Definisi atau arti kata seruduk berdasarkan KBBI Online:
seruduk /
se·ru·duk/
v, menyeruduk /
me·nye·ru·duk/
v 1 menyeluduk; menyuruk; menyusup:
ia - ke dl belukar; 2 membungkuk dan menyundul; menanduk:
kerbau itu - orang kemarin; 3 melanggar; menabrak (dng gerakan maju):
sebuah mobil sedan - dr belakang sebuah truk yg sedang parkir di tepi jalan;
terseruduk /
ter·se·ru·duk/
v diseruduk;
serudukan /
se·ru·duk·an/
n hasil menyeruduk; yg diseruduk;
penyeruduk /
pe·nye·ru·duk/
n (binatang) yg menyeruduk;
keseruduk /
ke·se·ru·duk/
v terseruduk
Kata seruduk digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI er kalimat ke 1
er /ér/ n nama huruf r
Referensi dari KBBI serodok kalimat ke 1
se·ro·dok ? seruduk
Referensi dari KBBI serondong kalimat ke 2
ter·se·ron·dong v 1 terseruduk; terkena seruduk; 2 terdorong (terlanjur) maju
Posisi kata seruduk di database KBBI Online
serpentina -
serpih -
serpih -
sersan -
serse -
sersi -
sersi -
serta -
serta -
serta-merta -
sertifikasi -
sertifikat -
sertu -
seru -
seru -
seru -
seru -
seruak -
serual -
seruas -
seruda -
serudi -
seruduk -
serugat -
seruh -
seruh -
seruh -
serui -
seruit -
seruk -
serul -
seruling -
serum -
serumat -
serumen -
serumpu -
serun -
serunai -
serunai -
serunda -
serunda -
serundang -
serundeng -
seruni -
serunjang