Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/rontok

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata rontok berdasarkan KBBI Online:

rontok /ron·tok/ v 1 jatuh atau gugur dl jumlah yg banyak (tt buah-buahan, daun-daunan): angin kencang dan kemarau panjang telah membuat daun pepohonan
• rontok;
2 luruh (tt bulu, rambut, dsb): rambutnya jadi
• rontok setelah ia melahirkan anaknya yg kelima;
3 lepas; mengelupas (tt cat, bedak): cat tembok itu sudah
• rontok;
4 banyak tanggal (tt gigi): giginya
• rontok akibat kecelakaan;
5 ki kalah: para pemain kita
• rontok di semi final;
merontokkan /me·ron·tok·kan/ v 1 menggugurkan; meluruhkan: ia berhasil merontokkan gigi lawannya; 2 ki mengalahkan: dl babak penyisihan kesebelasan itu berhasil merontokkan lawan yg diunggulkan bakal menjadi juara;
kerontokan /ke·ron·tok·an/ n perihal rontok

Kata rontok digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI gundul kalimat ke 1
gun·dul a 1 tidak berambut (tt kepala); 2 tidak ditumbuhi bulu atau bulu-bulunya telah rontok (tt binatang); 3 tidak ditumbuhi tanaman (tt daerah, tanah); 4 tidak berdaun (tt pohon);
Referensi dari KBBI gugur kalimat ke 3
gugur dl pertempuran itu; 4 kalah; rontok: petinju harapan kita
Referensi dari KBBI luruh kalimat ke 7
me·lu·ruh v 1 bertukar bulu (tt ayam dsb); 2 rontok (tt daun);
Referensi dari KBBI kepuh kalimat ke 1
3ke·puh, ke·puh-ke·puh n selepa tempat gambir, pinang, tembakau, dsb untuk makan sirih
Referensi dari KBBI pretel kalimat ke 1
pre·tel /prétél/ v rontok; copot semua
Referensi dari KBBI lurut kalimat ke 1
2lu·rut, me·lu·rut v 1 menjepit dan mengurut dng jari: ~ rambut yg basah; ~ daun kelor; 2 melucutkan (meluluskan): ~ cincin dr jari; 3 melicinkan dng menjepit dng jari (kertas dsb): ~ kertas sigaret; ~ daun kawung; 4 memetiki sampai habis: ~ buah-buahan; 5 ark mengalir (tt air sungai dsb); 6 ark mengelupas (msl daging dr tulang)
Referensi dari KBBI reras kalimat ke 1
re·ras a gugur; luruh; rontok: pd musim kemarau banyak daun-daun dan ranting-ranting yg

Posisi kata rontok di database KBBI Online

rong - rongak - rongak - rongga - ronggang - ronggeng - ronggoh - ronggok - ronggong - rongkoh - rongkok - rongkol - rongkong - rongos - rongot - rongrong - rongseng - rongsok - ronsen - ronta - rontek - rontgen - rontok - ronyeh - ronyok - ropak-rapik - rorehe - rorod - ros - rosario - rosbang - rosela - roseng - roseola - roset - rosin - rosok - rosok - rosot - rotan - rotasi - rotator - roti - rotograf - rotok

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.533.296 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?