Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/sambil

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata sambil berdasarkan KBBI Online:

sambil /sam·bil /p 1 kata penghubung untuk menandai peristiwa atau perbuatan bersamaan; seraya; sembari: ia berkata
• sambil menyerahkan bungkusan itu;
2 dengan: kita berolahraga
• sambil berlari
; 3 sementara:
• sambil bekerja, saya menawarkan barang dagangan kpd kawan-kawan;

• sambil menyelam minum air, pb mengerjakan dua pekerjaan atau lebih dl waktu yg bersamaan;
menyambilkan /me·nyam·bil·kan /v melakukan suatu pekerjaan bersamaan waktunya dng pekerjaan pokoknya: sementara menjaga warung, saya - memperbaiki jam tangan;
tersambil /ter·sam·bil /v dilakukan bersama-sama dng melakukan pekerjaan lainnya (pekerjaan yg tidak begitu dipentingkan): pekerjaan -;
sambilan /sam·bil·an/ n 1 bersama dng yg lain; sesuatu yg dikerjakan: ia menerima jahitan sbg pekerjaan - saja; 2 sesuatu yg tidak penting

Kata sambil digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI tuntun kalimat ke 1
2tun·tun Mk n sesuatu yg digunakan untuk penutup mata (muka);
Referensi dari KBBI sambar kalimat ke 3
me·nyam·bar v 1 menangkap dng cepat sambil terbang (lari dsb): burung elang itu- anak ayam; 2 menjilat dng cepat (tt api); membakar: kobaran api itu - rumah di sebelah rumahnya; 3 mengenai: jika tidak kuelakkan, hampir saja pisau itu - kepalaku; 4 merampas: pencopet itu - kalung yg sedang dipakai seorang ibu; 5 ki membawa lari; mencuri: pencuri itu - sepeda motor yg sedang diparkir di depan toko;
Referensi dari KBBI gerutu kalimat ke 2
meng·ge·ru·tu v mengomel; mencomel: akhirnya, ia melengos sambil ~; ia ~ melihat kelakuan anak nakal itu;
Referensi dari KBBI lamun kalimat ke 1
3la·mun Mk v, me·la·mun v 1 menumpukkan (melonggokkan) tidak beraturan: ~ barang bekas di gudang; 2 menggenangi; meliputi (spt air menutupi karang);
Referensi dari KBBI demisioner kalimat ke 1
de·mi·si·o·ner /démisionér/ n keadaan tanpa kekuasaan (msl suatu kabinet dsb yg telah mengembalikan mandat kpd kepala negara, tetapi masih melaksanakan tugas sehari-hari sambil menunggu dilantiknya kabinet yg baru)
Referensi dari KBBI dongkak kalimat ke 1
dong·kak Mk v, men·dong·kak v melompat; menerjang; mendompak: orang gila itu ~ sambil mengayunkan golok
Referensi dari KBBI pimpin kalimat ke 3
me·mim·pin v 1 mengetuai atau mengepalai (rapat, perkumpulan, dsb): ia diserahi tugas ~ rapat itu; 2 memenangkan paling banyak: Singapura ~ kejuaraan renang pelajar internasional; 3 memegang tangan seseorang sambil berjalan (untuk menuntun, menunjukkan jalan, dsb); membimbing: ia berjalan sambil ~ anaknya; 4 memandu: mualim ~ kapal asing itu masuk ke pelabuhan; 5 melatih (mendidik, mengajari, dsb) supaya dapat mengerjakan sendiri: ia ditugasi atasannya untuk ~ para calon pegawai negeri;
Referensi dari KBBI bari kalimat ke 1
3ba·ri Jk adv sambil; sembari
Referensi dari KBBI intai kalimat ke 1
in·tai v, meng·in·tai v 1 mengamat-amati dr jarak jauh atau dr tempat tersembunyi (gerak-gerik orang yg dicurigai, musuh, dsb); 2 mengintip; melihat melalui lubang kecil, sela semak-semak, dan sambil bersembunyi;
Referensi dari KBBI borong kalimat ke 2
mem·bo·rong v 1 membeli semuanya (seluruhnya); membeli banyak-banyak: tengkulak itu - hasil bumi untuk dijual di kota; 2 menangani suatu pekerjaan seluruhnya sampai selesai sambil menyediakan semua bahan dan peralatannya sekalian: kontraktor itu - pembuatan jalan utama Surabaya—Malang; 3 merangkap berbagai jabatan; melakukan berbagai pekerjaan seorang diri;

Posisi kata sambil di database KBBI Online

samara - samarium - samas - samawi - samba - sambal - sambalewa - sambang - sambang - sambang - sambang - sambangan - sambar - sambat - sambat - sambat - sambau - sambau - samben - sambet - sambi - sambillalu - sambil - sambiloto - sambit - sambuk - sambuk - sambuk - sambungtangan - sambung - sambur - sambut - sami - sami - samidra - samijaga - samin - samir - samir - samo-samo - samovar - sampa - sampa - sampah - sampai

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.749.883 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?