Definisi atau arti kata sulit berdasarkan KBBI Online:
sulit /
su·lit/
a 1 sukar sekali; susah (diselesaikan, dikerjakan, dsb):
pekerjaan yg
• sulit diselesaikan; rasanya
• sulit baginya untuk memberitahukan hal itu kepadamu; 2 susah dicari; jarang terdapat:
obat semacam itu
• sulit didapat;
3 dirahasiakan (sukar diketahui dsb); tersembunyi:
tempat
• sulit pun ia tahu; ia dapat mengetahui hal yg
• sulit; 4 gelap (rahasia, tidak terang-terangan):
apa yg mereka lakukan itu merupakan perbuatan yg
• sulit; 5 dl keadaan yg sukar (genting, gawat, dsb):
penghidupan yg
• sulit itu kita hadapi dng sabar dan tawakal; keadaan ekonomi yg semakin
• sulit;
menyulitkan /
me·nyu·lit·kan/
v menjadikan sulit; menyukarkan; menyusahkan;
mempersulit /
mem·per·su·lit/
v membuat jadi lebih sulit;
penyulit /
pe·nyu·lit/
n 1 sesuatu yg menjadikan sulit;
2 Dok penyakit lain yg menambah suatu penyakit yg sudah diderita oleh seseorang;
kesulitan 1 /
ke·su·lit·an 1/
n keadaan yg sulit; sesuatu yg sulit:
engkau harus berani menghadapi segala -;
2 v kesukaran; kesusahan:
daerah itu sedang - air, kekurangan air
Kata sulit digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI paceklik kalimat ke 1
pa·cek·lik n 1 musim kekurangan bahan makanan; 2 masa sepi (tt perdagangan, kegiatan, dsb); 3 masa sulit
Referensi dari KBBI tekateki kalimat ke 1
te·ka te·ki n 1 soal yg berupa kalimat (cerita, gambar) yg dikemukakan secara samar-samar, biasanya untuk permainan atau untuk mengasah pikiran msl yg digantungkan di atas, yg menggantungkan di bawah, orang menaikkan layang-layang; tebakan; terkaan; 2 hal yg sulit dipecahkan (kurang terang, rahasia);
Referensi dari KBBI malaise kalimat ke 1
ma·lai·se n 1 keadaan lesu dan serba sulit (terutama dl bidang perekonomian): waktu
Referensi dari KBBI tanduk kalimat ke 10
tanduk , pb keadaan yg amat sulit; keluar
Referensi dari KBBI siku kalimat ke 2
siku ngilu, direngkuh lutut sakit, pb serba salah dl suatu pekerjaan yg sangat sulit, dikerjakan berbahaya tidak dikerjakan berbahaya pula;
Referensi dari KBBI dakwa kalimat ke 11
~ alternatif Huk dakwaan lebih dr satu, jika dakwaan yg pertama tidak terbukti, dakwaan yg lain tidak perlu dibuktikan; ~ kumulatif Huk dakwaan lebih dr satu dan semuanya harus dibuktikan; ~ primer Huk dakwaan utama dl suatu tuntutan peradilan; ~ rancu Huk dakwaan yg kurang jelas dan kacau sehingga sulit dipahami maksudnya; ~ subsider Huk dakwaan pengganti jika dakwaan primer tidak terbukti
Referensi dari KBBI pahlawan kalimat ke 3
pahlawan kesiangan 1 orang yg baru mau bekerja (berjuang) setelah peperangan (masa sulit) berakhir; 2 orang yg ketika masa perjuangan tidak melakukan apa-apa, tetapi setelah peperangan selesai menyatakan diri pejuang;
Referensi dari KBBI senting kalimat ke 2
senting , sangat genting, sulit, dsb
Referensi dari KBBI mula kalimat ke 15
pe·mu·la n 1 orang yg mulai atau mula-mula melakukan sesuatu: bagi seorang - dl olahraga ski air, meluncur di permukaan air yg berombak akan terasa sulit sekali; 2 anggota pramuka kecil yg baru pd tingkat awal: anak kelas tiga seko-lah dasar menjadi - tetapi tidak harus memakai baju seragam; 3 sesuatu yg dipakai untuk memulai;
Referensi dari KBBI sungil kalimat ke 1
sun·gil Jw a sulit ditempuh atau dijamah (tt jurang dsb)
Posisi kata sulit di database KBBI Online
sulam -
sulam -
sulang -
sulang -
sulap -
sulap -
sulat-sulit -
sulbi -
sulfanasi -
sulfanilamida -
sulfat -
sulfhidril -
sulfolipid -
sulfonamida -
sulfur -
sulfurasi -
suli -
suli -
sulih -
suling -
suling -
suling -
sulit -
sultan -
sultanat -
sultani -
sulu -
sulub -
suluh -
suluk -
suluk -
sulung -
sulung -
sulup -
sulur -
sulur -
sulut -
sum -
sumah -
sumanda -
sumangat -
sumarah -
sumarak -
sumasi -
sumba