan kayu, pengaturan hutan guna proteksi air, pengaliran air sungai, dan manajemen binatang liar di hutan;
Posisi kata sumber di database KBBI Online
suluk -
suluk -
sulung -
sulung -
sulup -
sulur -
sulur -
sulut -
sum -
sumah -
sumanda -
sumangat -
sumarah -
sumarak -
sumasi -
sumba -
sumbang -
sumbang -
sumbangsih -
sumbar -
sumbat -
sumbel -
sumber -
sumbi -
sumbi -
sumbing -
sumbu -
sumbu -
sumbu -
sumbuk -
sumbul -
sumbul -
sumbung -
sumbur -
sumbut -
sumeh -
sumengit -
sumengit -
sumilir -
sumir -
sumirat -
sumo -
sumpah -
sumpah -
sumpah-sumpah