Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/ramuan

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata ramuan berdasarkan KBBI Online:

ramu /ra·mu/ v kumpul; urun; menjadikan satu (pendapat, akar-akaran, kayu-kayuan);
meramu /me·ra·mu/ v 1 mencari dan mengumpulkan bahan-bahan (akar-akaran, kayu-kayuan) yg diperlukan; 2 meracik: dia meramu akar-akar dan daun-daunan untuk membuat obat;
ramuan /ra·mu·an/ n hasil meramu; bahan-bahan untuk membuat sesuatu (kayu-kayuan untuk rumah, daun-daunan untuk obat) hasil meramu;
ramu-ramuan /ra·mu-ra·mu·an/ n segala macam ramuan;
reramuan /re·ra·mu·an/ n ramu-ramuan;
peramu /pe·ra·mu/ n orang yg meramu

Kata ramuan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI diet kalimat ke 4
diet murni Ikn ramuan makanan ikan yg dibuat dr asam amino, asam lemak, gula sederhana, vitamin, dan mineral;
Referensi dari KBBI gurah kalimat ke 1
3gu·rah n pengobatan tradisional untuk mengeluarkan lendir dr dl tubuh dng ramuan cairan srigunggu yg diteteskan melalui hidung
Referensi dari KBBI jukut kalimat ke 1
ju·kut n 1 rumput (untuk ramuan obat demam atau obat sakit panas); 2 ulam
Referensi dari KBBI johar kalimat ke 1
3jo·har n intan; jauhar
Referensi dari KBBI terajam kalimat ke 1
te·ra·jam n pohon yg akarnya digunakan sbg ramuan obat; akar terajam
Referensi dari KBBI majun kalimat ke 1
2ma·jun n jamu atau obat kuat untuk lelaki yg dibuat dr bermacam-macam ramuan, yg membuat badan menjadi terasa hangat, sehat, kuat, dan bersemangat muda
Referensi dari KBBI temu kalimat ke 1
2te·mu n tumbuh-tumbuhan yg umbinya untuk ramuan obat dsb, sebangsa Curcuma, spt
Referensi dari KBBI warangan kalimat ke 1
wa·rang·an n 1 racun yg digunakan untuk membunuh tikus; 2 cairan berisi ramuan untuk membersihkan keris dsb
Referensi dari KBBI kencur kalimat ke 1
ken·cur n 1 tanaman yg mempunyai akar batang yg tertanam di dl tanah, biasa dipakai untuk bahan rempah-rempah dan ramuan obat; cekur; Kaempferia galanga; 2 umbi kencur; 3 ki belum banyak pengalaman; belum banyak mengetahui dunia luar: anak itu masih
Referensi dari KBBI jinsom kalimat ke 1
jin·som n akar untuk ramuan obat kuat

Posisi kata ramuan di database KBBI Online

rambuti - rame - rames - rami - ramin - ramin - ramirezi - rampa - rampai - rampak - rampak - rampak - rampang - rampas - rampat - ramping - ramping - rampis - rampok - rampuh - rampung - rampus - ramu - ramulus - ramus - ramus - rana - rana - rana - ranah - ranai - ranap - ranap - ranca - rancah - rancah - rancah - rancak - rancak - rancak - rancam - rancang - rancang - rancap - rancap

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.745.917 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?