Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/sorong

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata sorong berdasarkan KBBI Online:

sorong /so·rong/ 1 v bergeser maju: kotak
• sorong; pintu
• sorong;
2 v tolak; dorong: air
• sorong buih,
air pasang turun; angin
• sorong buritan,
angin yg datang dr sebelah perahu atau dr belakang perahu; gerobak
• sorong ,
gerobak yg beroda satu dan ditolak dr belakang; 3 n sogok (uang suap): kena (makan)
• sorong;
menyorong /me·nyo·rong/ v 1 menolak(kan) ke muka; mendorong (mendesak) maju: - mobil mogok; 2 menyogok; memberi suap: tidak ada sedikit juga ingatan hendak - pegawai pabean itu; 3 menganjurkan (mengajak, mengusulkan); mengunjukkan (memberikan): negara yg kalah itu - damai; 4 menyodorkan: orang selalu - kegiatannya kepadanya, padahal bukan timbul dr hatinya; 5 cak menyetubuhi;
menyorongkan /me·nyo·rong·kan/ v menyorong;
menyorong-nyorongkan /me·nyo·rong-nyo·rong·kan/ v menyodor-nyodorkan: ia selalu - dirinya kpd bakal mertuanya itu;
tersorong /ter·so·rong/ v terdorong; terlanjur;
- kata-kata Mk terlanjur perkataannya;
sorongan /so·rong·an/ n 1 yg disorong(kan); 2 alat untuk menyorong; 3 pemberian; hadiah; suapan

Kata sorong digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI pintu kalimat ke 43
pintu sorok pintu sorong;
Referensi dari KBBI katup kalimat ke 4
katup rentak pengatup sorong yg lentur terdiri atas dua pita bergigi, katup yg dilengkapi dng penghenti atas dan penghenti bawah, atau peralatan buka, dan alat sorong yg berfungsi untuk membuka dan menutup gigi;
Referensi dari KBBI jerat kalimat ke 6
jerat sorong kepala, pb hendak mencelakakan orang lain akhirnya dia sendiri yg mendapat celaka; terpasang
Referensi dari KBBI tolak kalimat ke 1
to·lak v sorong; dorong;
Referensi dari KBBI surung kalimat ke 1
su·rung ? sorong
Referensi dari KBBI angin kalimat ke 77
angin temberang buritan (haluan) angin sorong dr buritan (haluan);

Posisi kata sorong di database KBBI Online

sopan - sopek - sopi - sopir - soporifik - sopran - soprano - sorak - sorak-sorai - sorang - sorban - sorbet - sore - sorek - soren - soren - sorga - sorgawi - sorgum - sori - sorog - sorok - sorong - sorot - sortir - sosi - sosial - sosialis - sosialisasi - sosialisme - sosialistis - sosiawan - sosio - sosiobiolog - sosiodemokrasi - sosiodrama - sosiokultural - sosiolek - sosiolinguistik - sosiolog - sosiologi - sosiologis - sosiometri - sosionasional - sosiopat

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.621.121 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?