Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/siapa

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata siapa berdasarkan KBBI Online:

siapa /si·a·pa/ pron 1 kata tanya untuk menanyakan nomina insan: anak
• siapa dia?; adik
• siapa yg nakal itu?
; 2 kata untuk menanyakan nama orang:
• siapa namamu?; 3 seseorang yg tidak tentu:
• siapa yg datang disambut dng baik;

• siapa yg gatal, dialah yg menggaruk, pb orang yg berkehendak (ingin), dialah yg harus berbuat sendiri;
• siapa melejang,
• siapa patah (
• siapa melalah,
• siapa patah;
• siapa menyuruk,
• siapa bungkuk), pb
orang yg berkeras hendak berbuat sesuatu, dialah harus menanggung kesukarannya (kerugiannya dsb); pekerjaan yg terburu-buru itu kelak merugikan juga;

• siapa pun 1 barang siapa; 2 sembarang orang:
• siapa pun saja yg mengambil, harus bertanggung jawab;
• siapa lu
• siapa gua
cak masing-masing memikirkan diri sendiri (tidak mau tolong-menolong);
• siapa saja siapa pun;
siapa-siapa /si·a·pa-si·a·pa/ n 1 siapa orang-orang (yg): - yg dipanggilnya; 2 siapa pun; siapa jua: - tidak boleh masuk, selain dia; 3 barang siapa: - yg tidak membawa surat penduduk akan ditahan; 4 orang sembarangan; orang lain: bukan -

Kata siapa digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI takdir kalimat ke 3
takdir nya terjadi apa-apa dng diri abang kpd siapa kami akan beruntung; 3 kalau pun:
Referensi dari KBBI malapetaka kalimat ke 1
ma·la·pe·ta·ka n kecelakaan; kesengsaraan; musibah: siapa pun tidak mengharapkan
Referensi dari KBBI syajar kalimat ke 2
syajar khuldi kehidupan yg kekal di firdaus (siapa yg makan buahnya konon akan hidup kekal)
Referensi dari KBBI datang kalimat ke 16
men·da·tang·kan v 1 membawa dr tempat lain: siapa yg mula-mula ~ pohon kina ke Indonesia; 2 memasukkan; mengimpor: pengusaha-pengusaha nasional diberi kesempatan untuk ~ mesin pertanian dr luar negeri; 3 memanggil: mereka ~ ambulans untuk mengangkut korban kecelakaan; 4 menyebabkan: banjir telah ~ kerugian besar; 5 mengundang untuk diajak bertanding: persatuan sepak bola Indonesia ~ kesebelasan Brazil;
Referensi dari KBBI universitas kalimat ke 3
universitas terbuka perguruan tinggi yg terbuka bagi siapa saja asal mempunyai ijazah SLTA, tanpa batas usia, tanpa ujian masuk, tanpa batas waktu belajar, tanpa jam belajar yg tetap, dan diselenggarakan secara tidak langsung, tidak dng tatap muka, tetapi melalui penjualan atau pengiriman diktat, brosur, dan bahan kuliah kpd mahasiswa
Referensi dari KBBI lubang kalimat ke 3
barang siapa menggali
Referensi dari KBBI kotek kalimat ke 4
siapa ~ , siapa bertelur, pb siapa yg bersuara terdahulu, biasanya dialah yg berbuat
Referensi dari KBBI cipta kalimat ke 6
pen·cip·ta n yg menciptakan (mengadakan, menjadikan, membuat, dsb): Tuhan ~ alam semesta; siapa ~ lagu ini?;
Referensi dari KBBI jala kalimat ke 8
siapa ~ , siapa terjun, pb siapa yg menginginkan sesuatu harus berusaha;
Referensi dari KBBI les kalimat ke 3
les matematika kpd siapa?
Referensi dari KBBI luka kalimat ke 4
luka siapa menyiuk, pb yg merasa tersindir, dialah yg berbuat sesuatu sbg yg disindirkan itu;
Referensi dari KBBI takhta kalimat ke 3
ber·takh·ta v 1 menjadi raja; memerintah (negeri); berkuasa: siapa yg ~ di kerajaan itu pertama kali?; 2 bersemayam: pd waktu itu raja Mataram ~ di Kartasura;

Posisi kata siapa di database KBBI Online

siakon - sial - sialang - sialit - siam - siamang - siamang - sian - sian - sianamida - sianang - siang - siang - sianggit - sianida - sianometer - sianometri - sianosis - siantan - siapsedia - siapsiaga - siap - siapa - siapuh - siar - siar - siar - siar - siar - siarah - siarat - siasah - siasat - siasat - sia-sia - siat - siau - sibak - sibar - sibar - sibar - sibernetika - sibilan - sibir - sibuk

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.620.822 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?