Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/sisi

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata sisi berdasarkan KBBI Online:

sisi /si·si/ n 1 samping (kanan atau kiri); sebelah: kantornya terletak di
• sisi barat gedung besar itu;
2 tepi; pinggir: anak itu sedang mengail di
• sisi danau
; : ia tinggal di
• sisi rumahku;
3 rusuk: serangan dilancarkan dr
• sisi kiri;
4 garis lurus yg membatasi suatu bidang; segi: murid itu melukis segi tiga sama
• sisi;
5 pihak: ia berada di
• sisi yg benar;

• sisi ambulakral Zool permukaan tubuh tempat mulut pd binatang laut;
bersisi /ber·si·si/ v ada pinggirnya; bertepi;
bersisian /ber·si·si·an/ v berdampingan: mereka berjalan -;
menyisi /me·nyi·si/ v 1 menuju sisi; menepi; pergi ke pinggir: -lah engkau sedikit; 2 berjalan dsb sepanjang tepi; menyusur: langkahnya kecil-kecil - jalan yg basah;
menyisikan /me·nyi·si·kan/ v membawa dsb ke sisi; mengesampingkan;
ke sisi /ke si·si/ p menuju sisi;
mengesisikan /me·nge·si·si·kan/ v menyisikan; mengetepikan

Kata sisi digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI belah kalimat ke 27
se·be·lah n 1 setengah; separuh: dia membagi sama kue itu, - untuknya dan - untuk adiknya; 2 bagian (yg lain) dr suatu pasangan: sepatunya hilang -; matanya rusak -; 3 (di) samping; (di) sisi; (di) dekat: ia duduk di - saya; tetangga -; 4 jurusan; arah: mereka menuju ke - timur;
Referensi dari KBBI heban kalimat ke 1
2he·ban /héban/ ? hebat
Referensi dari KBBI senget kalimat ke 1
se·nget /séngét/ a miring; condong; sendeng; singit: krn terlalu banyaknya muatan di sisi kiri, layang-layangnya
Referensi dari KBBI tanti kalimat ke 1
tan·ti Mk n tampal dr kain berbenang emas, yg diletakkan pd sisi baju perempuan atau celana untuk perhiasan;
Referensi dari KBBI kiri kalimat ke 1
ki·ri 1 n arah, pihak, atau sisi bagian badan kita yg berisi jantung; 2 a selalu berbuat (bekerja) dng tangan kiri; kidal: orang
Referensi dari KBBI feminin kalimat ke 2
ke·fe·mi·nin·an n yg berhubungan dng feminin; sifat-sifat feminin; kewanitaan: jika kita telaah, sisi ~ yg berakhlak mulia makin lama makin ambruk
Referensi dari KBBI angin kalimat ke 83
angin timba ruang Lay angin kencang dr arah sisi perahu;
Referensi dari KBBI timbal kalimat ke 2
timbal balik 1 pd kedua belah sisi (pihak); 2 dr dua belah pihak (dua arah); 3 bersambut-sambutan; saling memberi (menagih, menuntut, dsb): komunikasi
Referensi dari KBBI liuk kalimat ke 3
me·li·uk v berkeluk ke sisi (gerak pesenam, penari, dsb);
Referensi dari KBBI nomor kalimat ke 11
nomor lambung nomor kapal, tertulis pd bagian lambung (sisi) kapal;

Posisi kata sisi di database KBBI Online

sirkit - sirkol - sirkuit - sirkulasi - sirkuler - sirkumfiks - sirkumfleks - sirkus - sirlak - sirna - sirobok - sirokumulus - sirop - sirostratus - sirsak - siru - sirup - sirus - sis - sisa - sisal - sisalak - sisi - sisih - sisik - sisik - sisik - sisik - sisip - sisir - sisir - sisir - sista - sistaltik - sistem - sistematik - sistematika - sistematis - sistematisasi - sistemis - sistemisasi - sisterna - sistim - sistitis - sistole

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.678.501 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?